Identifikasi Masalah Pembatasan Masalah Perumusan Masalah Tujuan Penelitian

commit to user 4 diharapkan akan mempermudah siswa dalam mempelajari mata pelajaran Akuntansi, sehingga dapat menghasilkan output yang kompeten dibidang akuntansi dan siap untuk menghadapi persaingan kerja yang sangat kompetitif. Alasan dipilihnya metode jigsaw sebagai metode yang akan diterapkan dalam penelitian ini karena metode ini dapat meningkatkan pemahaman siswa terhadap materi ajar yang didiskusikan secara mandiri dan menuntut siswa untuk mampu menjelaskan materi terhadap anggota kelompoknya sehingga seluruh anggota kelompok dapat memahami materi yang didiskusikan. Dari uraian di atas, penulis bermaksud untuk mengadakan penelitian dengan judul : “Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Dengan Metode Jigsaw Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Akuntansi Siswa Kelas XI Akuntansi SMK Kanisius Surakarta Tahun Ajaran 2010 2011”.

B. Identifikasi Masalah

Berdasarkan latar belakang yang telah dikemukakan di atas dapat diidentifikasi beberapa masalah sebagai berikut : 1. Apakah model dan metode pembelajaran yang diterapkan dalam proses pembelajaran akuntansi selama ini mampu mengaktifkan siswa di dalam kelas ? 2. Apakah model pembelajaran yang diterapkan dalam pembelajaran akuntansi selama ini telah mampu meningkatkan penguasaan konsep siswa program keahlian Akuntansi SMK Kanisius Surakarta Tahun Ajaran 2010 2011?

C. Pembatasan Masalah

Berdasarkan latar belakang di atas, maka permasalahan yang akan diteliti dibatasi pada : 1. Subjek penelitian Subyek penelitian ini adalah siswa kelas XI program keahlian Akuntansi SMK Kanisius Surakarta Tahun Ajaran 2010 2011. commit to user 5 2. Objek penelitian Obyek penelitian meliputi : a. Penguasaan konsep dibatasi pada standar kompetensi Memproses Dokumen Dana Kas Kecil. Yang dinilai dari : 1 kemampuan menjelaskan pengertian kas kecil serta fungsinya dalam perusahaan, 2 dapat mengidentifikasi saldo awal kas kecil serta pengisian bukti pemakaian kas kecil. b. Materi pelajaran yang digunakan dibatasi pada pembelajaran akuntansi standar kompetensi Memproses Dana Kas Kecil. Model pembelajaran yang digunakan adalah model pembelajaran kooperatif dengan metode jigsaw.

D. Perumusan Masalah

Sesuai dengan identifikasi masalah dan pembatasan masalah yang telah dikemukakan, maka dapat dirumuskan masalah sebagai berikut : ” Apakah penerapan model pembelajaran kooperatif dengan metode jigsaw dapat meningkatkan prestasi belajar akuntansi siswa kelas XI program keahlian Akuntansi SMK Kanisius Surakarta Tahun Ajaran 2010 2011? ”

E. Tujuan Penelitian

Adapun tujuan yang hendak dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mendiskripsikan penerapan metode pembelajaran kooperatif tipe jigsaw dalam upaya meningkatkan prestasi belajar akuntansi siswa kelas XI program keahlian Akuntansi SMK Kanisius Surakarta Tahun Ajaran 2010 2011.

F. Manfaat Penelitian

Dokumen yang terkait

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF DENGAN METODE JIGSAW UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP DALAM PEMBELAJARAN AKUNTANSI SISWA KELAS XI IS 5 SMA NEGERI 8 SURAKARTA TAHUN AJARAN 2008 2009

0 7 155

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN TUTOR SEBAYA UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI PADA SISWA KELAS X AK 1 SMK BATIK 2 SURAKARTA TAHUN AJARAN 2009 2010

3 15 200

PENERAPAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF MODEL JIGSAW UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS SISWA PADA PEMBELAJARAN AKUNTANSI KELAS XI IPS 2 SMA NEGERI COLOMADU TAHUN 2010 2011

0 2 85

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS X AKUNTANSI C SMK WIKARYA KARANGANYAR TAHUN AJARAN 2010 2011

0 4 88

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI MELALUI STRATEGI MEMULAI PEMBELAJARAN DENGAN PERTANYAAN PADA SISWA KELAS XI AKUNTANSI 1 SMK NEGERI 1 SURAKARTA TAHUN AJARAN 2010 2011

2 11 95

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI MELALUI MODEL PEMBELAJARAN TEAM TEACHING PADA SISWA KELAS Peningkatan Prestasi Belajar Akuntansi Melalui Model Pembelajaran Team Teaching Pada Siswa Kelas XI Akuntansi SMK Muhammadiyah 2 Surakarta Tahun Ajaran 2011/

0 1 16

XI AKUNTANSI SMK MUHAMMADIYAH 2 SURAKARTA TAHUN AJARAN 2011/2012 Peningkatan Prestasi Belajar Akuntansi Melalui Model Pembelajaran Team Teaching Pada Siswa Kelas XI Akuntansi SMK Muhammadiyah 2 Surakarta Tahun Ajaran 2011/2012.

0 0 13

Implementasi metode pembelajaran kooperatif tipe Jigsaw untuk meningkatkan minat dan prestasi belajar siswa mata pelajaran akuntansi SMK Sanjaya Pakem kelas XI akuntansi : penelitian dilaksanakan pada siswa kelas XI akuntansi semester 1 SMK Sanjaya Pakem.

0 8 211

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN MOTIVASI ARCS SECARA KOOPERATIF UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI AKUNTANSI SMK COKROAMINOTO I SURAKARTA TAHUN AJARAN 2013-2014.

0 0 18

IMPLEMENTASI STRATEGI PEMBELAJARAN KOOPERATIF METODE JIGSAW UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR DAN AKTIVITAS BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI AKUNTANSI 1 SMK MUHAMMADIYAH CANGKRINGAN TAHUN AJARAN 2014/2015.

16 215 246