Uji Asumsi Klasik Pengaruh Kepercayaan Pada Merek (Trust In a Brand) Terhadap Loyalitas Merek (Brand Loyalty) Pada Konsumen Teh Botol Sosro di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

38 Kriteria uji digunakan: a. Ho diterima jika Fhitung F Tabel pada α =5 b. Ho ditolak jika F hitung F tabel pada α = 5

3.10.2.3 Uji Signifikansi Parsial Uji T

Uji T dimaksudkan untuk melihat secara parsial apakah ada pengaruh yang positif dan signifikan dari variabel bebas X terhadap variabel terikat Y. Bentuk pengujiannya yaitu: a. Ho : b i , = 0 artinya variabel bebas secara parsial tidak berpengaruh positif dan signifikan terhadap variabel terikat. b. Ha : b i ≠ 0 artinya variabel bebas secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap variabel terikat Nilai T hitung akan dibandingkan dengan nilai T tabel pada tingkat signifikan α = 5 Kriteria pengambilan keputusan, yaitu: a. Ho diterima jika T hitung T tabel pada α = 5 b. Ho ditolak jika T hitung T tabel pada α = 5

3.11. Uji Asumsi Klasik

Pengujian asumsi klasik dilakukan dengan melakukan uji uji normalitas.multikoloniearitas, dan uji heterokedastisitas. Universitas Sumatera Utara 39

3.11.1. Uji Normalitas

Tujuan uji normalitas adalah ingin mengetahui apakah distribusi sebuah data mengikuti atau mendekati distribusi normal, yakni distribusi data dengan bentuk lonceng dan distribusi data tersebut tidak melenceng ke kiri ke kanan. Uji normalitas dilakukan dengan menggunakan pendekatan Kolmogorv Smirnorv. Dengan menggunakan tingkat signifikansi 5 maka jika nilai Asyimp.sig. diatas nilai signifikansi 5 artinya variabel residual berdistribusi normal Situmorang, 2015:121

3.11.2 Uji Multikolinearitas

Uji ini digunakan untuk menguji apakah dalam model regresi ditemukan adanya korelasi antar variabel bebas. Jika terdapat kolerasi antara variabel bebas maka dapat dikatakan terdapat masalah multikoliniearitas. Model regresi yang baik seharusnya tidak terjadi korelasi antara variabel bebas. Uji multikolinearitas menggunakan kriteria Variance Inflation Factor VIF dengan ketentuan: 1 Bila VIF 5 terdapat masalah multikolinearitas yang serius. 2 Bila VIF 5 tidak terdapat masalah multikolinearitas yang serius.

3.11.3 Uji Heterokedastisitas

Uji heterokedastisitas dilakukan untuk menguji apakah dalam sebuah model regresi terjadi ketidaksamaan varians dari residual dari suatu pengamatan satu ke pengamatan lain. Jika varians dari residual atau dari suatu pengamatan ke Universitas Sumatera Utara 40 pengamatan lain tetap, maka disebut homoskedastisitas. Dan jika varians berbeda maka disebut heterokedastisitas. Model regresi yang baik adalah tidak heterokedastisitas. Cara untuk mendeteksi heterokedastisitas adalah dengan melihat grafik scatter plot dan uji Glejser dengan pengambilan keputusan jika variabel independen signifikan secara statistik mempengaruhi variabel dependen, maka ada indikasi terjadinya heteroskesdatisitas. Jika probabilitas signifikannya diatas tingkat kepercayaan 5 dapat disimpulkan model regresi tidak mengarah adanya heterokesdstisitas. Universitas Sumatera Utara 41

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

4.1 Gambaran Umum Perusahaan 4.1.1 Sejarah Singkat PT. Sinar Sosro

Dokumen yang terkait

Pengaruh Trust In a Brand Terhadap Brand Loyalty Pada Konsumen Susu UHT Merek Ultramilk Di Wilayah Kelurahan Titi Rantai Medan

3 24 101

Pengaruh Trust in a Brand Terhadap Brand Loyalty Pada Konsumen Air Minum Aqua di Daerah Medan Baru.

1 28 83

Analisis Sensitivitas Respon Konsumen Terhadap Ekstensifikasi Merek (Brand Extention) Pada Vaseline Hand & Body Lotion (Studi Kasus Mahasiswi Fakultas Ilmu Komputer Universitas Sumatera Utara)

2 79 103

Pengaruh Trust In a Brand Terhadap Brand Loyalty Produk Air Minum Aqua Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi UMSU Medan

0 46 79

Pengaruh Kepercayaan Pada Merek (Trust In a Brand) Terhadap Loyalitas Merek (Brand Loyalty) Pada Konsumen Teh Botol Sosro di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 11

Pengaruh Kepercayaan Pada Merek (Trust In a Brand) Terhadap Loyalitas Merek (Brand Loyalty) Pada Konsumen Teh Botol Sosro di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 2

Pengaruh Kepercayaan Pada Merek (Trust In a Brand) Terhadap Loyalitas Merek (Brand Loyalty) Pada Konsumen Teh Botol Sosro di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 11

Pengaruh Kepercayaan Pada Merek (Trust In a Brand) Terhadap Loyalitas Merek (Brand Loyalty) Pada Konsumen Teh Botol Sosro di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 14

Pengaruh Kepercayaan Pada Merek (Trust In a Brand) Terhadap Loyalitas Merek (Brand Loyalty) Pada Konsumen Teh Botol Sosro di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 2

Pengaruh Kepercayaan Pada Merek (Trust In a Brand) Terhadap Loyalitas Merek (Brand Loyalty) Pada Konsumen Teh Botol Sosro di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 15