Jenis Penelitian Lokasi dan waktu penelitian Populasi dan Sampel Variabel Penelitian dan Pengukurannya

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

A. Jenis Penelitian

Jenis penelitian yang dilakukan adalah studi kasus, yang merupakan suatu jenis penelitian terperinci mengenai suatu obyek tertentu selama kurun waktu tertentu pula termasuk lingkungan dan kondisi masa lalunya dengan cukup mendalam dan menyeluruh, dimana hasil penelitian hanya berlaku pada perusahaan tersebut dan tidak berlaku pada obyek lainnya.

B. Lokasi dan waktu penelitian

Penelitian ini dilakukan pada Bagian Produksi Pabrik Gula Madukismo, Bantul dan dilaksanakan pada bulan Agustus – September 2010

C. Populasi dan Sampel

1. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan bagian Produksi Pabrik Gula Madukismo. 2. Yang menjadi sampel dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan bagian Produksi Pabrik Gula Madukismo. Jumlah sampel adalah 50 orang. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik sampling jenuh. Teknik sampling jenuh adalah teknik penentuan sampel bila semua anggota populasi digunakan sebagai sampel. 34 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

D. Variabel Penelitian dan Pengukurannya

1. Variabel Dalam penelitian ini variabel yang diteliti adalah : a. Variabel bebas Independent Variabel. Variabel bebas dalam penelitan ini adalah sebagai berikut: 1 Program Kesejahteraan Ekonomi Karyawan. Program kesejahteraan ekonomi karyawan meliputi pemberian dana pensiun, asuransi tenaga kerja, dan pemberian kredit. 2 Program Keselamatan dan Kesehatan Kerja karyawan. Program keselamatan dan kesehatan kerja karyawan meliputi program membuat kondisi kerja yang aman, program pencegahan kecelakaan dengan pengendalian dan pelatihan tenaga kerja, dan program penciptaan lingkungan yang sehat bagi karyawan. b. .Variabel terikat atau Dependent Variabel Variabel terikat yaitu variabel yang munculnya dipengaruhi atau ditentukan oleh adanya variabel bebas. Variabel terikat dalam penelitian ini adalah motivasi kerja karyawan. 2. Pengukuran variabel Pengukuran variabel bebas pada penelitian ini dengan menggunakan skala sikap dari Likert. Skala Likert yaitu suatu cara yang sistematis untuk memberi skor. Dalam skala Likert ini digunakan lima kategori penilaian PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI sebagai berikut: sangat setuju, setuju, ragu-ragu, tidak setuju dan sangat tidak setuju. Sedangkan alat pengukur yang digunakan adalah kuesioner. Kuesioner yang digunakan adalah berbentuk pertanyan tertutup, dimana responden hanya memilih jawaban yang telah disediakan. Tabel III.1 Ketentuan Pemberian Skor No Keterangan Skor untuk pernyataan positif Skor untuk pernyataan negatif 1 Sangat Setuju 5 1 2 Setuju 4 2 3 Ragu-Ragu 3 3 4 Tidak Setuju 2 4 5 Sangat Tidak Setuju 1 5

E. Teknik Pengumpulan Data

Dokumen yang terkait

PENGARUH PELAKSANAAN PROGRAM KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. TRI PERKASA AMIN INDAH

0 6 45

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI TERHADAP PROGRAMKESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA DENGAN Hubungan Antara Persepsi Terhadap Program Keselamatan Dan Kesehatan Kerja Dengan Produktivitas Kerja Pada Karyawan PT. Krakatau Steel Cilegon.

0 1 16

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI KARYAWAN TERHADAP PROGRAM KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA DENGAN KEPUASAN KERJA KARYAWAN.

0 0 14

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI KARYAWAN TERHADAP PELAKSANAAN PROGRAM KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA DENGAN STRES KERJA.

0 0 47

Hubungan antara motivasi kerja karyawan dan disiplin kerja karyawan dengan produktivitas kerja karyawan: studi kasus pada karyawan pabrik gula Madukismo `PT Madubaru` Tirtonirmolo, Kasihan, Bantul, Yogyakarta.

3 34 162

F. Roslid Universitas Gadjah Mada - HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI TERHADAP PELAKSANAAN PROGRAM KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA DENGAN PRESTASI KERJA KARYAWAN

0 0 8

HUBUNGAN ANTARA PELAKSANAAN PROGRAM KESEJAHTERAAN DENGAN SEMANGAT KERJA KARYAWAN

0 0 120

ANALISIS HUBUNGAN PELAKSANAAN PROGRAM KESEJAHTERAAN, PROGRAM KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) DENGAN MOTIVASI KERJA KARYAWAN

0 0 124

SKRIPSI HUBUNGAN PERSEPSI KARYAWAN TERHDAP PELAKSANAAN PROGRAM KESEJAHTERAAN, PROGRAM KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA DENGAN MOTIVASI KERJA KARYAWAN Studi Kasus Pada Bagian Produksi PT DUTA PUTRA LEXINDO PangkalPinang BANGKA

0 0 242

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI KARYAWAN TERHADAP PELAKSANAAN PROGRAM KESEJAHTERAAN KARYAWAN, PROGRAM KESELAMATAN DAN KESEHATAN DENGAN MOTIVASI KERJA KARYAWAN

0 0 140