Teknik Penentuan Sampel Teknik Pengumpulan Data

41 Laba tahun dasar yang digunakan dalam penelitian ini adalah laba tahun 2004. Satuan pengukuran adalah dengan prosentase .

3.2. Teknik Penentuan Sampel

a. Populasi Populasi dapat didefinisikan sebagai sekelompok orang, kejadian, atau segala sesuatu yang menarik bagi peneliti untuk diinvestigasi Sekaran, 2006:121. Populasi yang digunakan dalam penelitan ini adalah seluruh perusahaan Transportasi dan Automotive yang terdaftar di BEI dalam kurun waktu 2005 sampai dengan tahun 2007. b. Sampel Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan Transportasi dan Automotive yang terdaftar di BEI. Adapun ketentuan dalam penentuan sampel ini dilakukan dengan teknik purposing sampling. Sampel diambil dari data populasi dengan memperhatikan kelengkapan laporan keuangan perusahaan. Metode purposing sampling adalah kemungkinan tujuan atau target tertentu dalam memilih sampel yang tidak acak. Kriteria sampel pada penelitian ini adalah sebagai berikut: 1 Perusahaan Transportasi dan Automotive yang terdaftar di BEI yang menerbitkan laporan keuangan dari tahun 2005 sampai 42 dengan tahun 2007 yang lengkap dan sesuai dengan variabel yang akan diteliti. 2 Tahun buku laporan keuangan ini adalah yang berakhir pada 31 Desember. 3 Perusahaan Transportasi dan Automotiv yang dijadikan sampel adalah perusahaan dalam kategori perusahaan profitable menghasilkan laba selama periode penelitian. Adapun 11 perusahaan tersebut yaitu: 1 PT Humpuss Intermoda Transportasi Tbk HITS. 2 PT Indonesia Air Transport Tbk IATA. 3 PT Mitra Rajasa Tbk MIRA. 4 PT Steady Safe Tbk SAFE. 5 PT Panorama Transportasi Tbk WEHA. 6 PT Zebra Nusantara Tbk ZBRA. 7 PT Astra International Tbk ASII. 8 PT Astra Otoparts Tbk AUTO. 9 PT Hexindo Adiperkasa Tbk HEXA. 10 PT Intraco Penta Tbk INTA. 11 PT Tunas Ridean Tbk TURI.

3.3. Teknik Pengumpulan Data

a. Jenis Data Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini berupa data sekunder yang berupa neraca dan laporan laba rugi dari perusahaan 43 Transportasi dan Automotive yang terdaftar di BEI mulai tahun 2005 sampai dengan tahun 2007. Data sekunder merupakan data primer yang telah diolah lebih lanjut dan disajikan dengan baik oleh pihak lain. b. Sumber Data Data laporan keuangan yang ada merupakan data yang telah diolah dan disajikan dalam Indonesian Capital Market Directory tahun 2007 dan Indonesian Capital Market Directory tahun 2008. c. Pengumpulan Data Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah dengan dokumentasi dari laporan keuangan yang terdapat di Indonesian Capital Market Directory tahun 2007 dan Indonesian Capital Market Directory tahun 2008.

3.4. Teknik Analisis dan Uji Hipotesis

Dokumen yang terkait

Analisis Rasio Keuangan dalam Memprediksi Perubahan Laba pada Perusahaan Otomotif yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

2 39 105

ANALISIS RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN TRANSPORTATION SERVICES Analisis Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Perubahan Laba Pada Perusahaan Transportation Services Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.

0 1 13

NASKAH PUBLIKASI ANALISIS RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERUBAHAN LABA PADA Analisis Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Perubahan Laba Pada Perusahaan Transportation Services Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.

0 1 16

ANALISIS RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI Analisis Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Perubahan Laba Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.

0 3 14

PENDAHULUAN Analisis Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Perubahan Laba Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.

0 3 8

ANALISIS RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR Analisis Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Perubahan Laba Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.

0 1 16

PENGARUH RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR Pengaruh Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Perubahan Laba Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.

0 1 14

PENGARUH RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR Pengaruh Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Perubahan Laba Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.

0 4 15

ANALISIS RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR Analisis Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Perubahan Laba Pada Perusahaan Manufaktur (Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2008-2010).

0 2 14

ANALISIS RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERUBAHAN LABA PERUSAHAAN MANUFAKTUR Analisis Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Perubahan Laba Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (2007-2009).

0 0 13