Kualitas Aktiva Produktif KAP terhadap Return On Asset ROA Pengaruh CAR, BOPO, NIM, LDR, KAP Terhadap Nilai Perusahaan

43 Penelitian yang dilakukan Ponco 2008 LDR memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap ROA. Sedangkan penelitian yang dilakukan oleh Yuliani 2007 dalam Mahfud 2011 menunjukkan bahwa LDR berpengaruh tidak signifikan terhadap ROA. Berdasarkan uraian di atas maka dapat dirumuskan hipotesis sebagai berikut : H 10 : Loan To Deposit Ratio LDR berpengaruh negatif terhadap Return On Asset ROA

2.4.11 Kualitas Aktiva Produktif KAP terhadap Return On Asset ROA

Kualitas Aktiva Produktif merupakan rasio antara aktiva produktif yang diklasifikasikan APYD terhadap total aktiva produktif. APYD merupakan aktiva produktif baik yang sudah maupun yang mengandung potensi tidak memberikan penghasilan atau menimbulkan kerugian, sedangkan Total Aktiva Produktif merupakan total dari penanaman dana Bank dalam bentuk kredit, surat berharga, penyertaan dan penanaman lainnya yang dimaksudkan untuk memperoleh penghasilan. Sehingga semakin kecil KAP menunjukkan semakin efektif kinerja Bank untuk menekan APYD serta memperbesar total aktiva produktif yang akan memperbesar pendapatan, sehingga laba yang dihasilkan semakin bertambah Syahyunan, 2002. Menurut penelitian yang dilakukan oleh Sudarini 2005 menyatakan bahwa KAP berpengaruh negatif signifikan terhadap perubahan laba karena penempatan dana bank adalah untuk mencapai tingkat penghasilan yang Universitas Sumatera Utara 44 diharapkan. Penempatan aktiva tersebut sebagian besar adalah dalam bentuk kredit dengan pengelolaan resiko yang baik dan maksimal sehingga mampu memperoleh peningkatan pendapatan bunga yang pada akhirnya akan meningkatkan Perubahan Laba. Berdasarkan uraian di atas maka dapat dirumuskan hipotesis sebagai berikut: H 11 : Kualitas Aktiva Produktif KAP berpengaruh positif terhadap Return On Asset ROA

2.4.12 Pengaruh CAR, BOPO, NIM, LDR, KAP Terhadap Nilai Perusahaan

Nilai perusahaan dapat dipengaruhi oleh besar kecilnya profitabilitas yang dihasilkan oleh perusahaan. Profitabilitas merupakan tingkat keuntungan bersih yang mampu diraih oleh suatu perusahaan ketika menjalankan operasinya. Keuntungan yang layak dibagikan kepada pemegang saham adalah keuntungan setelah bunga dan pajak. Semakin besar keuntungan yang diperoleh semakin besar kemampuan perusahaan untuk membayarkan devidennya. Apabila profitabilitas perusahaan baik, maka stakeholders yang terdiri dari kreditur, supplier dan investor akan melihat sejauh mana perusahaan dapat menghasilkan laba dari penjualan dan investasi peusahaan. Dengan baiknya kinerja perusahaan meningkatkan pula nilai perusahaan Suharli, 2006 dalam Hardiyanti. Dengan demikian dapat dirumuskan hipotesis sebagai berikut: Universitas Sumatera Utara 45 H 12 : CAR, BOPO, NIM, LDR, KAP berpengaruh secara simultan terhadap Nilai Perusahaan

2.4.13 Pengaruh CAR, BOPO, NIM, LDR, KAP Terhadap ROA

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Rasio Capital Adequacy Ratio (CAR), Non Peforming Loan (NPL), Operating Expenses/Operating Income (BOPO), Return On Asset (ROA), dan Net Interest Margin (NIM) Terhadap Loan to Deposit Ratio (LDR) Dengan Dana Pihak Ketiga (DPK) Sebagai Va

5 73 122

Analisis Pengaruh Loan to Deposit Ratio, Capital Adequacy Ratio, dan Biaya Operasional terhadap Pendapatan Operasional terhadap Return on Asset Pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2008-2011

3 85 86

Pengaruh LDR (Loan to Deposit Ratio), NPL (Non Performing Loan) ROA (Return On Asset) dan BOPO (Biaya Operasional terhadap Pendapatan Operasional) Terhadap Kecukupan Modal Perbankan Pada Bank Yang Terdaftar Di BEI

5 73 103

Pengaruh Biaya Operasional Terhadap Pendapatan Operasional, Non Performing Loan, Capital Adequacy Ratio, Loan to Deposit Ratio, dan Net Interest Margin terhadap Return on Asset pada Bank Umum Swasta Nasional Devisa di Bursa Efek Indonesia

0 62 107

Pengaruh Beban Operasional Pendapatan Operasional, Non Performing Loan, Capital Adequacy Ratio, Loan To Deposit Ratio, Net Interest Margin Dan Bank Size Terhadap Return On Asset Pada Bank Bumn Go Public Di Bursa Efek Indonesia

0 54 99

Pengaruh CAR, NPF, FDR dan BOPO Terhadap Profitabilitas Bank Umum Syariah (Periode 2011-2015)

1 9 152

Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Loan to Deposit Ratio (LDR) (Studi Empiris pada Bank BUMN Persero di Indonesia Periode 2008-2014)

0 5 118

Pengaruh Rentabilitas Dan Likuiditas Terhadap Capital Adequacy Ratio (Car) Sektor Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2012 - 2015

0 3 96

Analisis Pengaruh Capital Adequacy Ratio (CAR), Loan To Deposit Ratio (LDR), Net Interest Margin (NIM), Non Performing Loan (NPL), Biaya Operasional/Pendapatan Operasional (BOPO) Terhadap Return On Asset (ROA)

0 6 107

ANALISIS PENGARUH CAPITAL ADEQUACY RATIO (CAR), NON Analisis Pengaruh Capital Adequacy Ratio (Car), Non Performing Loan (Npl), Biaya Operasional Pendapatan Operasional (Bopo), Return On Asset (Roa) Dan Net Interest Margin (Nim) Terhadap Loan To Deposit R

0 2 14