Pengujian reliabilitas untuk variabel motivasi belajar Pengujian reliabilitas untuk variabel minat bekerja Pengujian reliabilitas untuk variabel persepsi tentang kompetensi

39 Jika nilai Cronbachs Alpha 0,60, maka konstruk pertanyaan dimensi variabel adalah reliabel. Sebaliknya jika nilai Cronbachs Alpha 0,60, maka konstruk pertanyaan dimensi variabel adalah tidak reliabel Sujarweni, 2012: 189. Dalam uji reliabilitas dilakukan dengan bentuan komputer mengunakan SPSS for Windows versi 19. Berikut ini adalah hasil uji reliablitas untuk ketiga variabel:

a. Pengujian reliabilitas untuk variabel motivasi belajar

Tabel. 3.13 Hasil Pengujian Reliabilitas Veriabel Motivasi Belajar Reliability Statistics Cronbachs Alpha Cronbachs Alpha Based on Standardized Items N of Items ,877 ,884 19 Hasil pengujian reliabilitas untuk variabel motivasi belajar menghasilkan Cronbachs Alpha sebesar 0,877. Hasil tersebut lebih besar dari 0,60 sehingga dapat disimpulkan bahwa instrumen yang diuji adalah reliabel.

b. Pengujian reliabilitas untuk variabel minat bekerja

Tabel. 3.14 Hasil Pengujian Reliabilitas Veriabel Minat Bekerja Reliability Statistics Cronbachs Alpha Cronbachs Alpha Based on Standardized Items N of Items ,907 ,908 24 40 Hasil pengujian reliabilitas untuk variabel minat bekerja menghasilkan Cronbachs Alpha sebesar 0,907. Hasil tersebut lebih besar dari 0,60 sehingga dapat disimpulkan bahwa instrumen yang diuji adalah reliabel.

c. Pengujian reliabilitas untuk variabel persepsi tentang kompetensi

siswa SMK Tabel. 3.15 Hasil Pengujian Reliabilitas Veriabel Kompetensi Siswa SMK Reliability Statistics Cronbachs Alpha Cronbachs Alpha Based on Standardized Items N of Items ,932 ,932 23 Hasil pengujian reliabilitas untuk variabel persepsi tentang kompetensi siswa SMK menghasilkan Cronbachs Alpha sebesar 0,932. Hasil tersebut lebih besar dari 0,60 sehingga dapat disimpulkan bahwa instrumen yang diuji adalah reliabel. 41

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

A. Deskripsi Data

Penelitian ini dilaksanakan pada tanggal 4 April sampai dengan tanggal 4 Juli 2016 subjek penelitian adalah siswa-siswi SMK Program Keahlian Akuntansi di Kabupaten Sleman. Lokasi penelitian pada awalnya akan dilakukan di semua SMK program keahlian akuntansi non Muhammadiyah yang berjumlah 10 Sekolah, namun 3 sekolah memberikan respon negatif yaitu SMK N 1 Godean, SMK Sanjaya Pakem dan SMK YPKK 2 Sleman, sehingga penelitian dilakukan di tujuh sekolah. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa SMK kelas X1 Tahun Ajaran 20152016 program keahlian akuntansi di Kabupaten Sleman. Jumlah siswa dalam penelitian berjumlah 207 siswa. Kuesioner diberikan sebanyak subjek dan diperoleh dalam jumlah yang sama. Berikut ini disajikan Tabel 4.1 terkait jumlah reponden di masing-masing sekolah: Tabel 4.1 Jumlah Responden Penelitian No. Nama Sekolah Jumlah Responden 1 SMK Negeri 1 Depok 50 2 SMK Negeri 1 Tempel 51 3 SMK “17” Seyegan 18 4 SMK YPKK 1 Sleman 30 5 SMK YPKK 3 Sleman 20 6 SMK Yapemda Sleman 30 7 SMK Hamong Putera 1 8 Jumlah 207 41

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN PERSEPSI SISWA TENTANG KETERAMPILAN MENGAJAR GURU DAN MOTIVASI BERPRESTASI DENGAN HASIL BELAJAR SISWA SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN.

0 21 51

Hubungan motivasi belajar dan minat bekerja dengan persepsi tentang kompetensi siswa Sekolah Menengah Kejuruan Program Keahlian Akuntansi di Kabupaten Sleman Yogyakarta.

0 0 151

Hubungan motivasi belajar, persepsi siswa tentang kompetensi guru dengan kompetensi siswa survei pada 7 SMK program keahlian akuntansi di Kabupaten Sleman Yogyakarta.

0 0 160

Hubungan persepsi siswa tentang kompetensi guru dan minat bekerja dengan kompetensi siswa SMK Program Keahlian Akuntansi di Kabupaten Sleman Yogyakarta.

0 0 159

Minat siswa Sekolah Menengah Atas Jurusan IPS dan Sekolah Menengah Kejuruan Program Keahlian Akuntansi mendaftar ke Program Studi Pendidikan Ekonomi BKK Pendidikan Akuntansi Universitas Sanata Dharma.

0 2 176

PERSEPSI SISWA TENTANG KOMPETENSI MENGAJAR GURU KEJURUAN PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK BANGUNAN DI SMK N 2 YOGYAKARTA.

0 2 230

MINAT MEMASUKI DUNIA KERJA DAN MELANJUTKAN STUDI SISWA KELAS SEBELAS KOMPETENSI KEAHLIAN MULTIMEDIA SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN DI KABUPATEN SLEMAN TAHUN AJARAN 2013/2014.

0 7 173

PENGARUH LINGKUNGAN BELAJAR DAN MOTIVASI BERPRESTASI TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK OTOMASI INDUSTRI DI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 2 DEPOK YOGYAKARTA.

0 0 127

HUBUNGAN MINAT MEMBATIK DENGAN PRESTASI BELAJAR BATIK SISWA SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN

0 0 7

HUBUNGAN MOTIVASI BELAJAR, IKLIM KELAS, DAN PERSEPSI SISWA TENTANG KOMPETENSI GURU DENGAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI

0 0 188