Menurut Hukum Positif Pengertian Tindak Pidana 1. Menurut Hukum Islam

b. Perbuatan itu dilarang UU, diancam dengan hukuman baik yang tertulis maupun tidak tertulis c. Perbuatan itu harus dapat dipertanggung jawabkan. Tindak pidana pun mempunyai dua sifat di dalam KUHP, yakni: a. Ada yang bersifat dilarang verboden, sebagaimana yang terdapat dalam pasal 362 tentang pencurian b. Yang diharuskan geboden, sebagaimana yang terdapat dalam pasal 522 tentang dipanggil untuk menjadi saksi oleh pengadilan.

C. Bentuk-Bentuk Tindak Pidana 1. Menurut Hukum islam

jarimah Jarimah dapat dibagi menjadi bermacam-macam bentuk dan jenis, diantaranya : a. Dilihat dari pelaksanaannya, yaitu bagaimana sipelaku melaksanakan suatu jarimah yang dilaksanakan dengan melakukan perbuatan yang terlarang ataukah sipelaku tidak melaksanakan perbuatan yang diperintahkan. Jikalau sipelaku mengerjakan perbuatan yang terlarang. Maka ia telah melakukan jarimah secara ijabiyyah aktif dalam melakukan suatu jarimah. contohnya seperti: mencuri, berzina, mabuk- mabukan, membunuh dan sebagainya. Dan sipelaku jarimah salabiyah pasif tidak berbuat sesuatu. Contohnya seperti: tidak melaksanakan sholat, tidak membayar zakat, tidak menolong orang lain yang sangat membutuhkannya padahal ia sanggup melaksanakan tugasnya. b. Dilihat dari niatnya, jarimah ini terbagi menjadi beberapa macam, yaitu: jarimah yang disengaja oleh pelaku bahkan direncanakan, jarimah tidak disengaja dan kelalaian. c. Dilihat dari objeknya, maksudnya adalah suatu perbuatan jarimah yang ditujukan kepada perseorangan ataukah kepada masyarakat. Sebagaian ulama mengatakan bila korban tersebut perseorangan, maka jarimah tersebut dinamakan menjadi hak adami hak perseorangan, namun bila korbannya masyarakat, maka jarimah tersebut menjadi hak jama’ah hak Allah. d. Dilihat dari motifnya, maksudnya adalah apakah perbuatan jarimah tersebut dapat membahayakan seseorang, masyarakat dan Negara. e. Dilihat dari bobot hukuman,

2. Menurut Hukum Positif

Bentuk-bentuk tindak pidana dalam hukum positif hanya terdapat dalam KUHP, yakni: a. Kejahatan misdrijiven b. Pelanggaran overtredingen