Sungai Tempadung BUKU Laporan SLHD 2015

LAPORAN STATUS LINGKUNGAN HIDUP KOTA BALIKPAPAN TAHUN 2015 II. 51 Gambar 2.35. Hasil Laboratorium pH, TSS, BOD, COD, Caliform dan IP di Sungai Lamaru Sumber: BLH Kota Balikpapan, Tahun 2015 1 Sungai Tempadung Bagian Hulu Titik pengambilan sampel air pada sungai Tempadung bagian hulu adalah pada S : 01 o 05‘39.0‖ dan E : 116 o 45‘43.3‖. Sumber pencemar pada bagian hulu Sungai Tempadung adalah dari aktifitas pembangunan jalan pendekat menuju Jembatan Pulau Balang. LAPORAN STATUS LINGKUNGAN HIDUP KOTA BALIKPAPAN TAHUN 2015 II. 52 Tabel 2.32. Hasil Pemantauan Kualitas Air Sungai Tempadung Bagian Hulu Parameter 2015 BM. Kelas II BOD 5 3 3 COD 25 25 DO 3,7 4 Minyak Lemak 1000 1000 Ammonia 0,10 Besi 0,03 TSS 36 50 Mangan 0,01 Coliform 760 5000 Faecal Coliform 450 1000 Sumber: BLH Kota Balikpapan, Tahun 2015 Parameter kualitas air yang tidak memenuhi Baku Mutu Air Kelas II adalah TDS, Fluorida, Nitrat dan Dissolved Oxygen. Berdasarkan perhitungan menggunakan metode Indeks Pencemaran IP, diketahui status mutu air Sungai Tempadung Bagian Hulu termasuk dalam kategori Cemar Sedang dengan nilai IP yaitu 6,24. 2 Sungai Tempadung Bagian Tengah Sungai Tempadung bagian tengah didominasi oleh tanaman mangrove.Sumber pencemaran di kawasan ini berasal hulu sungai Tempadung. Titik pengambilan sampel air pada Sungai Tempadung bagian tengah adalah S : 01 o 06‘16.6‖ dan E : 116 o 45‘15,7‖ Tabel 2.33. Hasil Pemantauan Kualitas Air Sungai Tempadung Bagian Tengah Parameter 2015 BM Kelas II BOD 5 2 3 COD 4 25 DO 6,8 4 Minyak Lemak 1000 1000 Ammonia 0,1 Besi 0,03 TSS 76 50 Mangan 0,03 Coliform 920 5000 Faecal Coliform 640 1000 Sumber: BLH Kota Balikpapan, Tahun 2015 Parameter yang tidak memenuhi baku mutu adalah TDS, TSS, Fluorida, Nitrat, Seng Zn, Timbal Pb.Berdasarkan hasil pengolahan data indeks pencemaran air, status mutu air pada Sungai Tempadung Bagian Tengah masih dalam kategori Cemar Sedang dengan nilai IP yaitu 6,20. 3 Sungai Tempadung Bagian Hilir Pengambilan sampel air sungai pada Sungai Tempadung bagian hilir adalah pada titik S : 01 o 06‘25.9‖ dan E : 116 o 44‘38.4‖. Sepanjang bagian hilir Sungai Tempadung tidak banyak kegiatanusaha. LAPORAN STATUS LINGKUNGAN HIDUP KOTA BALIKPAPAN TAHUN 2015 II. 53 Tabel 2.34. Hasil Pemantauan Kualitas Air Sungai Tempadung Bagian Hilir Parameter 2015 BM. Kelas II BOD 5 2 3 COD 4 25 DO 4,8 4 Minyak Lemak 1000 1000 Ammonia 0,16 Besi 0,03 TSS 132 50 Mangan 0,01 Coliform 980 5000 Faecal Coliform 610 1000 Sumber: BLH Kota Balikpapan, Tahun 2015 Berdasarkan hasil pengolahan data indeks pencemaran air, status mutu air pada Sungai Tempadung Bagian Hilir dalam kategori Cemar Sedang dengan nilai IP yaitu 6,26.Parameter yang tidak memenuhi Baku Mutu Air Kelas II adalah TDS, TSS, Nitrat, Timbal Pb.

j. Sungai Teritip

Sungai Teritip memiliki panjang 4,20 km dan merupakan sungai yang berada di wilayah Timur Kota Balikpapan. Debit maksimum adalah 85,67 m 3 detik dengan kedalaman 3,50 m. Berdasarkan hasil analisa di laboratorium tahun 2015, trend data kualitas air Sungai Teritip antar lokasi dari bagian hulu, tengah dan hilir adalah sebagai berikut : Gambar 2.36. Hasil Laboratorium pH, TSS, BOD, COD, Coliform dan IP di Sungai Teritip LAPORAN STATUS LINGKUNGAN HIDUP KOTA BALIKPAPAN TAHUN 2015 II. 54 Sumber: BLH Kota Balikpapan, Tahun 2015 1 Sungai Teritip Bagian Hulu