Kesimpulan KESIMPULAN, KETERBATASAN PENELITIAN DAN SARAN

BAB V KESIMPULAN, KETERBATASAN PENELITIAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil analisis data dan pembahasan, maka dapat diambil kesimpulan sebagai berikut: 1. Tidak ada pengaruh permodalan terhadap hubungan antara jiwa kewirausahaan dengan efektivitas mengelola usaha pada counter HP di sepanjang jalan Gejayan. Koefisien regresi 3 β sebesar 0,010 maka menunjukkan adanya pengaruh positif yang akan memperkuat hubungan jiwa kewirausahaan dengan efektivitas mengelola usaha. Hasil dari signifikansi koefisien regresi yang menunjukkan angka sebesar 0,960 yang lebih besar dari taraf signifikansi sebesar 0,05 maka pengaruhnya tidak signifikan. Ada pengaruh permodalan terhadap hubungan antara jiwa kewirausahaan dengan efektivitas mengelola usaha pada counter HP di Jogja Phone Market. Koefisien regresi 3 β sebesar -1,040 maka menunjukkan adanya pengaruh negatif yang akan memperlemah hubungan jiwa kewirausahaan dengan efektivitas mengelola usaha. Hasil dari signifikansi koefisien regresi yang menunjukkan angka sebesar 0,002 yang lebih kecil dari taraf signifikansi sebesar 0,05 maka pengaruhnya signifikan. 99 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 2. Tidak ada pengaruh pendidikan terhadap hubungan antara jiwa kewirausahaan dengan efektivitas mengelola usaha pada counter HP di sepanjang jalan Gejayan. Koefisien regresi 3 β sebesar 0,180 maka menunjukkan adanya pengaruh positif yang akan memperkuat hubungan jiwa kewirausahaan dengan efektivitas mengelola usaha. Hasil dari signifikansi koefisien regresi yang menunjukkan angka sebesar 0,314 yang lebih besar dari taraf signifikansi sebesar 0,05 maka pengaruhnya tidak signifikan. Tidak ada pengaruh pendidikan terhadap hubungan antara jiwa kewirausahaan dengan efektivitas mengelola usaha pada counter HP di Jogja Phone Market. Koefisien regresi 3 β sebesar -0,373 maka menunjukkan adanya pengaruh negatif yang akan memperlemah hubungan jiwa kewirausahaan dengan efektivitas mengelola usaha. Hasil dari signifikansi koefisien regresi yang menunjukkan angka sebesar 0,238 yang lebih besar dari taraf signifikansi sebesar 0,05 maka pengaruhnya tidak signifikan 3. Tidak ada pengaruh kultur lingkungan kerja power distance terhadap hubungan antara jiwa kewirausahaan dengan efektivitas mengelola usaha pada counter HP di sepanjang jalan Gejayan. Koefisien regresi 3 β sebesar power distance 0,234 maka menunjukkan adanya pengaruh positif yang akan memperkuat hubungan jiwa kewirausahaan dengan efektivitas mengelola usaha. Hasil dari signifikansi koefisien regresi yang menunjukkan angka sebesar power distance ρ = 0,314 α = 0,05 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI pengaruhnya tidak signifikan. Tidak ada pengaruh kultur lingkungan kerja individualism vs collectivism, femininity vs masculinity terhadap hubungan antara jiwa kewirausahaan dengan efektivitas mengelola usaha pada counter HP di sepanjang jalan Gejayan. Koefisien regresi 3 β sebesar individualism vs collectivism -0,313 , femininity vs masculinity -0,114 maka menunjukkan adanya pengaruh negatif yang akan memperlemah variabel efektivitas mengelola usaha. Hasil dari signifikansi koefisien regresi yang menunjukkan angka sebesar individualsm vs collectivsm ρ = 0,110 α = 0,05 tidak ada pengaruh yang signifikan, femininity vs masculinity ρ = -0,771 α = 0,05 tidak ada pengaruh yang signifikan. Sebaliknya ada pengaruh kultur lingkungan kerja uncertainty avoidance terhadap hubungan antara jiwa kewirausahaan dengan efektivitas mengelola usaha pada counter HP di sepanjang jalan Gejayan. Koefisien regresi 3 β sebesar uncertainty avoidance -0,419 maka menunjukkan adanya pengaruh negatif yang akan memperlemah hubungan jiwa kewirausahaan dengan efektivitas mengelola usaha. Hasil dari signifikansi koefisien regresi yang menunjukkan angka sebesar uncertainty avoidance ρ = 0,018 α = 0,05 maka ada pengaruh yang signifikan. Tidak ada pengaruh kultur lingkungan kerja power distance, individualism vs collectivism, femininity vs masculinity, uncertanty avoidance terhadap hubungan antara jiwa kewirausahaan dengan efektivitas mengelola usaha pada counter HP di Jogja Phone Market. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Koefisien regresi 3 β sebesar power distance -0,387, individualism vs collectivism -0,347, femininity vs masculinity -0,328 dan uncertanty avoidance -0,419 maka menunjukkan adanya pengaruh negatif yang akan memperlemah hubungan jiwa kewirausahaan dengan efektivitas mengelola usaha. Hasil dari signifikansi koefisien regresi yang menunjukkan angka sebesar power distance ρ = 0,243 α = 0,05 tidak ada pengaruh yang signifikan, individualsm vs collectivsm ρ = 0,238 α = 0,05 tidak ada pengaruh yang signifikan, femininity vs masculinity ρ = 0,336 α = 0,05 tidak ada pengaruh yang signifikan. dan uncertainty avoidance ρ = 0,162 α = 0,05 tidak ada pengaruh yang signifikan.

