Siswa Kondisi Fisik dan Lingkungan Fasilitas atau Peralatan Sekolah Hubungan SMK Dengan Institusi Lain

26 Dra. Ch. Sumaryani D9, D15, C4 27 Drs. Hadjar Murdjanto D7, EkonomiIPS 28 Dra. Suwarni C1, D15 29 Dra. Uswantun. Kh. IPS 30 Dra. Zitta Susilowati Bahasa IndonesiPKN 31 Gargarina Sardiana Agama Kristen 32 Sambas M Dewanto GU I, GU II, KKPI 33 Drs Suwando Pendidikan Jasmani 34 Drs Pudjiyanto Bahasa Indonesia 35 B. Retno Dewi Agama Katolik 36 Dra. Peni Akhadiyati Mengetik, D6 37 Kabul Wijana, BA Bahasa Daerah 38 Wahyu Cahyo Saputra Server, Survei Data 39 Catur Nugroho Wgp, Anm, Konf.dasar 40 Sigit Widiastata, S.Pd Matematika 41 MM Suwartilah, BA Seni Budaya 42 Hera Ernawati Fisika, Jr, IPA

E. Siswa

Siswa adalah warga negara yang terdidik, oleh karena itu harus dapat menjadi warga negara yang baik dan memiliki sikap hidup, takwa, jujur, bertanggung jawab, kebersamaan dan menghargai.Untuk itu perlu peraturan tata tertib siswa Adapun jumlah siswa yang menempuh pendidikan di SMK YPKK I Sleman pada tahun ajaran 20072008 terdiri dari 17 kelas.

F. Kondisi Fisik dan Lingkungan

1. Letak SMK YPKK I Gamping Lokasi SMK YPKK I Sleman yang berada di jalan Sayangan 5 Mejing Wetan, Ambarketawang, Gamping, Sleman ini jauh dari keramaian kota dan berada 100 meter dari jalan raya. 2. Luas area sekolah Luas sekolah 3862 m 2 . Kondisi bangunan tergolong permanen, semua bangunan bertembok dan berlantai ubin. Sirkulasi udara sangat baik dan terdapat banyak jendela sehingga cahaya cukup mendukung proses belajar mengajar dan mempunyai ruangan terdiri dari 16 kelas yang berukuran kurang lebih 7 x 8 meter dan dapat menampung 45 siswa. 3. Halaman sekolah dan pekarangan SMK YPKK I Sleman mempunyai dua halaman, halaman yang pertama berada di tengah-tengah bangunan sekolah. Halaman yang ke dua berada di bagian samping lebih luas berfungsi sebagai tempat untuk kegiatan upacara, olahraga sebagian lagi untuk tempat parkir.

G. Fasilitas atau Peralatan Sekolah

Fasilitas belajar yang ada di SMK YPKK I Sleman antara lain:: 1. Papan tulis 2. Meja belajar 3. Kalender pendidikan 4. Jadwal pelajaran 5. Laboratorium Internet 6. Laboratorium Multimedia atau Bahasa

H. Hubungan SMK Dengan Institusi Lain

Berdasarkan data SMK YPKK I Sleman, SMK ini banyak membina hubungan-hubungan dengan dunia usahadunia industri untuk menempatkan siswa-siswanya untuk melaksanakan praktik industri. Tempat praktek industri tersebut antara lain: 1. Biro Umum Univ. Gajah Mada 2. KPN Mekar 3. Koperasi Sembada 4. PKPN Sleman 5. KPWS Sayegan 6. KPN Bahagia 7. KPN Dwi Siswa 8. KPN KGKD 9. Kantor Pos Besar 1 Yogyakarta 10. Super Ekonomi 11. Bag. Keuangan Pemda Sleman 12. Kanwil 1 BAKN 13. Kantor Sentral Pengolah Pos 14. Ka.Cab. Penggadaian se-DIY 15. DPU Kodia Yogyakarta 16. DPU Kab. Sleman 17. Deptrans Kab. Sleman 18. Toko Ramai Dept. Store 19. Biro Keuangan Prop. DIY 20. Mirota Kampus 21. Gramedia 60

BAB V ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN ANTARA GAYA KEPEMIMPINAN DEMOKRATIS DENGAN KEPUASAN KERJA GURU DI SMK NEGERI 1 JUWIRING Hubungan Antara Gaya Kepemimpinan Demokratis Dengan Kepuasan Kerja Guru Di Smk Negeri 1 Juwiring.

0 3 17

HUBUNGAN ANTARA GAYA KEPEMIMPINAN DEMOKRATIS DENGAN KEPUASAN KERJA GURU DI SMK NEGERI 1 JUWIRING Hubungan Antara Gaya Kepemimpinan Demokratis Dengan Kepuasan Kerja Guru Di Smk Negeri 1 Juwiring.

0 2 16

HUBUNGAN ANTARA INTERAKSI SOSIAL DENGAN KEPUASAN KERJA PADA GURU HONORER Hubungan antara Interaksi Sosial dengan Kepuasan Kerja pada Guru Honorer.

0 3 18

Hubungan antara motivasi kerja guru dan sikap terhadap profesi dengan kepuasan kerja : studi kasus guru SMA se-Kecamatan Mlati Sleman.

0 0 162

Hubungan lingkungan kerja, status sosial ekonomi guru, dan motivasi kerja guru terhadap kepuasan kerja guru : studi kasus Guru SMK Marsudhi Luhur 1 Yogyakarta.

0 0 154

Hubungan antara persepsi siswa tentang profesionalisme guru dan kecerdasan emosional siswa dengan prestasi belajar siswa : studi kasus pada siswa SMK YPKK I Sleman, Yogyakarta.

0 1 155

Pengaruh konsep diri guru dan kepuasan kerja guru terhadap sikap guru dalam proses belajar mengajar : studi kasus: guru-guru di SMU Negeri I Kalasan, Yogyakarta tahun 2004.

0 0 130

Hubungan antara motivasi kerja guru dan sikap terhadap profesi dengan kepuasan kerja studi kasus guru SMA se Kecamatan Mlati Sleman

0 1 160

Hubungan lingkungan kerja, status sosial ekonomi guru, dan motivasi kerja guru terhadap kepuasan kerja guru studi kasus Guru SMK Marsudhi Luhur 1 Yogyakarta

0 0 152

HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DAN KEPUASAN KERJA DENGAN SIKAP GURU DALAM PROSES BELAJAR MENGAJAR

0 1 139