Dewan Komisaris, Direksi, dan Karyawan

PT BENTOEL INTERNASIONAL INVESTAMA TBK DAN ANAK PERUSAHAANAND SUBSIDIARIES Lampiran 58 Schedule CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN PADA TANGGAL 30 JUNI 2011 DAN 31 DESEMBER 2010 SERTA UNTUK MASA ENAM BULAN YANG BERAKHIR 30 JUNI 2011 DAN 2010 Angka dalam tabel dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS AT 30 JUNE 2011 AND 31 DECEMBER 2010 AND FOR THE SIX MONTHS ENDED 30 JUNE 2011 AND 2010 Figures in tables are expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI PENTING

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES

Laporan keuangan konsolidasian Perseroan dan anak perusahaan “Grup” disusun oleh Direksi dan diselesaikan pada tanggal 26 Juli 2011. The consolidated financial statements of the Company and subsidiaries the “Group” were prepared by the Directors and completed on 26 July 2011. Berikut ini adalah ikhtisar kebijakan akuntansi yang signifikan yang diterapkan dalam penyusunan laporan keuangan konsolidasian, yang sesuai dengan prinsip akuntansi yang berlaku umum di Indonesia. Presented below are the summary of significant accounting policies adopted in preparing the consolidated financial statements, which are in conformity with accounting principles generally accepted in Indonesia.

a. Dasar penyusunan laporan keuangan konsolidasian

a. Basis of preparation of consolidated financial statements

Laporan keuangan konsolidasian disusun berdasarkan konsep biaya perolehan dan menggunakan dasar akrual, kecuali untuk laporan arus kas konsolidasian. The consolidated financial statements have been prepared on the basis of historical cost, and using the accrual basis, except for the consolidated statements of cash flows. Laporan arus kas konsolidasian disusun dengan menggunakan metode langsung dengan mengelompokkan arus kas ke dalam kegiatan operasi, investasi, dan pendanaan. Untuk tujuan ini, kas dan setara kas disajikan setelah dikurangi dengan cerukan. The consolidated statements of cash flows are prepared using the direct method by classifying cash flows on the basis of operating, investing, and financing activities. For these purposes, cash and cash equivalents are shown net of bank overdrafts. Penyusunan laporan keuangan konsolidasian sesuai dengan prinsip akuntansi yang berlaku umum di Indonesia mengharuskan manajemen untuk membuat estimasi dan asumsi yang mempengaruhi jumlah aset dan kewajiban dan pengungkapan aset dan kewajiban kontinjen pada tanggal laporan keuangan konsolidasian serta jumlah pendapatan dan beban selama periode pelaporan. Hasil aktual dapat berbeda dengan jumlah yang diestimasi. The preparation of consolidated financial statements in conformity with accounting principles generally accepted in Indonesia requires management to make estimates and assumptions that affect the reported amounts of assets and liabilities and the disclosure of contingent assets and liabilities at the date of the consolidated financial statements and the reported amounts of revenues and expenses during the reporting period. Actual results may differ from these estimates. Penggabungan usaha antara BINI dan BATI lihat Catatan 1d telah diakunkan dengan menggunakan metode akuntansi penyatuan kepemilikan. Berdasarkan metode ini, laporan keuangan konsolidasian periode sebelumnya harus disajikan kembali untuk menggambarkan seolah-olah penggabungan usaha telah terjadi sejak permulaan periode sajian paling awal. The merger between BINI and BATI see Note 1d has been accounted for using the as-if pooling of interests method of accounting. Under this method, the prior period consolidated financial statements have to be restated to reflect the merger as if both entities have been merged since the beginning of the earliest period presented.