Pendahuluan Gambaran Umum Perusahaan Landasan Teori Metodologi Penelitian Pengumpulan Dan Pengolahan Data Analisa Pemecahan Masalah

1.6.Sistematika Penulisan Tugas Sarjana Adapun sistematika yang mempermudah penulisan tugas sarjana ini adalah sebagai berikut:

BAB I Pendahuluan

Berisi tentang latar belakang penelitian, rumusan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian, batasan dan asumsi penelitian, dan sistematika penulisan laporan tugas sarjana

BAB II Gambaran Umum Perusahaan

Berisi tentang sejarah perusahaan, ruang lingkup bidang usaha, lokasi perusahaan, organisasi dan manajemen, dan proses produksi.

BAB III Landasan Teori

Menyajikan dasar teori dan metode yang digunakan sebagai dasar dan kelengkapan untuk memecahkan masalah dalam penelitian. Adapun teori yang dibahas dalam penelitian ini adalah Perencanaan Produksi, Tujuan Perencanaan Produksi, Perencanaan Agregat, Peramalan, Goal programming, Metode Pemecahan Masalah, Penyelesaian Model Goal programming Dengan Software LINDO.

BAB IV Metodologi Penelitian

Mengemukakan tentang urutan langkah-langkah dalam pemecahan masalah dan penjelasan secara garis besar bagaimana langkah pemecahan persoalan dengan menggunakan metode yang digunakan. Adapun metodologi yang digunakan dalam tugas akhir ini adalah: Lokasi dan Tempat Penelitian, Rancangan Penelitian, Objek Penelitian, Universitas Sumatera Utara Variabel Penelitian, Pengumpulan Data, Kerangka Konseptual Penelitian, Pengolahan Data, Analisa Pemecahan Masalah, Kesimpulan dan Saran dan Prosedur Penelitian.

BAB V Pengumpulan Dan Pengolahan Data

Membahas tentang data-data yang dibutuhkan baik data primer maupun data sekunder. Data yang sudah dikumpulkan diolah menggunakan metode goal programming.

BAB VI Analisa Pemecahan Masalah

Menganalisa hasil dari pengolahan data dan mengidentifikasi pemecahan masalah untuk mengetahui langkah-langkah perbaikan yang dibutuhkan perusahaan. Analisa yang dilakukan dalam tugas akhir ini adalah: Analisa Sasaran Produksi dan Analisis Perencanaan Produksi dengan metode Goal Programming.

BAB VII Kesimpulan Dan Saran