Modulasi Temuan Penelitian Modalitas

Rendah [395] Perjalanan kita memang masih panjang [343] Tidaklah mengherankan kalau semakin banyak negara-negara di dunia yang ingin bersahabat dan bekerja-sama dengan Indonesia, Modalisasi terjadi dalam bentuk kemungkinan derajat tinggi, menengah dan rendah. Modalisasi kemungkinan derajat tinggi menunjukkan sebesar 5 1,25 , modalisasi kemungkinan derajat menengah menunjukkan sebesar 57 14,21 , modalisasi kemungkinan derajat rendah menunjukkan sebesar 30 7,48 , digunakan untuk menyangkal, menolak, membantah dan lain-lain. Modalisasi kebiasaan juga bervarian dua yaitu derajat tinggi, menengah dan rendah. Modalisasi kebiasaan tinggi terjadi pada teks menunjukkan sebesar 48 11,97 , modalisasi kebiasaan derajat menengah pada teks menunjukkan tidak ada nol dan modalisasi kebiasaan derajat rendah pada teks menunjukkan sebesar 32 7,98 .

4.3.2 Modulasi

Selanjutnya beberapa contoh klausa modulasi keharusan dan kecenderungan dengan nilai tinggi, menengah dan rendah ditampilkan di bawah ini. Tabel 14: Contoh Klausa Modulasi-Keharusan Keharusan Nomor Klausa Realisasi Modalitas Universitas Sumatera Utara Tinggi [58] Kita harus terus menjaga karakter perjuangan ini dan mewariskannya kepada generasi mendatang. [74] Republik yang masih muda, kala itu, harus mencari perpaduan warna- warni demokrasi yang paling sesuai dengan karakteristik kita sebagai bangsa. Menengah [45] Kita patut berbangga, karena revolusi kemerdekaan Indonesia telah menjadi salah satu revolusi besar di abad ke-20 yang turut mengubah dunia. Rendah [56] Semangat juang yang luhur ini tidak boleh padam. [335] Sekarang, Indonesia dapat dengan leluasa menempuh ”all directions foreign policy”, [336] dimana kita dapat menjalin hubungan persahabatan dengan pihak manapun untuk kepentingan nasional kita – apakah Timur, Barat, Utara, dan Selatan. Tabel 15: Contoh Klausa Modulasi Kecendrungan Kecendrungan Nomor Klausa Realisasi Modalitas Tinggi [196] Itulah sebabnya, kita perlu terus mempertahankan nilai, jati diri dan karakter bangsa kita yang luhur dan terhormat. [340] Yang jelas, saudara-saudara Indonesia kini menempati posisi yang berbeda dalam percaturan internasional. Universitas Sumatera Utara Menengah [52] Para pendiri bangsa bertekad untuk mendirikan suatu negara yang “merdeka, bersatu, berdaulat, adil dan makmur”. Rendah [23] Ada tiga momen sejarah bangsa yang ingin saya ajak saudara- saudara untuk merenungkannya [149] Lebih lanjut lagi, kita juga ingin mewujudkan pembangunan yang inklusif dengan desentralisasi dan otonomi daerah, sehingga rakyat Indonesia di daerah-daerah dapat merasakan manfaat pembangunan secara adil dan bermartabat. Variasi modulasi dalam teks juga terjadi derajat tinggi, menengah dan rendah. Modulasi terjadi dalam bentuk keharusan derajat tinggi, menengah dan rendah. Modulasi keharusan derajat tinggi menunjukkan sebesar 43 10,72 , modulasi keharusan derajat menengah menunjukkan sebesar 14 3,49 , modulasi keharusan derajat rendah menunjukkan sebesar 13 3,24 . Modulasi kecendrungan juga bervarian yaitu derajat tinggi, menengah dan rendah. Modulasi kecendrungan tinggi terjadi pada teks menunjukkan sebesar 14 3,49 , modulasi kecendrungan derajat menengah pada teks menunjukkan sebesar 8 1,99 dan modulasi kecendrungan derajat rendah pada teks menunjukkan sebesar 18 4,49 Modulasi keharusan dan modulasi kecendrungan digunakan untuk kesiagaan mengungkapkan keyakinan bahwa ada suatu upaya untuk memperoleh keberhasilan termasuk klaim implementasi, pemerataan, dan lain-lain.

4.3.3 Hasil Temuan

Dokumen yang terkait

Analisis Wacana Pada Media Cetak Perspektif Linguistik Fungsional Sistemik (Lfs) Dan Representasi Semiotik

6 98 10

Pencitraan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono Terkait Perseteruan KPK Dan POLRI (Analisis Framing Terhadap Pembentukan Citra Presiden Susilo Bambang Yudhoyono Terkait Perseteruan Polri dan KPK Pada Surat Kabar Kompas)

1 52 118

Persepsi Masyarakat Terhadap Susilo Bambang Yudhoyono (Suatu Penelitian Deskriptif Kuantitatif di Desa Sukaraja Kecamatan Darul Makmur Kabupaten Nagan Raya Propinsi Aceh)

0 25 94

ANALISIS WACANA TEKS PIDATO KENEGARAAN PRESIDEN SUSILO BAMBANG YUDHOYONO DI DEPAN SIDANG BERSAMA MPR/DPR 2009-2013 (Analisis Wacana Teks Pidato Kenegaraan Terkait Isu Ekonomi di Indonesia)

3 13 19

NILAI-NILAI PENDIDIKAN KARAKTER PADA TEKS PIDATO PRESIDEN SUSILO BAMBANG YUDHOYONO BULAN Nilai-Nilai Pendidikan Karakter Pada Teks Pidato Presiden Susilo Bambang Yudhoyono Bulan September 2011 Dan Pengembangannya Sebagai Materi Ajar Bahasa Indonesia Di S

0 1 14

PENDAHULUAN Nilai-Nilai Pendidikan Karakter Pada Teks Pidato Presiden Susilo Bambang Yudhoyono Bulan September 2011 Dan Pengembangannya Sebagai Materi Ajar Bahasa Indonesia Di SMP.

0 1 6

NILAI-NILAI PENDIDIKAN KARAKTER PADA TEKS PIDATO PRESIDEN SUSILO BAMBANG YUDHOYONO BULAN SEPTEMBER Nilai-Nilai Pendidikan Karakter Pada Teks Pidato Presiden Susilo Bambang Yudhoyono Bulan September 2011 Dan Pengembangannya Sebagai Materi Ajar Bahasa Indo

0 2 19

ANALISIS TINDAK TUTUR DIREKTIF DAN EKSPRESIF PADA WACANA PIDATO PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA SUSILO BAMBANG YUDHOYONO MASA JABATAN 2004-2009.

1 2 7

Pidato Kebijakan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono Terkait Perselisihan Kpk Dan Polri (Analisis Wacana Kritis Model Teun A. Van Dijk Tentang Pidato Presiden Susilo Bambang Yudhoyono Terkait Perselisihan Kpk Dan Polri).

0 0 2

RETORIKA PIDATO SUSILO BAMBANG YUDHOYONO DAN BARACK OBAMA SEBAGAI CAPRES PETAHANA (Kajian Retorika Banding Rancang-bangun Teks Pidato Politik) - Scientific Repository

0 1 6