Proses Belajar Siswa ditinjau dari Kesiapan

51 responden 14,2 menyatakan tidak setuju, dan 6 responden 3,9 menyatakan sangat tidak setuju. Berdasarkan hasil jawaban dari responden dapat disimpulkan bahwa lebih dari setengah siswa SMA Negeri 6 Padang 51,6 menyatakan bahwa siswa yang sering memanfaatkan perpustakaan akan ada perubahan sikapnya dalam proses belajar di kelas. Perpustakaan SMA Negeri 6 Padang menjadi sarana yang mampu melatih siswa supaya dapat belajar secara mandiri agar dapat merubah perilaku belajar menjadi lebih baik.

4.2.2 Tanggapan Responden terhadap Proses Belajar Siswa

Proses belajar adalah tahapan perubahan tingkah laku kognitif, afektif, dan psikomotor yang terjadi dari siswa. Indikator proses belajar adalah sebagai berikut: 1 kesiapan; 2 situasi; 3 evaluasi; 4 respons; dan 5 konsekuensi.

4.2.2.1 Proses Belajar Siswa ditinjau dari Kesiapan

Untuk mengetahui jawaban responden terhadap variabel proses belajar siswa ditinjau dari indikator di SMA Negeri 6 Padang dapat dillihat pada Tabel 4.7. Tabel 4.7. Distribusi Frekuensi Proses Belajar Siswa ditinjau dari Kesiapan No Jawaban Responden Jum lah Jum lah SS S KS TS STS F F F F F 15 31 20,0 75 48,4 40 25,8 6 3,9 3 1,9 155 100 16 28 18,1 74 47,7 40 25,8 11 7,1 2 1,3 155 100 17 35 22,6 70 45,2 37 23,9 10 6,5 3 1,9 155 100 Sumber: Data Primer, 2015 Berdasarkan tabel di atas menunjukkan bahwa jawaban responden dapat dijelaskan sebagai berikut: Universitas Sumatera Utara 52 Jawaban pernyataan nomor 15 sebelum menjalankan proses belajar di kelas, siswa erlebih dahulu mencari tambahan bahan pelajaran yang akan dipelajari di perpustakaan sebanyak 31 responden 20,0 menyatakan sangat setuju, 75 responden 48,4 menyatakan setuju, 40 responden 25,8 menyatakan kurang setuju, 6 responden 3,9 menyatakan tidak setuju, dan 3 responden 1,9 menyatakan sangat tidak setuju. Berdasarkan hasil jawaban dari responden dapat disimpulkan bahwa lebih dari setengah siswa SMA Negeri 6 Padang 68,4 menyatakan bahwa perpustakaan dapat membantu siswa dalam menunjang proses belajar di kelas sehingga dapat mengerjakan dan melaksanakan matapelajaran yang sedang diberikan guru dengan baik. Sebaliknya, sebagian kecil responden 5,8 menyatakan bahwa perpustakaan tidak membantu siswa dlam proses belajar di kelas. Perpustakaan sangat mempengaruhi proses belajar siswa, karena perpustakaan dapat membantu siswa dalam menunjang proses belajar di kelas supaya dapat melaksanakan matapelajaran yang sedang diberikan guru dengan baik. Jawaban pernyataan nomor 16 yaitu siswa mencari materi pelajaran di perpustakaan sebelum mengerjakan tugas yang diberikan guru di kelas sebanyak 28 responden 18,1 menyatakan sangat setuju, 74 responden 47,7 menyatakan setuju, 40 responden 25,8 menyatakan kurang setuju, 11 responden 7,1 menyatakan tidak setuju, dan 2 responden 1,3 menyatakan sangat tidak setuju. Berdasarkan hasil jawaban dari responden dapat disimpulkan bahwa lebih dari setengah siswa SMA Negeri 6 Padang 65,8 menyatakan terlebih dahulu mencari tambahan bahan pelajaran di perpustakaan. Sebaliknya, Universitas Sumatera Utara 53 sebagian kecil responden 8,4 menyatakan siswa tidak mencari tambahan bahan pelajaran di perpustakaan sebelum melaksanakan proses belajar di kelas. Perpustakaan menyediakan koleksi sebagai tambahan bahan pelajaran buat siswa yang ada di SMA Negeri 6 Padang, karena koleksi perpustakaan sangat membantu siswa dalam melaksankan proses pembelajaran di sekolah. Jawaban pernyataan nomor 17 yaitu siswa selalu mempersiapkan bahan penunjang pelajaran sebelum melaksanakan kegiatan belajar di kelas sebanyak 35 responden 22,6 menyatakan sangat setuju, 70 responden 45,2 menyatakan setuju, 37 responden 23.9 menyatakan kurang setuju, 10 responden 6,5 menyatakan tidak setuju, dan 3 responden 1,9 menyatakan sangat tidak setuju. Berdasarkan hasil jawaban dari responden dapat disimpulkan bahwa lebih dari setengah siswa SMA Negeri 6 Padang 67,8 menyatakan bahwa siswa selalu mempersiapkan bahan penunjang pelajaran sebelum melaksanakan kegiatan belajar di kelas. Sebaliknya, sebagian kecil responden 8,4 menyatakan bahwa sisswa tidak selalu mempersiapkan bahan penunjang pelajaran sebelum melaksanakan kegiatan belajar di kelas. Materi pembelajaran yang disiapkan oleh siswa sangat mempengaruhi proses belajar di kelas, karena materi yang dipersiapkan siswa sangat membantu dalam mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru dan melaksanakan kegiatan belajar.

4.2.2.2 Proses Belajar Siswa ditinjau dari Situasi