B. Keterbatasan Penelitian

Dokumen yang terkait

Pengaruh permodalan, pendidikan dan kultur lingkungan kerja terhadap hubungan antara jiwa kewirausahaan dengan efektivitas mengelola usaha : studi kasus sentra industri kerajinan kulit Manding Bantul, Yogyakarta.

0 0 185

Pengaruh permodalan, pendidikan dan kultur lingkungan kerja terhadap hubungan antara jiwa kewirausahaan dengan efektivitas mengelola usaha.

0 2 188

Pengaruh permodalan, pendidikan, dan kultur lingkungan kerja terhadap hubungan antara jiwa kewirausahaan dengan efektivitas mengelola usaha : studi kasus sentra industri Genteng Desa Berjo Godean Yogyakarta.

0 0 165

Pengaruh permodalan, pendidikan, dan kultur lingkungan kerja terhadap hubungan antara jiwa kewirausahaan dengan efektivitas mengelola usaha : studi kasus di Sentra Industri Bakpia Yogyakarta.

0 1 177

PENGARUH PERMODALAN, PENDIDIKAN, DAN KULTUR LINGKUNGAN KERJA TERHADAP HUBUNGAN ANTARA JIWA KEWIRAUSAHAAN DENGAN EFEKTIVITAS MENGELOLA USAHA

0 0 175

SKRIPSI PENGARUH PERMODALAN, PENDIDIKAN, DAN KULTUR LINGKUNGAN KERJA TERHADAP HUBUNGAN ANTARA JIWA KEWIRAUSAHAAN DENGAN EFEKTIVITAS MENGELOLA USAHA

0 0 214

PENGARUH PERMODALAN, PENDIDIKAN, DAN KULTUR LINGKUNGAN KERJA TERHADAP HUBUNGAN ANTARA JIWA KEWIRAUSAHAAN DENGAN EFEKTIVITAS MENGELOLA USAHA

0 0 163

PENGARUH PERMODALAN, TINGKAT PENDIDIKAN DAN PENERAPAN BUSINESS ENTITY TERHADAP HUBUNGAN ANTARA JIWA KEWIRAUSAHAAN DAN KECERDASAN EMOSIONAL DENGAN EFEKTIVITAS MENGELOLA USAHA: SURVEI PADA COUNTER HP DI KECAMATAN DEPOK

0 0 214

Pengaruh permodalan, pendidikan dan kultur lingkungan kerja terhadap hubungan antara jiwa kewirausahaan dengan efektivitas mengelola usaha - USD Repository

0 0 186

Pengaruh permodalan, pendidikan dan kultur lingkungan kerja terhadap hubungan antara jiwa kewirausahaan dengan efektivitas mengelola usaha : studi kasus sentra industri kerajinan kulit Manding Bantul, Yogyakarta - USD Repository

0 0 183