Efektivitas Pembelajaran LANDASAN TEORI

2. Siswa bertanya kepada guru ketika tidak memahami materi yang telah disampaikan. 3. Siswa bertanya kepada teman lain saat tidak memahami materi yang telah disampaikan. 4. Siswa mau mencoba alat peraga yang telah disediakan. 5. Siswa berdiskusi dengan teman sekelompoknya. 6. Siswa mau bekerjasama dengan teman sekelompoknya dalam mengerjakan tugas yang diberikan. 7. Siswa berani mempresentasikan hasil pekerjaannya di depan kelas. 8. Siswa menanggapi presentasi hasil pekerjaan temannya. 9. Siswa berani mengutarakan pendapatnya.

I. Penelitian yang Relevan

Pada penelitian ini, peneliti terinspirasi oleh makalah yang berjudul Efektivitas Pembelajaran Remedial dengan Menggunakan Alat Peraga “Kotak Geser” pada Materi Perkalian dan Faktorisasi Bentuk Aljabar Di Kelas VIII SMPN 2 Jetis Bantul. Makalah tersebut disusun oleh Angelia Padmarini Dharmamurti dan Ch. Enny Murwaningtyas dan telah dipresentasikan di Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika pada tanggal 10 November 2012 di Jurusan Pendidikan Matematika FMIPA UNY. Penelitian yang dilakukan oleh Angelia Padmarini Dharmamurti dan Ch. Enny Murwaningtyas bertujuan untuk mengetahui efektivitas pembelajaran remedial dengan menggunakan alat peraga “Kotak Geser” ditinjau dari hasil belajar siswa pada materi perkalian dan faktorisasi bentuk aljabar. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil yang dicapai setelah pembelajaran remedial dengan menggunakan alat peraga tidak melebihi target yaitu sebesar 58,1 ketuntasan, namun hasil tersebut telah mengalami peningkatan dari yang semula sebesar 6,1. Berdasarkan hal tersebut, disimpulkan bahwa pembelajaran remedial dengan menggunakan alat peraga pada materi perkalian dan faktorisasi bentuk aljabar yang dilakukan pada siswa kelas VIII b SMPN 2 Jetis tidak efektif.

J. Kerangka Berpikir

Pada pembelajaran matematika, siswa banyak mengalami kesulitan dalam belajar sehingga tidak mendapatkan hasil belajar yang optimal. Oleh karena itu, strategi pembelajaran perlu dipikirkan oleh guru untuk membantu mengatasi kesulitan belajar siswa agar mendapatkan hasil yang optimal. Berdasarkan wawancara guru, siswa kelas VIII SMP Kanisius Kalasan mengalami kesulitan pada materi operasi perkalian dan pemfaktoran bentuk aljabar. Hasil belajar siswa kurang memuaskan setiap tahunnya sehingga hal itu mendorong peneliti untuk melakukan eksperimen pembelajaran dengan menggunakan media alat peraga. Alat peraga merupakan suatu media atau sarana untuk memudahkan siswa dalam membayangkan dan memahami materi serta untuk menarik perhatian siswa agar mau belajar. Alat peraga yang digunakan untuk materi operasi perkalian dan pemfaktoran bentuk aljabar adalah alat peraga “Kotak PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

Dokumen yang terkait

Pengaruh keaktifan belajar dan motivasi belajar terhadap hasil belajar siswa kelas VIII B SMP Kanisius Kalasan pada pokok bahasan operasi aljabar menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw II tahun ajaran 2016/2017.

0 0 193

Efektivitas penggunaan alat peraga kartu bilangan pada materi operasi hitung penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat ditinjau dari hasil belajar siswa kelas VII B SMP N 5 Sleman.

0 0 166

Pengaruh keaktifan belajar dan motivasi belajar terhadap hasil belajar siswa kelas VIII B SMP Kanisius Kalasan pada pokok bahasan operasi aljabar menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe jig

0 0 191

Efektivitas pembelajaran remedial dengan menggunakan alat peraga `kotak geser` pada materi perkalian dan faktorisasi bentuk aljabar di kelas VIII SMPN 2 Jetis Bantul.

0 1 233

Pengaruh pemberian kuis terhadap motivasi dan hasil belajar siswa kelas VIII SMP Kanisius Kalasan tahun pelajaran 2012/2013 pada sub pokok bahasan pengertian dan operasi hitung bentuk aljabar.

0 1 2

Efektivitas penggunaan media alat peraga Kotak Geser ditinjau dari hasil belajar dan keaktifan siswa kelas VIII SMP Kanisius Kalasan pada materi operasi perkalian dan pemfaktoran bentuk aljabar

0 14 207

EFEKTIVITAS PENDEKATAN SAINTIFIK BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING (PBL) PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA DITINJAU DARI PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 2 BLORA PADA MATERI OPERASI BENTUK ALJABAR.

0 2 265

Latihan Materi Aljabar (1) Selesaikan persamaan

0 0 6

PENGARUH PENGGUNAAN UBIN ALJABAR DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN POKOK BAHASAN PENYEDERHANAAN, PERKALIAN, DAN PEMFAKTORAN BENTUK ALJABAR SISWA KELAS VIII SMP KANISIUS GAYAM YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 20112012 DITINJAU DARI MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR

0 1 296

EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN REMEDIAL DENGAN MENGGUNAKAN ALAT PERAGA “KOTAK GESER” PADA MATERI PERKALIAN DAN FAKTORISASI BENTUK ALJABAR DI KELAS VIII SMPN 2 JETIS BANTUL SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pro

0 0 231