Jenis Data Metode Pengumpulan Data Uji Validitas dan Reliabilitas

43 185 n = 1+ 185 0,05² = 126 Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah probability sampling yang menggunakan simple random sampling dikarenakan, populasi yang dijadikan sampel dilakukan secara acak tanpa memperhatikan strata yang ada dalam populasi tersebut.

3.7 Jenis Data

Peneliti ini mengguna kan data sebagai berikut : 1. Menurut Situmorang dan Lufti 2014:3 Data primer primary data yaitu “ Data yang dikumpulkan sendiri oleh perorangan suatu organisasi secara langsung dari objek yang diteliti dan untuk kepentingan studi yang bersangkutan yang dapat berupa interview, observasi”. Atau menurut peneliti data primer adalah data yang diperoleh dari subyek penelitian secara langsung dengan menggunakan alat pengukuran berupa kuesioner, wawancara kepada subyek sebagai sumber informasi yang dicari. 2. Menurut Situmorang an Lufti 2014:23 Data Sekunder secondary data yaitu “ data yang diperoleh dikumpulkan dan disatukan oleh studi – studi sebelumnya atau yang diterbitkan oleh berbagai instansi lain “. Universitas Sumatera Utara 44

3.8 Metode Pengumpulan Data

Metode Pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Kuesioner Merupakan teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan memberikan sejumlah daftar pertanyan tertulis pada responden untuk dijawab. 2. Observasi Langsung Peneliti melakukan observasi langsung untuk mendapatkan informasi mengenai responden dilapangan. 3. Studi Dokumentasi Peneliti mengumpulkan data melalui buku, jurnal dan internet yang menjadi bahan referensi pendukung bagi peneliti.

3.9 Uji Validitas dan Reliabilitas

3.9.1 Uji Validitas

Menurut Situmorang dan Lufti 2014:86 “ validitas menunjukan sejauh mana suatu alat pengukur itu mengukur apa yang ingin diukur. Suatu alat pengukur dikatakan valid apabila skala tersebut digunakan untuk mengukur apa yang seharusnya diukur “. Penyebaran kuesioner khusus dalam uji validitas dan reliabilitas diberikan kepada 30 responden diluar sampel penelitian yaitu kepada karyawan PT. Universitas Sumatera Utara 45 Darmasindo Inti Karet Tebing Tinggi. Nilai r tabel dengan ketentuan df = 30 dan tingkat signifikansi 5 adalah 0,361. Kriteria dalam menentukan validitas suatu kuesioner adalah sebagai berikut : 1. Jika rhitung rtabel maka pertanyaan tersebut valid. 2. Jika rhitung rtabel maka pertanyaan tersebut tidak valid. Tabel 3.3 Hasil Uji Validitas Variabel Lingkungan Kerja X ₁ Sumber : Hasil Pengolahan SPSS for Windows 2016 Pada Tabel 3.3 menunjukkan bahwa seluruh butir pernyataan Variabel Lingkungan Kerja X ₁ telah valid karena memiliki nilai r hitung r tabel yaitu Pernyataan Corrected Item – Total Correlation r tabel Keterangan VAR00001 0.571 0.361 Valid VAR00002 0.458 0.361 Valid VAR00003 0.511 0.361 Valid VAR00004 0.481 0.361 Valid VAR00005 0.459 0.361 Valid VAR00006 0.400 0.361 Valid VAR00007 0.570 0.361 Valid VAR00008 0.556 0.361 Valid VAR00009 0.589 0.361 Valid VAR00010 0.518 0.361 Valid VAR00011 0.403 0.361 Valid VAR00012 0.764 0.361 Valid VAR00013 0.442 0.361 Valid VAR00014 0.469 0.361 Valid VAR00015 0.595 0.361 Valid VAR00016 0.676 0.361 Valid Universitas Sumatera Utara 46 corrected item – total correlation di atas 0,361. Dengan demikian butir pernyataan dinyatakan valid Tabel 3.4 Hasil Uji Validitas Variabel Kemampuan X ₂ Sumber : Hasil Pengolahan SPSS for Windows 2016 Pada Tabel 3.4 menunjukkan bahwa seluruh butir pernyataan variabel Kemampuan X ₂ telah valid karena memiliki nilai r hitung r tabel yaitu nilai corrected item – total correlation diatas 0,362. Dengan demikian butir pernyataan dinyatakan valid. Pernyataan Corrected Item – Total Correlation r tabel Keterangan VAR00017 0.629 0.361 Valid VAR00018 0.591 0.361 Valid VAR00019 0.477 0.361 Valid VAR00020 0.498 0.361 Valid VAR00021 0.492 0.361 Valid VAR00022 0.489 0.361 Valid VAR00023 0.507 0.361 Valid VAR00024 0.387 0.361 Valid VAR00025 0.443 0.361 Valid VAR00026 0.385 0.361 Valid VAR00027 0.400 0.361 Valid Universitas Sumatera Utara 47 Tabel 3.5 Hasil Uji Validitas Variabel Kinerja Y Sumber : Hasil Pengolahan SPSS for Windows 2016 Pada Tabel 3.5 menunjukkan bahwa seluruh butir pernyataan variabel Kinerja Karyawan Y telah valid karena memiliki nilai r hitung r tabel yaitu nilai corrected item – total correlation diatas 0,361. Dengan demikian butir pernyataan dinyatakan valid.

3.9.2 Uji Reliabilitas

Reliabilitas Merupakan Tingkat keandalan suatu instrument penelitian. Instrumen yang reliabel adalah instrument yang apa bila digunakan berulang kali untuk mengukur objek yang sama akan menghasilkan data yang sama Sugiyono, 2006:110. Suatu konstruk atau variabel dikatakan reliabel jika memberikan nilai Pernyataan Corrected Item – Total Correlation r tabel Keterangan VAR00028 0.432 0.361 Valid VAR00029 0.579 0.361 Valid VAR00030 0.511 0.361 Valid VAR00031 0.573 0.361 Valid VAR00032 0.542 0.361 Valid VAR00033 0.624 0.361 Valid VAR00034 0.559 0.361 Valid VAR00035 0.454 0.361 Valid VAR00036 0.565 0.361 Valid VAR00037 0.521 0.361 Valid Universitas Sumatera Utara 48 Cronbach Alpha 0,8 reliabilitas sangat baik sangat meyakinkan. jika Cronbach Alpha 0,8 realiabilitas baik, dan Cronbach Alpha 0,8 reliabilitas kurang meyakinkan Situmorang dan Lufti,2014:92 Penelitian ini menggunakan alat kuesioner dengan pengujian reliabilitas menggunkan program Statistical Product and Service Solution SPSS. Kriteriannya sebagai berikut : 1. Jika rhitung rtabel maka pernyataan tersebut reliabel. 2. Jika rhitung rtabel maka pernyataan tersebut tidak reliabel Tabel 3.6 Hasil Uji Reliabilitas Reliability Statistics Cronbachs Alpha N of Items .935 37 Sumber : Hasil Pengolahan SPSS for Windows 2016 Pada Tabel 3.6 dengan Tingkat signifikansi 5 diketahui bahwa nilai Cronbach Alpha adalah sebesar 0.935, ini menunjukkan bahwa nilai cronbach alpha yaitu 0.935 0.8 sehingga dapat dikatakan kuesioner tersebut reliabel atau reliabilitasnya dikatakan sangat baik. Universitas Sumatera Utara 49 3.10 Metode Analisis 3.10.1 Metode Analisis Deskriptif