Penilaian Pengetahuan Penilaian Keterampilan

60 Buku Guru Kelas XI SMAMASMKMAK No Butir Pertanyaan Kriteria Penskoran Nilai Akhir 1 2 3 4 ∑ 1. Bagaimana cara sikap kuda-kuda dalam pencaksilat? 2. Apakah perbedaan pukulan lurus, tegak, bandul, dan melingkar dalam pencaksilat? 3. Apakah yang dimaksud dengan elakan dalam pencaksilat? 4. Sebutkan jenis-jenis elakan dalam pencaksilat? 5. Apakah perbedaan tendangan lurus ke depan, melingkar, “T”, dan samping dalam pencaksilat? 6. .... Penilaian pengetahuan = X 100

2. Penilaian Keterampilan

Penilaian aspek keterampilan dilakukan terhadap kesempurnaan keterampilan sikapcara melakukan proses suatu gerakan penilaian proses. Tugaskan peserta didik untuk melakukan keterampilan-keterampilan gerak dalam aktivitas beladiri pencaksilat seperti sikap kuda-kuda, pukulan, tendangan, elakan, dan tangkisan, kemudian buatlah rubrik penilaian keterampilan seperti contoh berikut: Jumlah skor yang diperoleh Jumlah skor maksimal Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan 61 Nama siswa Penilaian keterampilan gerak menendang bola Skor akhir Ket. Penilaian proses Sikap kuda- kuda awal Posisi tangan lengan Posisi kaki 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 JUMLAH SKOR MAKSIMAL NILAI KETERAMPILAN : 12 kriteria penilaian: 1 = tidak kompeten 2 = cukup kompeten 3 = kompeten 4 = sangat kompeten Penilaian Keterampilan = X 100

3. Penilaian Sikap

Penilaian aspek sikap sikap dilakukan dengan pengamatan selama mengikuti kegiatan belajar mengajar. Pengamatan dalam proses penilaian dilakukan saat peserta didik pembelajaran permainan sepakbola. Aspek-aspek yang dinilai meliputi: kerjasama, sportiitas, disiplin, toleransi, dan tanggungjawab. Berikan tanda cek √ pada kolom yang sudah disediakan, setiap peserta peserta didik menunjukkan atau menampilkan sikap yang diharapkan. Tiap sikap yang dicek √ dengan rentang skor antara 1 sampai dengan 4 dengan criteria sebagai berikut: 4 = sangat baik 3 = baik 2 = cukup 1 = kurang Jumlah skor yang diperoleh Jumlah skor maksimal 62 B u ku G ur u K el as XI S MAMAS MKMAK Contoh Rubrik Penilaian Sikap