Gambaran Umum KecamatanSidikalang Demografi Wilayah Kecamatan Sidikalang

BAB IV DEKSRIPSI DAN INTERPRETASI DATA PENELITIAN

4.1. Deskripsi Lokasi Penelitian

4.1.1. Gambaran Umum KecamatanSidikalang

KecamatanSidikalang merupakan salah satu kabupaten di Provinsi Sumatera Utara yang terletak di kabupaten Dairi. Sebagaimana terbentuknya kecamatan dan kelurahan yang tertulis dalam peraturan daerah Kabupaten Dairi No.4 Tahun 2008, terdapat 15 kecamatan di Kabupaten Dairi. Kota Sidikalang yang juga merupakan ibukota kecamatan Sidikalang mempunyai luas wilayah 70,67 km² 3,67 dari luas wilayah kabupaten Dairi. Letak kecamatan Sidikalang berada di 02 45’01.10” lintang utara dan 98 Kecamatan Sidikalang berada diantara batas-batas wilayah: 18’44.32” bujur timur. a. Sebelah Utara berbatasan dengan Kecamatan Pegagan Hilir Kabupaten Dairi. b. Sebelah Selatan berbatasan dengan Kecamatan Pakpak Barat c. Sebelah Timur berbatasan dengan Kecamatan Sitinjo d. Sebelah Barat berbatasan dengan Kecamatan Berampu. Daerah kota Sidikalang berada pada 1068 meter diatas permukaan laut. Pada tahun 2015 jumlah curah hujan mencapai 2977,5 mm setahun atau rata-rata 288,6 mm per bulan dengan banyaknya hari hujan mencapai 205 setahun atau rata-rata 17 hari per bulan. Universitas Sumatera Utara

4.1.2. Demografi Wilayah Kecamatan Sidikalang

Kecamatan Sidikalang memiliki 6 enam desa dan 11 kelurahan dengan kelurahan terluar yaitu kelurahan Sidiangkat 16.00 km 2 Gambaran tentang luas desa dan kelurahan yang ada dikecamatan Sidikalang dapat dIjelaskan seperti tercantum pada tabel ini : . Selain itu kecamatan Sidikalang juga memiliki 31dusun dan 39 lingkungan yang tersebar diseluruh wilayah kecamatan. Tabel 4.1.1. Luas Wilayah menurut desa dan kelurahan No. KelurahanDesa Luas Wilayah Area Km² 1. Kelurahan Sidiangkat 16.00 2. Kelurahan Batang Beruh 6.48 3. Kelurahan Bintang Hulu 6.50 4. Desa Kalang Simbara 5.25 5. Desa Bintang 8.75 6. Desa Kalang 6.00 7 Kelurahan Kota Sidikalang 4.00 8 Desa Belang Malum 4.39 9 Kelurahan Kuta Gambir 2.60 10 Desa Huta Rakyat 4.45 11 Desa Bintang Marsada 6.25 Total 70.67 Sumber: Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa Kab. Dairi 2016. Universitas Sumatera Utara Kecamatan Sidikalang merupakan pusat aktivitas masyarakat Kabupaten Dairi karena mengingat Sidikalang merupakan ibukota Kabupaten Dairi. Sidikalang merupakan pusat perekonomian, pemerintahan dan perdagangan. Pemilihan Sidikalang sebagai ibukota kabupaten Dairi karena letaknya yang strategis sebagai jalur perhubungan utama untuk berhubungan dengan daerah lain termasuk ke Medan, ibukota Sumatera Utara, sebagai dan didukung oleh kemajuan pembangunan kota dan masyarakat serta dikenal sebagai kota terbesar di kabupaten Dairi.

4.1.3. Komposisi Penduduk