Struktur Organisasi Deskripsi Tugas Pegawai

commit to user 68 8 Paket Pos Merupakan layanan dalam pengiriman paket ke seluruh Indonesia dan dunia dengan layanan darat, laut maupun udara yang meliputi : a. Paket Pos Biasa Kemasan yang berisi barang dengan ketentuan sebagai berikut : · Daratlaut dengan berat maksimun 40kg. · Udara dengan berat maksimum 30kg. b. Paket Pos Kilat PPKH Layanan prioritas dari unit bisnis logistik PT. Pos Indonesia yang tersedia di 28 provinsi di Indonesia. Layanan ini menawarkangaransi waktu tempuh dan ganti rugi jika terjadi keterlambatan atau hilang. c. PAKET Pos Optima

6. Struktur Organisasi

Struktur organisasi Kantor Pos Besar Surakarta terdapat beberapa unsur jabatan seperti dalam deskripsi tugas pegawai dibawah ini: Dokumen Kantor Pos Solo; Struktur organisasi.data terlampir

7. Deskripsi Tugas Pegawai

Tugas pegawai Kantor Pos Besar Surakarta berdasarkan uraian jabatan dan tugas dapat dijabarkan sebagai berikut : commit to user 69 1. Kepala Kantor Pos Tugas : Bertanggung jawab terhadap segala aktivitas kantor dan segala kegiatan yang berkaitan dengan tujuan organisasi, sebagai penentu, penggerak dan pengarah dan juga sebagai pengambil keputusan. 2. Wakil Kepala Kantor Pos Manajer Operasional Tugas : Bertanggung jawab terhadap seluruh kegiatan operasional kantor 3. Bagian Quality Control Tugas : Bagian ini bersifat independent. Bartanggung jawab dalam mengawasi seluruh kinerja pegawai dan karyawan, mengontrol seluruh aktivitas kantor dan segala kegiatan yang berkaitan dengan tujuan organisasi. Bertugas mengecek laporan kerja para pegawai dan karyawan. 4. Bagian Pelayanan II Tugas : a. Bertanggung jawab atas kelancaran dinas di loket Wesel, Tabanas, KukesraTakesra, Pensiun. b. Bertanggung jawab atas pengawasan pemakaian register beharga di loket. c. Bertanggung jawab atas pelaksanaan penerimaan pembayaran Wesel pos, baik secara manual maupun secara online dan loket- loket lainya. commit to user 70 d. Memeriksa neraca loket Wesel, Tabanas, dan pensiun serta neraca loket lainya. e. Bertanggung jawab atas penagihan dan penyelesaian fee pembayaran pensiun dan fee pemotongan uang pensiun, serta fee loket-loket lain. 5. Supervisor Bagian Antaran Tugas : a. Melakukan pengaturan pegawai bagian antaran b. Bertanggung jawab melaksanakan pengawasan bagian antaran c. Melakukan pengaturan perputaran tugas antaran 6. Bagian Pelayanan I Tugas : Bertanggung jawab atas kelancaran dinas di loket BPM, Express, SKH, EMS, Kiriman khusus, dan sgala aktivitas yang menyangkut didalamnya. 7. Supervisor Bagian Akutansi Tugas : a. Membuat jurnal laporan mutasi kirim atau terima dan melapotkanya b. Bertanggung jawab atas : 1. Kebenaran pertanggungjawaban keuangan pada BKH dan jurnal-jurnal pertanggungjawaban keuangan lainya. commit to user 71 2. Laporan meingguan dan bulanan ke Wilpos dan Transpos di Bandung. 3. Keamanan sarana komputer yang menjadi fasilitasnya. c. Memeriksa dan menandatangani kebenaran neraca PP – Giro dan loket. d. Bertanggung jawab atas kebenaran entry data ke dalam SIM di bagian akutansi. 