Letak Geografi Demografi Gambaran Umum dan Lokasi Penelitian
                                                                                Tabel  4.1  Jumlah  penduduk  menurut  jenis  kelamin  dirinci  menurut Kelurahan di Kecamatan Medan Deli
Kelurahan Jenis Kelamin
Jumlah jiwa Laki-laki
jiwa Perempuan
jiwa
1. Tanjung Mulia 17424
17375 34799
2. Tanjung Mulia Hilir 17439
17033 34472
3. Mabar Hilir 13764
13224 26988
4. Mabar 16931
16428 33359
5. Kota Bangun 5546
5358 10904
6. Titi Papan 15378
15031 30409
Medan Deli 86482
84449 170931
Sumber: Kecamatan Medan Deli Dalam Angka 2014 Tabel  di  atas  dapat  dijelaskan  bahwa  jumlah  penduduk  menurut  jenis
kelamin  terbanyak  ada  di  Kelurahan  Tanjung  Mulia  yaitu  34.799  jiwa  dan Kelurahan  Kota  Bangun  memiliki  jumlah  penduduk  terendah  yakni  sebanyak
10.904 jiwa. Pelaksanaan  posyandu  lansia  telah  ditetapkan  sasarannya  pada  lansia.
Kecamatan Medan Deli terdiri dari 10 kelompok posyandu lansia. Jumlah seluruh lansia  sebanyak  14.739  jiwa  dan  yang  berkunjung  dalam  tahun  2014  sebanyak
4.163 jiwa.
Tabel 4.2  Jumlah  Posyandu  Lansia  dan  lansia  yang  datang  ke  posyandu dalam tahun 2014 di Kecamatan Medan Deli
No   Nama Posyandu
Jumlah lansia yang datang ke posyandu Total
Jan   Feb  Mar   Apr   Mei   Jun  Jul  Agu   Sep   Okt  Nop  Des 1
Husada 36
45 40
34 40
50 50
42 32
29 25
50 473
2 Mandiri
36 50
60 35
45 52
50 44
23 40
30 50
515 3
Pratiwi 27
18 15
24 30
27 27
20 29
29 43
35 324
4 Tol
22 33
15 18
32 19
19 16
20 20
47 39
300 5
Kawat 23
17 18
24 27
25 14
10 13
23 61
50 305
6 Alpaka
23 20
20 18
29 28
20 18
29 29
45 40
319 7
Bringin 25
27 27
21 29
32 20
41 41
31 25
25 344
8 Mulia
Lestari 65
27 50
13 28
27 56
66 66
63 67
65 593
9 Kamboja
40 42
25 34
37 56
56 40
23 25
27 70
475 10  Kartini
40 50
30 35
40 54
56 44
45 31
34 56
515
4163
Sumber: Laporan Profil Puskesmas Medan Deli 2014 Berdasarkan tabel di atas dapat dijelaskan bahwa jumlah lansia terbanyak
yang  datang  ke  posyandu  dalam  tahun  2014  adalah  posyandu  mulia  lestari  yaitu sebnayak 593 orang lansia.
Tabel  4.3  Jumlah  Kader  Posyandu  lansia  di  Kecamatan  Medan  Deli  tahun 2014
No Kelurahan
Kader Posyandu orang
1 Tanjung Mulia
3 2
Tanjung Mulia Hilir 9
3 Mabar
6
4 Mabar Hilir
12 5
Kota Bangun 6
Titi Papan
Total 30
Sumber: Laporan Profil Puskesmas Medan Deli 2014 Tabel  di  atas  dapat  terlihat  bahwa  jumlah  kader  posyandu  di  Kecamatan
Medan  Deli  sebanyak  30  kader,  yang  terdiri  dari  3  kader  di  Kelurahan  Tanjung Mulia,  9  kader  di  Kelurahan  Tanjung  Mulia  Hilir,  6  kader  di  Kelurahan  Mabar
dan 12 kader di Kelurahan Mabar Hilir.