BELANJA BELANJA Analisis Data

Tabel 4.11 Ringkasan Pendapatan dan Belanja Daerah Kab. Karo Tahun Anggaran 2012 Reff Uraian Jumlah Rp 5.1.1 PENDAPATAN 753.388.842.976,17 5.1.1.1 Pendapatan Asli Daerah 41.242.973.174,17 5.1.1.2 Pendapatan Transfer 685.732.585.014,00 5.1.1.3 Lain-Lain Pendapatan yang Sah 26.413.284.788,00

5.1.2 BELANJA

750.398.279.122,62 5.1.2.1 Belanja Operasi 597.202.767.152,62 5.1.2.2 Belanja Modal 153.195.511.970,00 5.1.2.3 Belanja Tak Terduga 0,00 Sumber: data diolah ����� ��� = 41.242.973.174,17 597.202.767.152,62 × 100 = 6,90 Dari perhitungan di atas dapat dilihat bahwa persentase indeks kemampuan rutin Kabupaten Karo untuk tahun anggaran 2012 adalah 6,90 naik dari tahun anggaran sebelumnya sebesar 6,46. Kenaikan ini masih sangat kecil dan dapat disimpulkan bahwa indeks kemampuan rutin Kabupaten Karo untuk tahun anggaran 2012 tergolong “sangat kurang”. Universitas Sumatera Utara d. Indeks Kemampuan Rutin Kabupaten Karo Tahun Anggaran 2013 Tabel 4.12 Ringkasan Pendapatan dan Belanja Daerah Kab. Karo Tahun Anggaran 2013 Reff Uraian Jumlah Rp 5.1.1 PENDAPATAN 909.311.459.027,79 5.1.1.1 Pendapatan Asli Daerah 46.342.693.861,79 5.1.1.2 Pendapatan Transfer 795.997.482.315,00 5.1.1.3 Lain-Lain Pendapatan yang Sah 66.971.282.851,00

5.1.2 BELANJA

901.675.564.724,17 5.1.2.1 Belanja Operasi 656.245.288.218,17 5.1.2.2 Belanja Modal 245.358.709.245,00 5.1.2.3 Belanja Tak Terduga 71.567.261,00 Sumber: data diolah Jumlah PAD Kabupaten Karo untuk tahun anggaran 2013 adalah sejumlah Rp46.342.693.861,79 naik dari sebelumnya Rp41.242.973.174,17. Belanja operasi sejumlah Rp 656.245.288.218,17 juga naik dari yang sebelumnya sejumlah Rp597.202.767.152,62. Dari angka-angka tersebut dapat dihitung Indeks Kemampuan Rutin. ����� ��� = 46.342.693.861,79 656.245.288.218,17 × 100 = 7,06 Dari perhitungan di atas dapat dilihat bahwa persentase indeks kemampuan rutin Kabupaten Karo untuk tahun anggaran 2013 adalah 7,06 naik dari tahun anggaran sebelumnya sebesar 6,90. Kenaikan ini masih sangat kecil dan dapat disimpulkan bahwa indeks kemampuan rutin Kabupaten Karo untuk tahun anggaran 2012 tergolong “sangat kurang”. Universitas Sumatera Utara e. Indeks Kemampuan Rutin Kabupaten Karo Tahun Anggaran 2014 Tabel 4.13 Ringkasan Pendapatan dan Belanja Daerah Kab. Karo Tahun Anggaran 2014 Reff Uraian Jumlah Rp 5.1.1 PENDAPATAN 1.010.908.170.173,05 5.1.1.1 Pendapatan Asli Daerah 72.914.095.471,05 5.1.1.2 Pendapatan Transfer 918.228.028.727,00 5.1.1.3 Lain-Lain Pendapatan yang Sah 19.766.045.975,00

5.1.2 BELANJA

Dokumen yang terkait

ANALISIS KESEHATAN KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH DALAM MENDUKUNG PELAKSANAAN OTONOMI DAERAH (Studi Kasus pada Pemerintah Daerah Kabupaten Jember)

0 3 19

ANALISIS KESEHATAN KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH DALAM MENDUKUNG PELAKSANAAN OTONOMI DAERAH (Studi Kasus pada Pemerintah Daerah Kabupaten Jember)

0 24 19

Analisis Kesehatan Keuangan Pemerintah Daerah Dalam Mendukung Pelaksanaan Otonomi Daerah (Studi Kasus Pada Pemerintah Daerah Kabupaten Humbang Hasundutan)

3 16 118

Analisis Kesehatan Keuangan Pemerintah Daerah Dalam Mendukung Pelaksanaan Otonomi Daerah (Studi Kasus Pada Pemerintah Daerah Kabupaten Humbang Hasundutan)

0 4 10

Analisis Kesehatan Keuangan Pemerintah Daerah Dalam Mendukung Pelaksanaan Otonomi Daerah (Studi Kasus Pada Pemerintah Daerah Kabupaten Karo)

0 0 12

Analisis Kesehatan Keuangan Pemerintah Daerah Dalam Mendukung Pelaksanaan Otonomi Daerah (Studi Kasus Pada Pemerintah Daerah Kabupaten Karo)

0 0 2

Analisis Kesehatan Keuangan Pemerintah Daerah Dalam Mendukung Pelaksanaan Otonomi Daerah (Studi Kasus Pada Pemerintah Daerah Kabupaten Karo)

0 0 10

Analisis Kesehatan Keuangan Pemerintah Daerah Dalam Mendukung Pelaksanaan Otonomi Daerah (Studi Kasus Pada Pemerintah Daerah Kabupaten Karo)

0 0 25

Analisis Kesehatan Keuangan Pemerintah Daerah Dalam Mendukung Pelaksanaan Otonomi Daerah (Studi Kasus Pada Pemerintah Daerah Kabupaten Karo)

0 0 2

Analisis Kesehatan Keuangan Pemerintah Daerah Dalam Mendukung Pelaksanaan Otonomi Daerah (Studi Kasus Pada Pemerintah Daerah Kabupaten Karo)

0 0 8