Apabila kalian ingin Saran, Deseminasi, dan Pengembangan

Wawancara Guru Bahasa Indonesia Nama : Sri Yantini, S.Pd. Sekolah : SMP 3 Jetis Bantul Haritanggal : Sabtu, 14 Maret 2015 1. Pertanyaan: Menurut Ibu guru seberapa pentingkah peran pembelajaran menulis bagi siswa? Jawaban: Sangat penting mb’, karena semakin sering siswa menulis, maka semakin berkembang pola pikirnya. Menulis juga dasar dalam semua pelajaran. 2. Pertanyaan: Bagaimana kondisi pembelajaran menulis di kelas selama ini? Jawaban: Dari yang selama ini saya amati, siswa cukup baik. Tapi masih butuh motivasi dan ketertarikan yang lebih dari siswa itu sendiri. 3. Pertanyaan: Strateri metode apa yang Ibu guru gunakan dalam pembelajaran menulis, terutama menulis puisi? Jawaban: Strategi yang sering saya pakai sih, saya lebih membebaskan siswa untuk menulis puisi. Jadi tidak mengikat mereka dengan tema-tema tertentu. 4. Pertanyaan: Masalah apa yang sering muncul dalam kegiatan menulis, terutama menulis puisi? Jawaban: Masalah yang sering saya amati siswa cenderung kurang kreatif dalam memilih tema. Kosakata yang digunakan juga masih terbilang biasa. 5. Pertanyaan: Apakah siswa sering menganggap kegiatan menulis adalah sesuatu yang sulit dan membosankan? Jawaban: Jika dilihat dari hasilnya, saya pikir pelajaran puisi masih kurang menarik buat mereka. 6. Pertanyaan: Apakah Ibu guru memerlukan media dalam pembelajaran Bahasa Indonesia? Jawaban: Jelas perlu. Media menjadi salah satu hal yang bisa menarik siswa agar tidak bosan. 7. Pertanyaan: Apakah Ibu guru sudah menggunakan media pembelajaran dalam pembelajaran menulis puisi? Jika sudah, media pembelajaran apa yang BapakIbu guru gunakan? Jawaban: Sudah, media yang saya gunakan biasanya laptop dan LCD. Saya mengajak mereka melihat gambar-gambar yang menarik agar tidak jenuh. 8. Pertanyaan: Apakah siswa tertarikmemberikan perhatian yang lebih saat Ibu guru menyampaikan materi dengan media pembelajaran? Jawaban: Siswa cenderung lebih memperhatikan sesuatu yang berhubungan dengan gambar, video. Jadi perhatian mereka cukup baik dengan adanya media. 9. Pertanyaan: Apakah Ibu mengalami kesulitan dalam menemukan media pembelajaran menulis yang inovatif dan menyenangkan? Jawaban: Saya biasa menggunakan yang ada disekitar, seperti laptop, LCD, lingkungan. 10. Pertanyaan: Metode atau pendekatan seperti apa yang BapakIbu gunakan saat melatih keterampilan menulis siswa? Jawaban: Metode yang lebih menekankan pada kreativitas dan kemandirian siswa. 11. Pertanyaan: Menurut Ibu perlukah dikembangkan media pembelajaran menulis yang menyenangkan berbasis komputer? Jawaban: Jaman sekarang teknologi sudah canggih. Tentu perlu dikembangkan media-media pendidikan baru untuk membantu guru dan siswa. Ini juga agar kami guru tidak ketinggalan .

Dokumen yang terkait

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN E LEARNING BERBASIS APLIKASI LECTORA INSPIRE UNTUK KETERAMPILAN MEMBACA BAHASA ARAB SISWA MTs KELAS VIII

10 93 256

MEDIA LECTORA INSPIRE DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMP NEGERI 3 COLOMADU Media Lectora Inspire Dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Di SMP- Negeri 3 Colomadu Tahun Pelajaran 2015/2016.

0 4 13

MEDIA LECTORA INSPIRE DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMP NEGERI 3 COLOMADU Media Lectora Inspire Dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Di SMP- Negeri 3 Colomadu Tahun Pelajaran 2015/2016.

1 4 16

PERANCANGAN KOMIK BATIK SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN BATIK UNTUK SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 JETIS BANTUL.

0 7 11

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS APLIKASI LECTORA INSPIRE UNTUK MATA PELAJARAN SISTEM AC DI SMK NEGERI 2 KLATEN.

0 3 128

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS APLIKASI LECTORA INSPIRE UNTUK MATA PELAJARAN SISTEM AC DI SMK NEGERI 2 KLATEN.

1 2 128

KEEFEKTIFAN MEDIA LINGKUNGAN DALAM PEMBELAJARAN MENULIS PUISI SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 IMOGIRI.

0 0 162

PENGEMBANGAN MODUL PEMBELAJARAN MENULIS PUISI BERBASIS EXPERIENTIAL LEARNING UNTUK SISWA KELAS VIII SMP Oleh Liya Selibauti, Maizar Karim, Imam Suwardi Wibowo FKIP Universitas Jambi Abstract - Pengembangan Modul Pembelajaran Menulis Puisi Berbasis Experie

0 0 27

BAB III METODE PENGEMBANGAN 3.1 Jenis Penelitian - Pengembangan Modul Pembelajaran Menulis Puisi Berbasis Experiential Learning Untuk Siswa Kelas VIII SMP - Repository Unja

0 0 18

LAMPIRAN SKRIPSI PENGEMBANGAN MODUL PEMBELAJARAN MENULIS PUISI BERBASIS EXPERIENTIAL LEARNING UNTUK SISWA KELAS VIII SMP Lampiran 1: Angket Observasi untuk Siswa

0 2 55