Teknik Analisis Statistik .1 Teknik Analisis Regresi Berganda

73 Tabel 4.11 Hasil Uji Multikolinearitas Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. Collinearity Statistics B Std. Error Beta Tolerance VIF 1 Constant 3,337 1,241 2,690 ,009 Responsiveness ,180 ,057 ,241 3,171 ,002 ,756 1,323 Tangibles ,167 ,066 ,235 2,527 ,014 ,506 1,977 Reliability -,237 ,064 -,357 - 3,697 ,000 ,466 2,145 Emphaty ,840 ,108 ,665 7,777 ,000 ,596 1,677 Assurance ,104 ,044 ,186 2,357 ,021 ,700 1,428 a. Dependent Variable: kepuasan Sumber: Hasil Penelitian, 2015 Data diolah Berdasarkan Tabel 4.11, menunjukkan bahwa nilai tolerance dari setiap variabel independen pada tabel di atas 0,1 dan nilai VIF dari setiap variabel independen 5 artinya tidak terdapat multikolinearitas. 4.4 Teknik Analisis Statistik 4.4.1 Teknik Analisis Regresi Berganda Tabel 4.12 Hasil Analisis Regresi Linear Berganda dan Uji Signifikan Parsial Uji t 74 Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. B Std. Error Beta 1 Constant 3,337 1,241 2,690 ,009 Responsiveness ,180 ,057 ,241 3,171 ,002 Tangibles ,167 ,066 ,235 2,527 ,014 Reliability -,237 ,064 -,357 -3,697 ,000 Emphaty ,840 ,108 ,665 7,777 ,000 Assurance ,104 ,044 ,186 2,357 ,021 a. Dependent Variable: kepuasan Sumber: Hasil Penelitian, 2015 Data diolah Model persamaan regresi linear berganda sebagai berikut: Y = 3,337 + 0,180X 1 + 0,167X 2 - 0,237X 3 + 0,840X 4 + 0,104X 5 + ε

4.4.2 Teknik Analisis Regresi Sederhana Tabel 4.13

Hasil Analisis Regresi Linear Sederhana Model Summary Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate 1 .667 a .445 .437 1.983 a. Predictors: Constant, Kepuasan Sumber: Hasil Penelitian, 2015 Data diolah Berdasarkan tabel 4.13, menunjukkan bahwa nilai R = 0,667 berarti hubungan relation antara kepuasan dan loyalitas merek sebesar 66,7. Artinya hubungannya sangat erat. Semakin besar R berarti hubungan semakin erat. Untuk memastikan tipe hubungan antar variabel dapat dilihat pada tabel berikut ini. 75 Tabel 4. 14 Hubungan antar Variabel Nilai Interpretasi 0,0 – 0,19 Sangat Tidak Erat 0,2 – 0,39 Tidak Erat 0,4 – 0,59 Cukup Erat 0,6 – 0,79 Erat 0,8 – 0,99 Sangat Erat Sumber: Situmorang Helmi, Analisis Data Untuk Riset Manajemen dan Bisnis 2014 Berdasarkan Tabel 4.14, dapat disimpulkan sebagai berikut: a. R Square sebesar 0,445 berarti 44,5 variabel loyalitas merek dapat dijelaskan oleh kepuasan, sedangkan sisanya 55,5 dapat dijelaskan oleh faktor-faktor lain yang tidak diteliti oleh penelitian ini. b. Standard Error of Estimated artinya mengukur variasi dari nilai yang diprediksi. Standard Error of Estimated juga bisa disebut standar deviasi. Dalam penelitian ini Standard Error of Estimated adalah 1,983. Semakin kecil standar deviasi berarti model semakin baik. Tabel 4.15 Hasil Analisis Uji Signifikan Parsial Uji t Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients T Sig. B Std. Error Beta 1 Constant 8.991 2.463 3.651 .001 Kepuasan .975 .132 .667 7.382 .000 a. Dependent Variable: Loyalitas Sumber: Hasil Penelitian, 2015 Data diolah Pada tabel 4.15, terlihat nilai signifikan adalah 0,000 lebih kecil dari 0,05 berarti kepuasan berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap loyalitas 76 merek. Berarti H ditolak dan H 1 diterima. Untuk melihat diterima atau ditolaknya sebuah hipotesis juga dapat dilakukan dengan membandingkan nilai t hitung dan t tabel. Jika t hitung t tabel, maka hipotesis diterima. Persamaan regresinya adalah: Y = 8,991 + 0,975X , Artinya jika ditingkatkan kepuasan sebesar satu satuan akan meningkatkan kinerja sebesar 0,975.

4.5 Uji Hipotesis

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Pemasaran Relasionalterhadap Kepuasan Pelanggan Serta Dampaknya Pada Loyalitas Pelanggan Di PT Wahana Trans Lestari Cabang Adam Malik Medan

20 187 143

Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Dan Loyalitas Pelanggan Kasimura Supermart Di Medan

4 107 115

Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan dan Hubungannya dengan Loyalitas Konsumen Carefour di Kota Medan

1 43 109

Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Brand Trust, Brand Image, dan Kepuasan Pelanggan terhadap Brand Loyality pada Air Meneral Aqua

3 43 162

Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan,Citra Merek dan Harapan Pelanggan terhadap Kepuasan Nasabah

0 6 164

Cover Pengaruh Kualitas Pelayanan (Service Quality) terhadap Kepuasan dan Dampaknya pada Loyalitas Merk (Brand Loyality) pada Produk Oriflame di Kota Medan

0 0 10

Abstract Pengaruh Kualitas Pelayanan (Service Quality) terhadap Kepuasan dan Dampaknya pada Loyalitas Merk (Brand Loyality) pada Produk Oriflame di Kota Medan

0 0 2

Chapter II Pengaruh Kualitas Pelayanan (Service Quality) terhadap Kepuasan dan Dampaknya pada Loyalitas Merk (Brand Loyality) pada Produk Oriflame di Kota Medan

0 0 25

Reference Pengaruh Kualitas Pelayanan (Service Quality) terhadap Kepuasan dan Dampaknya pada Loyalitas Merk (Brand Loyality) pada Produk Oriflame di Kota Medan

0 0 4

Appendix Pengaruh Kualitas Pelayanan (Service Quality) terhadap Kepuasan dan Dampaknya pada Loyalitas Merk (Brand Loyality) pada Produk Oriflame di Kota Medan

0 0 25