8. Supervisor Bagian SDM dan Administrasi Tugas : a. Mengatur dan mengkoordinasi keperluan organisasi yang berhubungan dengan Sumber Daya Manusia SDM b. Melaksanakan pekerjaan administrasi : § Mencatat surat masuk dab mengirim surat keluar § Menyimpan dan menyusun berkas surat menyurat § Mendokumentasikan kegiatan-kegiatan penting yang pernah diselenggarakan kantor. c. Memeriksa konsep surat yang dibuat oleh bawahan d. Melaksanankan tugas kepegawaian : 1. Membuat absensi dan daftar gaji 2. Mengatur dan mencatat gaji pegawai 3. Mengelola buku perpustakaan commit to user 72 9. Supervisor Bagian Bisnis Logistik BISLOG Tugas : Mengawasi dan bertanggung jawab atas terselenggaranya pekerjaan dinas paket pos dengan baik. 10. Supervisor Bagian Keuangan Tugas : a. Melakukan pencatatan mutasi dan rekonsiliasi atas saldo-saldo rekening bank. b. Mengawasi dan mempersiapkan modal kerja c. Membuat kasir kas d. Mengawasi penggunaan mesin perangko 11. Supervisor Bagian Sarana Tugas : a. Memeriksa dan bertanggung jawab atas : 1. Daftar hadir 2. Pengaturan petugas sopir 3. Kelancaran dan kebersihan alat transportasi 4. Kesiapan dan kehandalan saranan dan prasarana untuk dinas 5. Kebersihan dan kelayakan gedung, halaman kantor, dan sarana lainya 6. Distribusi BBM commit to user 73 b. Mengatasi masalah dibagian yang berkaitan dengan sarana dan prasarana komputer c. Menyetor uang sewa ruang. 12. Supervisor PKC Pelayanan Kantor Cabang atau Unit Pelayanan Luar Tugas : 1. Bertanggung jawab atas pengawasan pemakaian carik-carik register berharga oleh kantor-kantor cabang termasuk nomor urutnya. 2. Mengajukan panjar kerja Kantor Pos Cabang sesuai dengan kebutuhan yang sesungguhnya, berdasarkan naskah – naskah pembayaran yang bertalian. 3. Menyimpan dan mendistribusikan register berharga untuk Kantor Pos Cabang dengan jumlah yang layak dan mencukupi tidak berlebihan dan tidak kekurangan 4. Memeriksa dan menandatangani Buku Permintaan BPM Kantor Pos Cabang. 13. Supervisor Bagian Pemasaran Merangkap sebagai Public Relations Bagian pemasaran bertanggung jawab aksi pemasaran, namun selain itu bagian pemasaran dalam pelaksanaannya juga bertanggung jawab terhadap aksi Public Relations atau Humas, meskipun dalam strutur organisasi tidak tercantumkan, selain itu bagian pemasaran juga membawahi loket Customer Service CS guna mendukung aksi Public Relations tersebut. commit to user 74 a. Pemasaran Tugas : 1. Bertanggungjawab atas pembuatan dan pelaksanaan program aksi pemasaran. 2. Melaksanakan analisis dan evaluasi terhadap kegiatan pemasaran yang sudah dan sedang dilaksanakan. 3. Membuat izin depot dan agen pos untuk dimintakan persetujuan dari Kepala Kantor Pos. 4. Bertanggung jawab untuk penagihan dan penyelesaian piutang kepada para pelanggan. 5. Melakukan promotion produk agar dikenal masyarakat dan sebagai penunjang aksi pemasaran, baik melalui media radio, maupun cetak dan melakukan kegiatan Customer Day. 6. Menjalin dan menjaga kerja sama dengan instansi, komunitas, lembaga, wartawan dan perusahaan. 7. Melaksanakan tugas kedinasan rutin dan yang diperintahkan oleh atasan baik secara tertulis maupun lisan. b. CS Costumer Service Tugas : 1. Bertanggung jawab menerima keluhan pelanggan dan memberikan jalan keluar. 2. Memberikan informasi yang dibutuhkan pelanggan. commit to user 75

BAB III PENYAJIAN DATA

A. Kondisi Public Relation di Kantor Pos Besar Surakarta