Dimensi Ketahanan Persepsi Responden

responden. Berdasarkan skor yang telah ditetapkan dapat dihitung sebagai berikut : Jumlah skor untuk 86 orang yang menjawab SS = 86 x 5 = 430 Jumlah skor untuk 12 orang yang menjawab S = 12 x 4 = 48 Jumlah skor untuk 1 orang yang menjawab KS = 1 x 3 = 3 Jumlah skor untuk 1 orang yang menjawab TS = 1 x 2 = 2 Jumlah skor untuk 0 orang yang menjawab STS = 0 x 1 = 0 Jumlah total = 483 Jumlah skor yang diperoleh dari penelitian = 483. Jadi berdasarkan data itu maka tingkat persetujuan terhadap Pelayanan yang diberikan pegawai bank BCA sangat baik dan prosesnya cepat dalam menanggapi keluhan konsumen = 483 : 500 x 100 = 96,6 dari yang diharapkan 100. Secara kontinum dapat digambarkan seperti berikut : Jadi berdasarkan data yang diperoleh dari 100 responden maka rata – rata 483 terletak pada daerah sangat setuju.

4.2.4.3 Dimensi Ketahanan

1. Pernyataan : Masa pakai Kartu Kredit Bank BCA tahan lama. Dipilih 100 responden 82 responden sangat setuju, 15 responden setuju, 1 responden kurang setuju dan 2 responden tidak setuju. Berdasarkan data tersebut 97 STS 100 TS KS S SS 200 300 400 483 500 Universitas Sumatera Utara responden 82 + 15 atau 97 responden menjawab sangat setuju dan setuju. Jadi kesimpulannya mayoritas pengguna kartu kredit BCA setuju denganMasa pakai Kartu Kredit Bank BCA tahan lama. Data interval tersebut juga dapat dianalisis dengan menghitung rata-rata jawaban berdasarkan skoring setiap jawaban dari responden. Berdasarkan skor yang telah ditetapkan dapat dihitung sebagai berikut : Jumlah skor untuk 82 orang yang menjawab SS = 82 x 5 = 410 Jumlah skor untuk 15 orang yang menjawab S = 15 x 4 = 60 Jumlah skor untuk 1 orang yang menjawab KS = 1 x 3 = 3 Jumlah skor untuk 2 orang yang menjawab TS = 2 x 2 = 4 Jumlah skor untuk 0 orang yang menjawab STS = 0 x 1 = 0 Jumlah total = 477 Jumlah skor yang diperoleh dari penelitian = 477. Jadi berdasarkan data itu maka tingkat persetujuan terhadap Masa pakai Kartu Kredit Bank BCA tahan lama = 477 : 500 x 100 = 95,4 dari yang diharapkan 100. Secara kontinum dapat digambarkan seperti berikut : Jadi berdasarkan data yang diperoleh dari 100 responden maka rata – rata 477 terletak pada daerah sangat setuju. 2. Pernyataan : Kartu kredit BCA tidak mudah rusak. Dipilih 100 responden 83 responden sangat setuju, 12 responden setuju, dan 5 responden kurang setuju. Berdasarkan data tersebut 95 responden 83 + 12 atau 95 responden menjawab sangat setuju dan setuju. Jadi kesimpulannya mayoritas pengguna STS 100 TS KS S SS 200 300 400 477 500 Universitas Sumatera Utara kartu kredit BCA setuju dengan kartu kredit BCA tidak mudah rusak.Data interval tersebut juga dapat dianalisis dengan menghitung rata-rata jawaban berdasarkan skoring setiap jawaban dari responden. Berdasarkan skor yang telah ditetapkan dapat dihitung sebagai berikut : Jumlah skor untuk 83 orang yang menjawab SS = 83 x 5 = 415 Jumlah skor untuk 12 orang yang menjawab S = 12 x 4 = 48 Jumlah skor untuk 5 orang yang menjawab KS = 5 x 3 = 15 Jumlah skor untuk 0 orang yang menjawab TS = 0 x 2 = 0 Jumlah skor untuk 0 orang yang menjawab STS = 0 x 1 = 0 Jumlah total = 478 Jumlah skor yang diperoleh dari penelitian = 478. Jadi berdasarkan data itu maka tingkat persetujuan terhadap : Kartu kredit BCA tidak mudah rusak= 478 : 500 x 100 = 95,6 dari yang diharapkan 100. Universitas Sumatera Utara Secara kontinum dapat digambarkan seperti berikut : Jadi berdasarkan data yang diperoleh dari 100 responden maka rata – rata 478 terletak pada daerah sangat setuju.

4.2.4.4 Dimensi Kehandalan