Komposisi Penduduk Berdasarkan Tingkat Pendidikan Penduduk Komposisi Penduduk Berdasarkan Angkatan kerja Komposisi Jumlah Penganguran TABEL 7

Tingkat toleransi beragama didaerah ini sangat tinggi itu terbukti dengan tidak pernah ada konflik antar agama yang terjadi di daerah ini yang memancing perilaku anarkis. Masing-masing pemeluk agama melaksanakan ibadah serta perayaan-perayaan hari besar keagamaannya sesuai ajaran di rumah ibadah masing-masing, di Kelurahan Kota Bangun ini terdapat 3 buah Mesjid, mushola 4 buah, gereja ada 2 buah, wihara ada 2 buah sumber kantor kelurahan 2007

4.2.4 Komposisi Penduduk Berdasarkan Tingkat Pendidikan Penduduk

Untuk melihat komposisi penduduk menurut tingkat pendidikan di Kelurahan Kota Bangun dapat dilihat dari tabel berikut ini TABEL 5 KOMPOSISI PENDUDUK BERDASARKAN TINGKAT PENDIDIKAN PENDUDUK No Pendidikan Jumlah Persentase 1 2 3 4 5 6 Belum Sekolah Tidak tamat SD Tamat SD Tamat SMP Tamat SMA Tamat Perguruan TinggiAkademi 867 580 2760 2615 1570 95 10,21 6,83 32,52 30,81 18,49 1,11 Jumlah 8487 100 Sumber: Kantor Kelurahan Kota Bangun ;2007 Universitas Sumatera Utara Perkembangan pendidikan di daerah ini masih stagnan yang ditandai dengan peningkatan jumlah lulusan dari SD ke jenjang yang lebih tinggi tidak mengalami peningkatan yang drastis hal ini dapat kita lihat dari tabel diatas bahwa jumlah tamatan SD dari yang paling banyak kemudian menurun menjadi 30,81 dan lulusan SMA menurunmenjadi 18, 49 demikian juga halnya masyarakat yang mengenyam pendidikan perguruan tinggi. Hal ini mungkin disebabkan karena kondisi perekonomian masyarakat yang menengah kebawah sehingga tidak mampu untuk menyekolahkan anaknya.

4.2.5 Komposisi Penduduk Berdasarkan Angkatan kerja

TABEL 6 TENAGA KERJA Sumber: Kantor Kelurahan Kota Bangun ;2007 Dari tabel 7 di atas kita dapat memahami bahwa jumlah angkatan kerja yang berusia 15-60 adalah palingg tinggi tidak menutup kemungkinan mereka kebanyakan adalah buruh. Mereka bisa saja wanita maupun pria. No Angkatan Kerja Jumlah Persentase 1 2 3 Usia 15-60 tahun Ibu Rumah Tangga Jalan Jembatan Kelurahan 8437 1411 985 77,88 13,02 9,09 Jumlah 10833 100 Universitas Sumatera Utara

4.2.6 Komposisi Jumlah Penganguran TABEL 7

PENGANGGURAN Sumber: Kantor Kelurahan Kota Bangun ;2007 Berdasarkan tabel 8 diatas jumlah pengangguran merupakan yang paling tinggi mencapai 42,06 hal ini disebabkan karena krisis global yang melanda indonesia dan Kawasan Industri Medan juga merupakan salah satu yang terkena dampak dari krisis global tersebut, sehingga banyak perusahaan yang gulung tikar dan memPHK karyawannnya.

4.2.7 Komposisi Penduduk Berdasarkan Mata Pencaharian