Hubungan Kepuasan Pasien Pengguna BPJS Terhadap Dimensi Hubungan Kepuasan Pasien Pengguna BPJS Terhadap Dimensi Hubungan Kepuasan Pasien Pengguna BPJS Terhadap Dimensi

Tabel 5.6 Dimensi reliability kehandalan Kepuasan pasien Kategori pasien Puas Tidak puas Total OR 95 CI P value n N N BPJS 27 51,9 25 48,1 52 100 0,216 0,085 - 0,550 0,002 Non BPJS 40 83,3 8 16,7 48 100 Jumlah 67 67 33 33 100 100 Tabel diatas menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara pasien BPJS dan non BPJS terhadap dimensi reliability dengan nilai p sebesar 0,002.

4. Hubungan Kepuasan Pasien Pengguna BPJS Terhadap Dimensi

Responsiveness Tingkat kepuasan pada dimensi responsiveness daya tanggap yang diperoleh adalah berdasarkan dari persepsi pasien pengguna BPJS dan non pengguna BPJS. Hasil analisis bivariat variabel ini disajikan dalam bentuk tabel berikut Tabel 5.7 Dimensi responsiveness daya tanggap Kepuasan pasien Kategori pasien Puas Tidak puas Total OR 95 CI P value n N N BPJS 27 51,9 25 48,1 52 100,0 0,249 0,101 - 0,617 0,004 Non BPJS 39 81,3 9 18,8 48 100,0 Jumlah 66 66 34 34 100 100,0 Pada tabel 5.7menunjukkan adanya hubungan yang signifikan antara pasien BPJS dan non BPJS terhadap dimensiresponsivenessdengan nilai p sebessar 0,004 p0,05

5. Hubungan Kepuasan Pasien Pengguna BPJS Terhadap Dimensi

Emphaty Tingkat kepuasan pada dimensi emphaty empati yang diperoleh adalah berdasarkan dari persepsi pasien pengguna BPJS dan non pengguna BPJS. Hasil analisis bivariat variabel ini disajikan dalam bentuk tabel berikut. Tabel 5.8 Dimensi emphaty empati Kepuasan pasien Kategori pasien Puas Tidak puas Total OR 95 CI P value n N N BPJS 24 46,2 28 53,8 52 100 0,256 0,107 - 0,606 0,003 Non BPJS 37 77,1 11 22,9 48 100 Jumlah 51 51,0 49 49,0 100 100 Pada tabel di atas menunjukkan hubungan yang signifikan antara pasien BPJS dan non BPJS terhadapdimensi emphaty p=0,003

6. Hubungan Kepuasan Pasien Pengguna BPJS Terhadap Dimensi

Assurance Tingkat kepuasan pada dimensi assurance jaminan yang diperoleh adalah berdasarkan dari persepsi pasien pengguna BPJS dan non pengguna BPJS. Hasil analisis bivariat variabel ini disajikan dalam bentuk tabel berikut Tabel 5.9 Dimensi assurance jaminan Kepuasan pasien Kategori pasien Puas Tidak puas Total OR 95 CI P value n N N BPJS 32 61,7 14 38,5 52 100 0,273 0,103 - 0,726 0,014 Non BPJS 41 85,4 7 14,6 48 100 Jumlah 73 73 27 27 100 100 Tabel di atas menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antarapasien pengguna BPJS dan non pengguna BPJSterhadap dimensijaminan dengan nilai p sebesar 0,014. 65

BAB VI PEMBAHASAN

A. Karakteristik Responden

1. Jenis kelamin

Berdasarkan hasil penyebaran kuesioner penelitian yang disebarkan pada 100 resonden hanya 39 orang yang mengisi kolom jenis kelamin. Dari data tersebut didapatkan responden perempuan lebih banyak dibandingkan responden laki – laki dengan presentase 25 jenis kelamin perempuan dan 16,6 jenis kelamin laki – laki. Berdasarkan data pasien di Puskesmas Nagrak pada periode Januari – Desember tahun 2015 sebanyak 51,7 berjenis kelamin Laki-laki, hal ini menunjukkan bahwa pada periode tersebut jenis kelamin laki-laki lebih banyak dari perempuan. Berdasarkan hal tersebut terdapat perbedaan presentase jenis kelamin dari data Puskesmas dengan penelitian saat ini. Namun demikian, penelitian yang dilakukan Rattu 2015 menunjukkan bahwa responden yang berjenis kelamin perempuan lebih besar sekitar 51,3, dan dari hasil penelitian tersebut menyatakan bahwa jenis kelamin tidak mempunyai pengaruh yang berarti terhadap sudut pandang pasien akan kualitas pelayanan yang diberikan.

Dokumen yang terkait

GAMBARAN KEPUASAN PASIEN BPJS DAN NON BPJS TERHADAP KUALITAS PELAYANAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT DI PUSKESMAS JETIS II

7 47 136

GAMBARAN KEPUASAN PASIEN BPJS DAN NON BPJS TERHADAP KUALITAS PELAYANAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT DI PUSKESMAS UMBULHARJO II

5 67 113

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS PASIEN PENGGUNA BPJS DENGAN KEPUASAN PASIEN Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Loyalitas Pasien Pengguna BPJS dengan Kepuasan Pasien sebagai Variabel Intervening di Rawat Inap RSU Slamet Riyadi.

0 3 18

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS PASIEN PENGGUNA BPJS DENGAN Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Loyalitas Pasien Pengguna BPJS dengan Kepuasan Pasien sebagai Variabel Intervening di Rawat Inap RSU Slamet Riyadi.

0 3 17

HUBUNGAN KUALITAS PELAYANAN KESEHATAN DENGAN KEPUASAN PASIEN RAWAT JALAN TANGGUNGAN BPJS DI Hubungan Kualitas Pelayanan Kesehatan Dengan Kepuasan Pasien Rawat Jalan Tanggungan Bpjs Dirumah Sakit Bethesda Yogyakarta.

0 3 41

HUBUNGAN KUALITAS PELAYANAN KESEHATAN DENGAN KEPUASAN PASIEN RAWAT JALAN TANGGUNGAN BPJS DI RUMAH Hubungan Kualitas Pelayanan Kesehatan Dengan Kepuasan Pasien Rawat Jalan Tanggungan Bpjs Dirumah Sakit Bethesda Yogyakarta.

1 6 17

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS MELALUI KEPUASAN PASIEN PENGGUNA BPJS Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Loyalitas Melalui Kepuasan Pasien Pengguna BPJS Di Rawat Inap RSUD Dr. Moewardi.

0 1 13

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS MELALUI KEPUASAN PASIEN PENGGUNA BPJS Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Loyalitas Melalui Kepuasan Pasien Pengguna BPJS Di Rawat Inap RSUD Dr. Moewardi.

0 1 17

RESPON KEPUASAN PASIEN PENGGUNA BPJS KESEHATAN TERHADAP PELAYANAN KESEHATAN DIPUSKESMAS PEKANBARU ipi349390

0 0 13

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS PASIEN PENGGUNA BPJS DENGAN KEPUASAN PASIEN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING

0 0 11