Pengujian Parsial Uji t Koefisien Determiasi

83 ANOVA b Model Sum of Squares df Mean Square F Sig. 1 Regression 4611.984 2 2305.992 353.458 .000 a Residual 241.391 37 6.524 Total 4853.375 39 a. Predictors: Constant, Penghargaan, AktualisasiDiri b. Dependent Variable: PrestasiKerja Tabel 4.12 menunjukkan bahwa nilai signifikansi adalah sebesar 0.000. Nilai signifikansi tersebut lebih kecil dibandingkan dengan nilai Alpha sebesar 0.05. Sehingga dapat disimpulkan bahwa secara bersama – sama Aktualisasi diri dan Penghargaan berpengaruh signifikan terhadap Prestasi Kerja Karyawan PT. Perkebunan Nusantara IV Medan.

4.4.3. Pengujian Parsial Uji t

Uji parsial dilakukan untuk menguji pengaruh antara setiap variabel bebas terhadap variabel terikatnya. Hasil uji parsial uji t untuk setiap faktornya dapat dilihat pada Tabel 4.25 berikut ini: Tabel 4.13 Uji Parsial Model t Sig. 1 Constant 1.920 .063 AktualisasiDiri 6.019 .000 Penghargaan 9.740 .000 Berdasarkan pada kriteria pengambilan keputusan bahwa apabila nilai probabilitas nilai alpha sebesar 0,05, maka hipotesis diterima dan sebaliknya, apabila nilai sig. probabilitas nilai alpha sebesar 0,05, maka hipotesis ditolak Ghozali, 2001. Universitas Sumatera Utara 84 Tabel 4.13 diketahui bahwa nilai signifikansi dari Aktualisasi diri X 1 adalah 0.000 nilai ini lebih kecil dari nilai alphanya yang sebesar 0.05. Dengan demikian dapat dinyatakan bahwa Aktualisasi diri memiliki pengaruh signifikan terhadap Prestasi Kerja Karyawan PT. Perkebunan Nusantara IV Medan. Selanjutnya diketahui bahwa nilai signifikansi dari Penghargaan X 2 adalah 0.000 nilai ini lebih kecil dari nilai alphanya yang sebesar 0.05. Dengan demikian dapat dinyatakan bahwa Penghargaan memiliki pengaruh signifikan terhadap Prestasi Kerja Karyawan PT. Perkebunan Nusantara IV Medan.

4.4.4. Koefisien Determiasi

Untuk mengetahui seberapa besar variabel Aktualisasi Diri, dan Penghargaan mampu menjelaskan Prestasi Kerja karyawan di PT. Perkebunan Nusantara IV Medan, maka dilakukan penghitungan koefisiensi determinasi. Adapun hasil Koefisien determinasi dapat dilihat pada Tabel 4.26 berikut ini: Tabel 4.14 Model Summary b Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate 1 .975 a .950 .948 2.55423 a. Predictors: Constant, Penghargaan, AktualisasiDiri b. Dependent Variable: PrestasiKerja Berdasarkan pada Tabel 4.26 diketahui bahwa nilai R 2 adalah sebesar 0.950 atau sebesar 95 ini mengartikan bahwa kemampuan dari Aktualisasi Diri dan Penghargaan dalam menjelaskan Prestasi Kerja karyawan di PT. Perkebunan Nusantara IV Medan adalah sebesar 95 Universitas Sumatera Utara 85 sedangkan sisanya sebesar 5 dijelaskan oleh variabel lainnya yang tidak dimasukkan ke dalam model penelitian ini.

4.5. Pembahasan

Dokumen yang terkait

Pengaruh Penghargaan dan Aktualisasi Diri Terhadap Prestasi Kerja Karyawan pada PT. Reycom Document Solusi Medan

12 107 106

Pengaruh Kebutuhan Aktualisasi Diri, Penghargaan Dan Sosial Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pada PT.Pelabuhan Indonesia 1 Medan

0 3 90

ANALISIS PENGARUH KEBUTUHAN AKTUALISASI DIRI, PENGHARGAAN DAN KEBUTUHAN SOSIAL TERHADAP PRESTASI Analisis Pengaruh Kebutuhan Aktualisasi Diri, Penghargaan Dan Kebutuhan Sosial Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pt. Kondang Motor Yamaha Surakarta.

0 0 13

ANALISIS PENGARUH KEBUTUHAN AKTUALISASI DIRI, PENGHARGAAN DAN KEBUTUHAN SOSIAL TERHADAP PRESTASI Analisis Pengaruh Kebutuhan Aktualisasi Diri, Penghargaan Dan Kebutuhan Sosial Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pt. Kondang Motor Yamaha Surakarta.

0 1 21

PENGARUH PENGHARGAAN DAN KEBUTUHAN AKTUALISASI DIRI TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN PADA PT. TELKOM KOTABARU YOGYAKARTA.

1 3 130

Pengaruh Kebutuhan Aktualisasi Diri, Penghargaan Dan Sosial Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pada PT.Pelabuhan Indonesia 1 Medan

0 0 9

Pengaruh Kebutuhan Aktualisasi Diri, Penghargaan Dan Sosial Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pada PT.Pelabuhan Indonesia 1 Medan

0 0 2

Pengaruh Kebutuhan Aktualisasi Diri Dan Penghargaan Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pt. Perkebunan Nusantara Iv (Persero) Medan

0 2 15

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Aktualisasi Diri 2.1.1. Pengertian Aktualisasi Diri - Pengaruh Kebutuhan Aktualisasi Diri Dan Penghargaan Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pt. Perkebunan Nusantara Iv (Persero) Medan

1 4 18

Pengaruh Kebutuhan Aktualisasi Diri Dan Penghargaan Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pt. Perkebunan Nusantara Iv (Persero) Medan

0 1 16