Objek dan Subjek Penelitian Jenis Data

42 Tabel 3: Kisi-Kisi Penilaian Siswa pada Media Pembelajaran Menulis Puisi Bebas untuk Siswa SMP kelas VIII Komponen Penilaian Aspek yang Dinilai Aspek Tampilan Kejelasan teks Kejelasan petunjuk penggunaan Kejelasan gambar Kejelasan ikontombol Musik menarik dan variatif Warna tampilan menarik Aspek Materi Kejelasan materi Kelugasan bahasa Materi dapat dipahami Adanya materi yang sukar dan mudah Aspek Pembelajaran Materi media mudah dipahami Materi menarik Kejelasan petunjuk mengerjakan soal Adanya evaluasi pembelajaran Adanya motivasi untuk membangkitkan semangat F. Analisis Data Data yang diperoleh dalam penelitian ini merupakan data kuantitatif. Data diperoleh dari angket yang diberikan kepada ahli materi, ahli media, guru, dan siswa untuk mengukur tingkat kelayakan media pembelajaran yang akan dikembangkan. Data kemudian diubah dari data kuantitatif menjadi data kualitatif dengan menggunakan penghitungan skala likert. Sukmadinata 2012:225 mengungkapkan bahwa, data yang diperoleh dianalisis dengan analisis likert berupa pernyataan atau pertanyaan yang jawabannya berbentuk skala persetujuan atau penolakan terhadap pernyataan atau pertanyaan. Pernyataan atau penolakan dinyatakan dalam persetujuan sebagai berikut. 43 Tabel 4: Data Kuantitatif Interval Lima Kriteria Skor Sangat Baik 5 Baik 4 Cukup 3 Kurang 2 Sangat Kurang 1 Data yang diperoleh dari angket yang diisi oleh ahli yang memvalidasi media pembelajaran kemudian dianalisis. Sebelum mengubah skor rata-rata menjadi nilai kategori harus dihitung terlebih dahulu skor rata-rata tiap komponen yang dinilai dengan rumus sebagai berikut. keterangan : Me : Mean rata-rata : jumlah skor komponen n : jumlah butir komponen Rata-rata skor akhir yang diperoleh kemudian dikonversikan menjadi data kualitatif untuk mengetahui tingkat kelayakan setiap aspek dari media pembelajaran yang dikembangkan. Perhitungan konversi rata-rata menjadi nilai dan kategori adalah sebagai berikut. Widoyoko, 2013:238 Tabel 5: Konversi Skor Rata-Rata Menjadi Nilai dan Kategori Rumus Rerata Skor Kategori 4,2 Sangat Baik Baik Cukup Kurang Sangat Kurang Keterangan : X = Mean Ideal

Dokumen yang terkait

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN E LEARNING BERBASIS APLIKASI LECTORA INSPIRE UNTUK KETERAMPILAN MEMBACA BAHASA ARAB SISWA MTs KELAS VIII

10 93 256

MEDIA LECTORA INSPIRE DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMP NEGERI 3 COLOMADU Media Lectora Inspire Dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Di SMP- Negeri 3 Colomadu Tahun Pelajaran 2015/2016.

0 4 13

MEDIA LECTORA INSPIRE DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMP NEGERI 3 COLOMADU Media Lectora Inspire Dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Di SMP- Negeri 3 Colomadu Tahun Pelajaran 2015/2016.

1 4 16

PERANCANGAN KOMIK BATIK SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN BATIK UNTUK SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 JETIS BANTUL.

0 7 11

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS APLIKASI LECTORA INSPIRE UNTUK MATA PELAJARAN SISTEM AC DI SMK NEGERI 2 KLATEN.

0 3 128

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS APLIKASI LECTORA INSPIRE UNTUK MATA PELAJARAN SISTEM AC DI SMK NEGERI 2 KLATEN.

1 2 128

KEEFEKTIFAN MEDIA LINGKUNGAN DALAM PEMBELAJARAN MENULIS PUISI SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 IMOGIRI.

0 0 162

PENGEMBANGAN MODUL PEMBELAJARAN MENULIS PUISI BERBASIS EXPERIENTIAL LEARNING UNTUK SISWA KELAS VIII SMP Oleh Liya Selibauti, Maizar Karim, Imam Suwardi Wibowo FKIP Universitas Jambi Abstract - Pengembangan Modul Pembelajaran Menulis Puisi Berbasis Experie

0 0 27

BAB III METODE PENGEMBANGAN 3.1 Jenis Penelitian - Pengembangan Modul Pembelajaran Menulis Puisi Berbasis Experiential Learning Untuk Siswa Kelas VIII SMP - Repository Unja

0 0 18

LAMPIRAN SKRIPSI PENGEMBANGAN MODUL PEMBELAJARAN MENULIS PUISI BERBASIS EXPERIENTIAL LEARNING UNTUK SISWA KELAS VIII SMP Lampiran 1: Angket Observasi untuk Siswa

0 2 55