UTANG LAIN-LAIN - PIHAK KETIGA Lanjutan

UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL 31 DESEMBER 2015 DAN 2014 Angka disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain 48

21. UTANG PEMBIAYAAN KONSUMEN

Entitas Anak terikat dengan beberapa perjanjian pembiayaan konsumen selama 36 bulan yang tidak dapat dibatalkan untuk perolehan kendaraan dengan menggunakan mata uang Rupiah. 2015 2014 PT Astra Sedaya Finance 636.093.296 690.458.676 PT Toyota Astra Finance 201.161.424 - PT Maybank Indonesia Finance 61.335.553 240.484.991 PT Dipo Star Finance - 10.534.186 898.590.273 941.477.853 Dikurangi bagian yang akan jatuh tempo dalam waktu satu tahun 518.393.196 914.539.520 Bagian yang akan jatuh tempo lebih dari satu tahun 380.197.077 26.938.333 Utang pembiayaan konsumen dijamin dengan aset tetap yang yang dibiayai dan ditambah syarat bahwa Entitas Anak tidak diperbolehkan untuk menjual atau memindahkan hak atas aset tetap tersebut ke pihak-pihak lain sebelum kewajibannya dilunasi. Pembayaran minimum utang pembiayaan konsumen di masa mendatang adalah sebagai berikut: 2015 2014 Pembayaran minimum utang pembiayaan konsumen di masa mendatang 991.544.964 1.081.197.456 Dikurangi beban bunga 92.954.691 139.719.603 Jumlah Utang Pembiayaan Konsumen - Bersih 898.590.273 941.477.853 2015 2014 Jatuh tempo dalam tahun: 2015 - 388.702.731 2016 518.393.196 358.585.985 2017 329.294.055 194.189.137 2018 50.903.022 - Jumlah Utang Pembiayaan Konsumen 898.590.273 941.477.853 22. KEPENTINGAN NON-PENGENDALI Rincian proporsi kepentingan non-pengendali atas aset bersih dan laba bersih Entitas Anak yang dikonsolidasi pada tanggal 31 Desember 2015 dan 2014 adalah sebagai berikut: 2015 Entitas Anak Saldo Awal Penambahan Penerimaan Deviden Saldo Laba Saldo Akhir PSS 18.951.370.868 - 1.260.714.865 7.251.742.823 24.942.398.826 BLM 18.957.831.851 - - 834.079.226 18.123.752.626 37.909.202.719 - 1.260.714.865 6.417.663.597 43.066.151.452 UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL 31 DESEMBER 2015 DAN 2014 Angka disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain 49

22. KEPENTINGAN NON-PENGENDALI

2014 Entitas Anak Saldo Awal Penambahan Penerimaan Deviden Saldo Laba Saldo Akhir PSS 14.089.031.393 - 628.000.000 5.490.339.475 18.951.370.868 BLM - 20.335.616.478 - 1.377.784.627 18.957.831.851 14.089.031.393 20.335.616.478 628.000.000 4.112.554.848 37.909.202.719 23. MODAL SAHAM Sebagai akibat dari penggabungan usaha antara Perusahaan dan PT Gama Wahyu Abadi GWA, persentase kepemilikan para pemegang saham Perusahaan dan GWA terdilusi secara proporsional sesuai dengan besarnya kepemilikan masing-masing Pemegang saham berdasarkan faktor konversi, yaitu setiap 1 satu saham GWA ditukar dengan 4.765 saham baru Perusahaan dengan nilai nominal Rp56,125 Catatan 1d. Berdasarkan Akta Notaris No. 20 tanggal 11 Desember 2013 dari Yurisa Martanti, S.H., MH, Notaris di Jakarta yang telah disetujui oleh Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia melalui Surat Keputusan No. AHU- 66908.AH.01.02.Tahun 2013 tanggal 19 Desember 2013, Perusahaan telah melakukan penambahan modal dasarnya dari 1.000.000.000 satu milyar saham menjadi 2.750.000.000 dua milyar tujuh ratus lima puluh juta saham dan penambahan modal ditempatkan dan disetor melalui mekanisme Penawaran Umum Terbatas dengan Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu PUT I sebanyak-banyaknya 363.250.000 saham dengan nilai nominal Rp56,125 lima puluh enam koma seratus dua puluh lima Rupiah dengan harga pelaksanaan sebesar Rp300 tiga ratus Rupiah setiap saham, sehingga menjadi sebanyak-banyaknya Rp108.975.000.000 seratus delapan milyar Sembilan ratus tujuh puluh lima juta Rupiah. Sampai dengan tanggal 31 Desember 2013, jumlah saham yang telah dipesan sehubungan dengan PUT I sebanyak 272.500 dua ratus tujuh puluh dua ribu lima ratus saham, sehingga pada tanggal 31 Desember 2013 jumlah saham yang ditempatkan dan disetor penuh Perusahaan adalah sebanyak 726.772.500 tujuh ratus dua puluh enam juta tujuh ratus tujuh puluh dua ribu lima ratus saham. Pada tanggal 10 Pebruari 2014 tanggal penjatahan pemesanan saham hasil pelaksanaan saham yang ditawarkan dalam PUT I seluruhnya telah diambil oleh para pemegang saham sehingga jumlah saham Perusahaan setelah PUT I menjadi 1.089.750.000 satu milyar sembilan puluh delapan juta tujuh ratus lima puluh ribu saham atau setara dengan Rp61.162.218.750 enam puluh satu milyar seratus enam puluh dua juta dua ratus delapan belas ribu tujuh ratus lima puluh Rupiah. Rincian pemegang saham Perusahaan dan persentase kepemilikannya adalah sebagai berikut: 31 Desember 2015 Pemegang Saham Persentase Saham Kepemilikan Jumlah Nominal Ir. Frans Bambang Siswanto 393.361.735 36,10 22.077.427.377 PT Asabri Persero 380.848.742 34,95 21.375.135.645 PT Anugerah Griya Persada 101.641.000 9,33 5.704.601.125 Island Regency Group 62.187.000 5,71 3.490.245.375 Masyarakat 151.711.523 13,92 8.514.809.228 Total 1.089.750.000 100,00 61.162.218.750