Penilaian Postur Metode RULA Uji Keseragaman Data Antropometri

5.2 Pengolahan Data

5.2.1 Penilaian Postur Metode RULA

Penilaian postur sikap duduk berdasarkan metode RULA terbagi atas 2 grup diantaranya adalah grup A yang terdiri atas lengan bawah lower arm, lengan atas upper arm, pergelangan tangan wrist, dan putaran pergelangan tangan wrist twist. Grup B terdiri atas leher neck, punggung trunk dan kaki legs. Penjelasan hasil skor dari Grup A maupun B untuk siswa kelas I sampai kelas VI dapat dilihat dari Tabel 5.6 sampai Tabel 5.17. Setelah itu, hasil penilaian dipindahkan ke dalam worksheet RULA yang telah tersedia ditunjukkan pada Gambar 5.3 sampai Gambar 5.8. Rekapitulasi dari penilaian postur sikap duduk siswa dengan metode RULA dapat dilihat pada Tabel 5.18. Tabel 5.18 Rekapitulasi Hasil Penilaian RULA Kelas Skor RULA Level Tindakan I 7 Investigate and implement change Diperlukan tindakan sekarang juga II 7 Investigate and implement change Diperlukan tindakan sekarang juga III 6 Further investigation, change soon Diperlukan tindakan segera IV 7 Investigate and implement change Diperlukan tindakan sekarang juga V 7 Investigate and implement change Diperlukan tindakan sekarang juga VI 7 Investigate and implement change Diperlukan tindakan sekarang juga Universitas Sumatera Utara No. Dok.: FM-GKM-TI-TS-01-06A; Revisi: 0; Tgl. Efektif: 2 Juli 2012; Halaman: 1 dari 1

5.2.2 Uji Keseragaman Data Antropometri

Rumus yang digunakan dalam perhitungan nilai rata-rata untuk masing- masing dimensi tubuh adalah: n X n X .... X X Χ n n 2 1 ∑ = + + + = Persamaan yang digunakan dalam menentukan standar deviasi penyimpangan nilai rata-rata yang standar adalah seperti berikut: σ= � ∑ X i - X � 2 n-1 Uji keseragaman data digunakan untuk pengendalian proses bagian data yang ditolak atau tidak seragam karena tidak memenuhi spesifikasi. Apabila dalam satu pengukuran terdapat satu jenis atau lebih data yang tidak seragam maka data tersebut tidak dapat digunakan dan dilakukan revisi data tidak seragam dengan cara membuang data yang out of control tersebut dan melakukan perhitungan kembali. Revisi data dibatasi sebanyak 2 kali dan digunakan tingkat keyakinan 95 dan tingkat ketelitian 5, dengan nilai z = 1,96. Persamaan yang digunakan dalam menghitung BKA Batas Kelas Atas dan BKB Batas Kelas Bawah adalah sebagai berikut: BKA = X � + 1,96 σ BKB = X � – 1,96 σ Apabila X min BKB dan X max BKA, maka data seragam. Apabila X min BKB dan X max BKA, maka data tidak seragam. Universitas Sumatera Utara Hasil perhitungan keseragaman data untuk seluruh dimensi tubuh dapat dilihat pada Tabel 5.19.

5.2.3 Uji Kecukupan Data