Batasan Masalah Rumusan Masalah Tujuan Penelitian

tenga kerja, kondisi kerja yang aman, dan penciptaan lingkungan yang sehat untuk menjaga kesehatan karyawan. Perusahaan membutuhkan manajer yang dapat mempengaruhi karyawan dengan memberikan motivasi dan dukungan dalam bekerja untuk dapat bekerja sama dangan baik sehingga tercapai produktivitas kerja yang tinggi. Manajer perusahaan penting untuk mengetahui apa yang menjadi motivasi para karyawan dan bawahannya, sebab faktor ini akan menentukan jalannya organisasi perusahaan dalam pencapaian tujuan Sukanto Handoko, 1997:252 Berdasarkan latar belakang masalah tersebut, penulis mengambil judul ” ”Hubungan Antara Persepsi Karyawan Terhadap Pelaksanaan Program kesejahteraan, Program Keselamatan dan Kesehatan dengan Motivasi Kerja Karyawan” .

B. Batasan Masalah

Faktor yang mempengaruhi atau persepsi dengan motivasi kerja keryawan beragam, tetapi dalam penelitian ini dibatasi pada pelaksanaan program kesejahteraan karyawan yang meliputi program kesejahteraan ekonomi, program hiburan dan rekreasi, program tambahan fasilitas serta program keselamatan dan kesehatan kerja yang meliputi program membuat kondisi kerja yang aman, program pencegahan kecelakaan dengan pengendalian dan pelatihan tenaga kerja, program penciptaan lingkungan yang sehat bagi karyawan sehubungan dengan motivasi keja karyawan. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

C. Rumusan Masalah

Dalam penelitian ini terdapat beberapa rumusan masalah sebagai berikut 1. Apakah ada hubungan positif antara persepsi karyawan terhadap pelaksanaan program kesejahteraan ekonomi dengan motivasi kerja karyawan ? 2. Apakah ada hubungan positif antara persepsi karyawan terhadap pelaksanaan program keselamatan dan kesehatan dengan motivasi kerja karyawan ? 3. Apakah ada hubungan positif antara persepsi karyawan terhadap pelaksanaan program kesejahteraan karyawan, persepsi karyawan terhadap pelaksanaan program keselamatan dan kesehatan dengan motivasi kerja karyawan?

D. Tujuan Penelitian

Adapun tujuan yang akan dicapai sehubungan dengan penelitian mengenai “Persepsi Karyawan Terhadap Pelaksanaan Program Kesejahteraan serta Program Keselamatan dan Kesehatan Kerja dengan Motivasi Kerja Karyawan”, adalah : 1. Untuk mengetahui apakah ada hubungan antara persepsi karyawan terhadap pelaksanaan program kesejahteraan ekonomi dengan motivasi kerja karyawan. 2. Untuk mengetahui apakah ada hubungan antara persepsi pelaksanaan program keselamatan dan kesehatan dengan motivasi kerja karyawan. 3. Untuk mengetahui apakah ada hubungan antara persepsi pelaksanaan program kesejahteraan ekonomi, persepsi pelaksanaan program keselamatan dan kesehatan dengan motivasi kerja karyawan. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

E. Manfaat Penelitian

Dokumen yang terkait

PENGARUH PELAKSANAAN PROGRAM KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. TRI PERKASA AMIN INDAH

0 6 45

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI TERHADAP PROGRAMKESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA DENGAN Hubungan Antara Persepsi Terhadap Program Keselamatan Dan Kesehatan Kerja Dengan Produktivitas Kerja Pada Karyawan PT. Krakatau Steel Cilegon.

0 1 16

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI KARYAWAN TERHADAP PROGRAM KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA DENGAN KEPUASAN KERJA KARYAWAN.

0 0 14

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI KARYAWAN TERHADAP PELAKSANAAN PROGRAM KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA DENGAN STRES KERJA.

0 0 47

Hubungan antara motivasi kerja karyawan dan disiplin kerja karyawan dengan produktivitas kerja karyawan: studi kasus pada karyawan pabrik gula Madukismo `PT Madubaru` Tirtonirmolo, Kasihan, Bantul, Yogyakarta.

3 34 162

F. Roslid Universitas Gadjah Mada - HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI TERHADAP PELAKSANAAN PROGRAM KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA DENGAN PRESTASI KERJA KARYAWAN

0 0 8

HUBUNGAN ANTARA PELAKSANAAN PROGRAM KESEJAHTERAAN DENGAN SEMANGAT KERJA KARYAWAN

0 0 120

ANALISIS HUBUNGAN PELAKSANAAN PROGRAM KESEJAHTERAAN, PROGRAM KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) DENGAN MOTIVASI KERJA KARYAWAN

0 0 124

SKRIPSI HUBUNGAN PERSEPSI KARYAWAN TERHDAP PELAKSANAAN PROGRAM KESEJAHTERAAN, PROGRAM KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA DENGAN MOTIVASI KERJA KARYAWAN Studi Kasus Pada Bagian Produksi PT DUTA PUTRA LEXINDO PangkalPinang BANGKA

0 0 242

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI KARYAWAN TERHADAP PELAKSANAAN PROGRAM KESEJAHTERAAN KARYAWAN, PROGRAM KESELAMATAN DAN KESEHATAN DENGAN MOTIVASI KERJA KARYAWAN

0 0 140