Strategi Media Perancangan Media .1 Tujuan Media

sehingga didapatkan efektivitas komunikasi terhadap apa yang ingin disampaikan di dalam perancangan brand identity Xinxin. Promosi yang dilakukan secara mix media dengan menggunakan beberapa media yaitu buku graphic standard manual, website design, poster, dan merchandise. Berikut alternatif desain dan penjelasan media yang digunakan: 1. Buku Graphic Standard Manual GSM a. Alasan pemilihan media Pemilihan media ini bertujuan sebagai pedoman atau acuan penerapan logo yang dirancang secara sistematis. Dalam buku GSM terdapat peraturan-peraturan khusus yang harus dipatuhi dan larangan-larangan yang tidak boleh dilakukan oleh desainer lain apabila dikemudian hari akan membuat logo Xinxin dan penerapannya pada setiap medianya. Sehingga kesatuan dan konsistensi logo Xinxin Home Industry tetap terjaga. b. Konsep desain Konsep desain untuk cover buku GSM ini dipilih dengan menampilkan ilustrasi melalui kilasan foto dan logo di tengah sebagai point of interest dengan didukung oleh elemen grafis yang juga diaplikasikan pada layout desain seluruh media. c. Penempatan media Penempatan media berupa buku GSM ini nantinya akan ditempatkan dalam Perpustakaan Bank Indonesia Surabaya sendiri yaitu pada meja tamu. Dimana pada tempat tersebut adalah tempat yang dilalui setiap pengunjung yang datang. Dengan harapan bahwa pengunjung yang datang bisa melihat dan membaca buku GSM Perpustakaan Bank Indonesia Surabaya d. Alternatif sketsa cover buku Graphic Standard Manual Gambar 4.15 Sketsa alternative cover buku Graphic Standard Manual Sumber: Hasil Olahan Peneliti, 2016 2. Website a. Alasan pemilihan media Alasan pemilihan media ini karena informasi yang disajikan dapat diubah sewaktu – sewaktu sesuai kebutuhan perusahaan, merupakan gaya hidup masa modern yang mengutamakan dunia komunikasi tanpa batas. Publikasi pada website menjadi sangat populer, karena Tan, 2003: 4: 1 Web dapat diakses pengguna dari seluruh dunia. 2 Pengembangan web menjadi sangat mudah untuk orang banyak karena banyak program pengembangan web yang bervariasi dan user-friendly. 3 Banyak tugas atau aktivitas dapat dilakukan di web. Ukuran resolusi layar pada umumnya, yaitu 768 x 1024 px, ukuran ini merupakan ukuran ideal untuk sebuah website. b. Konsep desain Konsep yang digunakan pada desain website kali ini disesuaikan dengan konsep yang digunakan pada perancangan karya ini yakni Excellent atau kesempurna atau bermutu. Dengan menampilkan kesempurnaan atau mutu yang baik dari Xinxin, maka desain websitenya menggunakan warna- warna yang menggambarkan unsur kesempurnaan atau bermutu seperti dan didukung juga dengan basis Nature atau alami menjadi warna abu-abu dan hijau. Dengan background bertekstur ilustrasi daun-daun yang disesuaikan dengan karakteristik alami yang ada di olahan minuman Xinxin membuat desain websitenya semakin terlihat elegan. Pada website tersebut, ada beberapa informasi yang disediakan, seperti macam-macam produk yang ditawarkan di Xinxin, harga dari setiap produk, dan contact yang dapat dihubungi untuk reservasi kegiatan atau even. c. Alternatif sketsa desain website Gambar 4.19 Sketsa Alternatif Desain Website sumber: Hasil Olahan Peneliti, 2016 3. Merchandise Cup, Sticker, Pin a. Alasan pemilihan media Merchandise dipilih untuk media promosi pendukung sebagai upaya memperkenalkan Xinxin Home Industry kepada target market dan masyarkat luas. Merchandise yang dipilih diantaranya adalah pin, stiker, gantungan kunci, dan cup. Diharapkan dengan adanya media ini mampu menarik dan memberi ingatan tersendiri pada benak pengunjung. b. Konsep desain Konsep desain merchandise sendiri yaitu tetap dalam konsistensi menggunakan elemen desain dan logo sebagai identitas dari Xinxin Home Industry dengan tujuan untuk lebih meningkatkan awareness. c. Penempatan media Untuk penempatan merchandise ini nantinya dapat ditempatkan di booth exhibition yang diikuti oleh Xinxin, atau disebarkan melalui even yang sering di support oleh Xinxin dengan tujuan untuk mempromosikan Xinxin agar lebih dikenal masyarakat luas serta lebih dapat meningkatkan awareness dari produk yang ditawarkan oleh Xinxin.

4.11.3 Program Media

Program media promosi ini akan dilakukan dalam periode 1 tahun yaitu 2016-2017. Produksi media utama hanya dilakukan satu kali produksi, sedangkan untuk media pendukungnya akan diproduksi secar berturut-turut. a. Pelaksanaan Program Media

Dokumen yang terkait

Pengaruh Advertising Terhadap Pembentukan Brand Awareness Serta Dampaknya Pada Keputusan Pembelian Produk Pocari Sweat Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

14 58 108

Pengaruh Ekuitas Merek (Brand Equity) Tas Sophie Martin Terhadap Kesediaan Membayar Harga Premium (Studi Kasus Pada BC Rosida Medan).

3 49 104

Pengaruh Celebrity Endorser Igor Saykoji Terhadap Brand Awareness Pada Kartu IM3 (Studi Kasus Karyawan Sogo Department Store Sun Plaza, Medan)

3 52 107

Pengaruh Penempatan Posisi (Positioning) Terhadap Citra Merek (Brand Image) Pada Clear Men Shampoo (Studi Kasus : Mahasiswa S-1 Reguler Fakultas Ekonomi USU Medan)

2 65 105

Analisis pengaruh Brand Awareness, Perceived Quality, Brand Association, Dan Brand Loyalty terhadap keputusan pembelian pada produk pasta gigi 'Pepsodent (studi kasus pada Mahasiswa UIN Syarif Hidayatullah Jakarta)

6 41 167

Analisis pengaruh ekuitas merek terhadap keputusan pembalian serta dampaknya terhadap tanggungjawab sosial produk sabun mandi lifebuoy

0 3 167

THE INFLUENCE OF BRAND AWARENESS, PERCEIVED BRAND QUALITY, BRAND ASSOCIATION AND BRAND LOYALTY TOWARD CUSTOMER PURCHASE DECISION TO CHOOSE GARUDA INDONESIA AIRLINES (CASE STUDY: CUSTOMER GARUDA INDONESIA IN JABODETABEK)

0 7 124

Ekuitas Merek Bank Syariah di Kalangan Mahasiswa Program Studi Muamalat UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

2 11 151

TA : Perancangan Corporate Identity S1 Desain Komunikasi Visual Stikom Surabaya Sebagai Upaya Meningkatkan Brand Awareness.

3 22 104

TA : Perancangan Corporate Identity PT. Globalindo 21 Express Sebagai Upaya Meningkatkan Brand Awareness.

2 14 83