33 Apabila diantara pegawai sudah tidak menghiraukan kedisiplinan kerja, maka
dapat dipastikan prestasi kerjanya akan menurun. Padahal untuk mendapatkan prestasi kerja yang memuaskan sengat diperlukan kedisiplinan dari para
pegawai.
2.4. Penelitian Terdahulu
Tabel 2.1 Penelitian Terdahulu
No Peneliti
Tahun Judul Penelitian
Hasil Penelitian
1
Anwar Prabu Mangkunegara
2015
Effect of Work Discipline, Work Motivation and Job
Satisfaction on Employee Organizational
Commitment in the Company Case Study in
PT. Dada Indonesia The results of this study show them that
Work Discipline has positive effect on Organizational Commitment. Work
Motivation has positive effect on Organizational Commitment. Job
satisfaction has positive influence on Organizational Commitment. Work
discipline, work motivation and job satisfaction has positive influence on
Organizational Commitment
2
Misra Mahriyanti
Pulungan 2015
Pengaruh Disiplin Kerja, Motivasi dan Kepuasan
Kerja Terhadap Prestasi Kerja Pegawai Dinas
Pendapatan
Daerah
Provinsi Sumatera Utara
Hasil penelitian ini meunjukkan menunjukkan bahwa disiplin kerja,
motivasi, dan kepuasan kerja secara bersama-sama atau simultan
mempengaruhi prestasi kerja pegawai secara signifikan. Motivasi dan
kepuasan kerja berpengaruh secara parsial terhadap prestasi kerja,
sedangkan disiplin kerja tidak berpengaruh secara parsial terhadap
prestasi kerja pegawai dinas pendapatan provinsi Sumatera Utara
3
Brigita Ria Tumilaar
2015
The Effect Of Diciplines, Leadership, And
Motivation On Employee Performance At BPJS
KETENAGAKERJAAN SULUT
Analysis result demonstrates that discipline, leadership, and motivation
simultaneously affect towards employee performance, discipline and leadership
partially affects employee performance, while motivation partially doesn’t affect
employee performance. The company is expected to pay attention to what the
needs and wishes of the employees in terms of supporting the achievement of
good performance
Universitas Sumatera Utara
34
No
Peneliti Tahun
Judul Penelitian
Hasil Penelitian
4
Dhesty Kasim, A.L.
Rantetampang , Happy
Lumbantobing
2015
Relationship of Work
Discipline, Leadership, Training, and Motivation to
Performance of Employees Administration Abepura
Hospital Papua 2015
The results of this study were: 1 There is a disciplinary effect on the
performance of the administrative staff in hospitals Abepura with p =
0.031. 2 There is a leadership influence on the performance of the
administrative staff in hospitals Abepura with p = 0.000
5
Pirtahap Sitanggang
2014
Pengaruh Disiplin Kerja dan Lingkungan Kerja
Terhadap Prestasi Kerja Pegawai Pada Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah
Kabupaten Samosir. Hasil penelitian ini menunjukkan
bahwa disiplin kerja dan lingkungan kerja secara serempak maupun parsial
berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi kerja, dan secara
parsial yang berpengaruh paling dominan adalah lingkungan kerja.
Disiplin kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi kerja.
Lingkungan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi kerja
6
Eva Flora
Ginting 2010
Pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Prestasi Kerja
Pada PT. Bank Rakyat Indonesia persero
cabang Medan Putri Hijau
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel secara parsial
berpengaruh secara positif dan tidak signifikan terhadap prestasi kerja
karyawan pada PT. Bank Rakyat Indonesia Cab. Medan Putri Hijau
7
Dimas Prayogi 2010
Pengaruh Komunikasi Terhadap Semangat
Kerja Karyawan PT Telkom Regional I
Sumatra bidang customer Care Medan
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa adanya pengaruh yang
positifdan signifikan variabel Komunikasi X terhadap Semangat
Kerja Karyawan Y PT Telkom Regional I Bidang Customer Care
8
Elita 2008
Pengaruh Komunikasi Terhadap Kinerja
Pegawai Pada Dinas Pengairan
Provinsi Sumatera Utara
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel bebas mempunyai
pengaruh yang signifikan terhadap variabel terikat.
2.5. Kerangka Konseptual