Kondisi awal Kondisi terbangun

58

1. Kondisi awal

Pada kondisi awal, pengaturan fase yang untuk waktu pagi, siang dan sore adalah sama. Hasil survei pengaturan fase untuk kondisi awal adalah sebagai berikut : a Fase 1 b Fase 2 c Fase 3

2. Kondisi terbangun

Pada kondisi terbangun, pengaturan fase yang untuk waktu pagi berbeda dengan waktu siang dan sore. Sementara itu pengaturan fase untuk waktu siang dan sore sama dengan pengaturan fase pada waktu dimaksud untuk kondisi awal. Hasil survei pengaturan fase untuk kondisi terbangun pada waktu pagi adalah sebagai berikut : a Fase 1 T U T U B T U B T U B 59 b Fase 2 Hasil pencatatan waktu sinyal dan siklus tiap fase untuk masing-masing jam puncak disesuaikan dengan pemabagian fase. Hasil pencatatan waktu sinyal untuk kondisi awal dan kondisi terbangun pada Simpang Milo disajikan dalam tebel berikut ini. Tabel 4.6.a. Hasil pencatatan waktu sinyal dan siklus tiap fase pada waktu puncak pagi untuk kondisi awal di Simpang Milo Siklus I II III Rerata detik I - II 2,35 2,42 2,21 2,33 II - III 2,23 2,66 2,37 2,42 III - I 2,36 2,43 2,36 2,38 Merah I 32,86 34,15 33,38 33,46 Kuning I 3,32 3,16 3,58 3,35 Hijau I 63,68 62,73 63,16 63,19 Merah II 62,09 61,98 61,54 61,87 Kuning II 3,42 3,21 3,12 3,25 Hijau II 35,56 34,78 35,13 35,16 Merah III 67,42 67,2 67,15 67,26 Kuning III 3,11 3,46 2,93 3,17 Hijau III 30,04 29,95 30,26 30,08 Sinyal Stage Pengamatan detik All Red 100,01 100,28 100,51 Sumber : Hasil survei, januari 2005 Tabel 4.6.b. Hasil pencatatan waktu sinyal dan siklus tiap fase pada waktu puncak pagi untuk kondisi terbangun pada Simpang Milo Siklus I II III Rerata detik I - II 2,35 2,42 2,21 2,33 II - I 2,23 2,66 2,37 2,42 Merah I 32,86 34,15 33,38 33,46 Kuning I 3,32 3,16 3,58 3,35 Hijau I 63,68 62,73 63,16 63,19 Merah II 67,42 67,2 67,15 67,26 Kuning II 3,11 3,46 2,93 3,17 Hijau II 30,04 29,95 30,26 30,08 All Red Sinyal Stage Pengamatan detik 100,01 100,51 Sumber : Hasil survei, januari 2005 T U 60 Tabel 4.6.c. Hasil pencatatan waktu sinyal dan siklus tiap fase pada waktu puncak siang untuk kondisi awal di Simpang Milo Siklus I II III Rerata detik I - II 2,79 2,25 2,56 2,53 II - III 2,45 2,31 2,27 2,34 III - I 2,18 2,53 2,34 2,35 Merah I 32,53 32,14 31,94 32,20 Kuning I 3,41 3,46 3,52 3,46 Hijau I 55,2 54,88 55,14 55,07 Merah II 61,98 61,94 62,09 62,00 Kuning II 3,22 2,78 2,91 2,97 Hijau II 24,9 26,18 25,07 25,38 Merah III 62,06 62,33 62,1 62,16 Kuning III 2,82 3,12 3,41 3,12 Hijau III 24,91 25,66 24,79 25,12 Sinyal Stage Pengamatan detik All Red 90,74 90,36 90,40 Sumber : Hasil survei, januari 2005 Tabel 4.6.d. Hasil pencatatan waktu sinyal dan siklus tiap fase pada waktu puncak sore untuk kondisi awal di Simpang Milo Siklus I II III Rerata detik I - II 2,25 2,72 2,63 2,53 II - III 2,19 2,23 2,35 2,26 III - I 2,39 2,42 2,28 2,36 Merah I 41,91 42,51 41,86 42,09 Kuning I 2,93 3,29 2,99 3,07 Hijau I 55,12 55,02 54,94 55,03 Merah II 61,63 61,9 61,95 61,83 Kuning II 3,07 2,98 2,98 3,01 Hijau II 35,99 36,06 34,87 35,64 Merah III 61,98 62,23 62,38 62,20 Kuning III 2,96 3,44 3,11 3,17 Hijau III 34,97 35,18 34,88 35,01 Stage Pengamatan detik All Red 100,19 100,48 100,38 Sinyal Sumber : Hasil survei, januari 2005

b. Simpang Bangkong