Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

9

D. Rumusan Masalah

Berdasarkan pembatasan masalah diatas, maka permasalahan dalam penelitian ini dapat dirumuskan sebagai berikut: 1. Bagaimana pencapaian kompetensi membuat saku vest siswa kelas X SMK Negeri 2 Jepara pada kelas kontrol yang menggunakan metode ceramah? 2. Bagaimana pencapaian kompetensi membuat saku vest siswa kelas X SMK Negeri 2 Jepara pada kelas eksperimen yang menggunakan metode Student Team Achievement Division STAD? 3. Apakah metode pembelajaran Student Teams Achievement Division STAD pada kompetensi membuat saku vest efektif untuk pencapaian kompetensi siswa kelas X jurusan Tata Busana di SMK Negeri 2 Jepara?

E. Tujuan Penelitian

Berdasarkan rumusan masalah yang diuraikan di atas, maka tujuan yang ingin dicapai penelitian ini yaitu untuk mengetahui: 1. Pencapaian kompetensi membuat saku vest siswa kelas X SMK Negeri 2 Jepara pada kelas kontrol yang menggunakan metode ceramah. 2. Pencapaian kompetensi membuat saku vest siswa kelas X SMK Negeri 2 Jepara pada kelas eksperimen yang menggunakan metode Student Team Achievement Division STAD. 3. Efektivitas metode pembelajaran Student Teams Achievement Division STAD yang digunakan untuk pencapaian kompetensi siswa dalam pelajaran praktik membuat saku vest di SMK Negeri 2 Jepara. 10

F. Manfaat Penelitian

Berdasarkan tujuan penelitian yang hendak dicapai, maka penelitian ini diharapkan mempunyai manfaat sebagai berikut: 1. Secara Teoritis a. Memberikan bahan masukan pada sekolah dan jurusan yang membutuhkan informasi tentang cara mencapai kompetensi siswa Jurusan Tata Busana pada materi pelajaran pembuatan saku vest melalui metode pembelajaran kooperatif tipe Student Teams Achievement Division STAD di SMK Negeri 2 Jepara. b. Dapat digunakan sebagai acuan dalam pelaksanaan penelitian yang relevan di masa yang akan datang. 2. Secara Praktis, memberi manfaat bagi: a. Sekolah Penelitian ini diharapkan dapat memberikan masukan dan informasi yang dapat dipergunakan sebagai acuan dalam memberikan pendidikan dan pembinaan lebih lanjut kepada siswa sehubungan dengan metode pembelajaran kooperatif tipe Student Teams Achievement Division STAD pada materi pelajaran pembuatan saku vest. b. Bagi Peneliti Sebagai bahan pengetahuan tentang pencapaian kompetensi siswa pada materi pelajaran pembuatan saku vest melalui metode pembelajaran Student Teams Achievement Division STAD di SMK untuk kelak selepas pendidikan formalnya. 11

BAB II KAJIAN PUSTAKA

Dokumen yang terkait

Perbedaan hasil belajar biologi siswa antara pembelajaran kooperatif tipe stad dengan metode ekspositori pada konsep ekosistem terintegrasi nilai: penelitian quasi eksperimen di SMA at-Taqwa Tangerang

0 10 192

Peningkatan Hasil Belajar Biologi Siswa dengan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD Pada Konsep Jaringan Tumbuhan (Penelitian Tindakan Kelas di Kelas XI IPA MA Jamiyyah Islamiyah Pondok Aren Tangerang Tahun Ajaran 2012-2013)

1 6 287

Penerapan model pembelajaran kooperatif dengan teknik Student Teams Achievement Division (STAD) untuk meningkatkan hasil belajar fiqih di MTs Nurul Hikmah Jakarta

0 9 145

Komparasi hasil belajar metode teams games tournament (TGT) dengan Student Teams Achievement Division (STAD) pada sub konsep perpindahan kalor

0 6 174

The effectiveness of using student teams achievement division (stad) technique in teaching direct and indirect speech of statement (A quasi experimental study at the eleventh grade of Jam'iyyah Islamiyyah Islamic Senior high scholl Cege)

3 5 90

Perbedaan Hasil Belajar Biologi Antara Siswa yang Diajar dengan Menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD dengan TGT (Penelitian Kuasi EKsperimen di SMAN 1 Bekasi))

0 42 0

Applying Student Teams Achievement Division (STAD) Technique to Improve Students’ Reading Comprehension in Discussion Text. (A Classroom Action Research in the Third Grade of SMA Fatahillah Jakarta)

5 42 142

PENERAPAN METODE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) DALAM UPAYA PENINGKATAN KEAKTIFAN Penerapan Metode Student Team Achievement Division (STAD) Dalam Upaya Peningkatan Keaktifan Pembelajaran Akuntansi Pada Siswa Kelas XI IPS 2 SMA N Karangpandan Ta

0 0 15

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) TERHADAP PENCAPAIAN KOMPETENSI PEMBUATAN SAKU PASSEPOILLE SISWA KELAS X SMK NEGERI 1 PENGASIH.

2 3 248

PENGARUH PENGGUNAAN JOBSHEET DAN METODE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) TERHADAP PENCAPAIAN KOMPETENSI MEMBUAT SAKU PASSEPOILLE DI SMK NEGERI 3 KLATEN.

4 7 158