Analisis data uji coba kelompok kecil dan uji coba kelompok besar

111 Tabel 16. kriteria penilaian kelayakan modul oleh ahli media dan ahli materi Menggambar Busana Nilai Kategori Skor Hasil 1 Layak S min + P ≤ S≤ S max 25≤S≤50 Tidak Layak S min ≤ S≤ S min + p – 1 0≤S≤24 Rumus diadaptasi dari Tesis Ibu Widihastuti 2007: 126 Ketentuan: S min = Skor minimum S max = Skor maksimal P = Panjang kelas interval

b. Analisis data uji coba kelompok kecil dan uji coba kelompok besar

Analisis data untuk kelayakan modul dinilai oleh siswa menggunakan skala likert, yaitu dengan menjabarkan variabel penelitian menjadi indikator variabel kemudian indikator tersebut dijadikan sebagai titik tolak untuk menyusun item-item instrumen yang berupa pernyataan. Jawaban setiap item instrumen yang menggunakan skala likert mempunyai gradasi dari sangat positif sampai sangat negatif Sugiyono, 2010: 135. Untuk menginterpretasikan data uji kelayakan modul oleh siswa, maka hasil skor diperoleh dengan menjumlah pengalian kategori dengan nilai yang diperoleh kategori x nilai. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada tabel tentang kriteria penilaian kelayakan modul oleh siswa: Tabel 17. Kriteria penilaian kelayakan modul oleh siswa Kelas Kategori Penilaian Interval Nilai 4 Sangat Setuju S min + 3p ≤ S ≤ S mak 3 Setuju S min + 2p ≤ S ≤ S min + 3p-1 2 Kurang Setuju S min + p ≤ S ≤ S min + 2p-1 1 Tidak Setuju S min ≤ S ≤ S min + p-1 Rumus diadaptasi dari Tesis Ibu Widihastuti 2007: 126 112 Ketentuan : S min = Skor minimum S max = Skor maksimal P = Panjang kelas interval Dalam penelitian ini, ditetapkan nilai kelayakan produk sebagai media pembelajaran menggambar busana adalah dengan kategori layak. 113

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Deskripsi Data Uji Coba

Penelitian Pengembangan Modul menggambar proporsi tubuh wanita dewasa pada mata pelajaran menggambar busana ini dilakukan di SMK Ma’arif 2 Piyungan yang beralamat di Jl. Piyungan-Prambanan, Piyungan, Bantul. Subyek dalam penelitian ini adalah siswa kelas X Busana Butik SMK Ma’arif 2 Piyungan yang menempuh mata pelajaran menggambar busana berjumlah 17 siswa. Subyek penelitian ini dibagi menjadi subyek ujicoba skala kecil dan subyek ujicoba skala besar. Subyek penelitian ujicoba skala kecil mengambil 5 dari 17 siswa. Subyek penelitian besar adalah siswa kelas X Busana Butik di SMK ma’arif 2 Piyungan yang berjumlah 12 siswa. Pemilihan SMK Ma’arif 2 Piyungan sebagai tempat penelitian dikarenakan permasalahan-permasalahan yang ada saat observasi dan wawancara pada materi pembelajaran menggambar busana. Kompetensi dasar dasar mendeskripsikan bentuk proporsi dan anatomi beberapa tipe tubuh manusuia dalam strandar kompetensi menggambar busana. Permasalahan yang ditemui diantaranya adalah keterbatasan media pembelajaran yang digunakan dalam proses pembelajaran. Berdasarkan hal tersebut, maka perlu adanya media pembelajaran berupa modul sebagai panduan belajar siswa agar dapat menguasai materi menggambar proporsi dan anatomi untuk siswa kelas X SMK Ma’arif 2 Piyungan.

Dokumen yang terkait

ANALISIS KEMAMPUAN MENGGAMBAR PROPORSI TUBUH WANITA DEWASA SISWA KELAS XI TATA BUSANA SMK NEGERI 8 MEDAN.

0 5 25

PENGARUH MINAT BELAJAR DAN PENGGUNAAN MEDIA VIDEO TUTORIAL TERHADAP HASIL BELAJAR MENGGAMBAR PROPORSI TUBUH WANITA DEWASA SISWA KELAS X SMK NEGERI 1 LAGUBOTI.

0 2 25

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN CHART DAN JOB SHEET PROPORSI TUBUH WANITA PADA MATA DIKLAT MENGGAMBAR BUSANA DI SMK MARSUDIRINI MARGANINGSIH SURAKARTA.

0 0 183

PENINGKATAN KOMPETENSI MENGGAMBAR PROPORSI TUBUH WANITA DENGAN MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION PADA MATA PELAJARAN MENGGAMBAR BUSANA KELAS X DI SMK NEGERI 1 SEWON.

95 1195 196

PENGEMBANGAN MODUL PEMBUATAN CELANA PRIA PADA MATA PELAJARAN BUSANA PRIA SISWA KELAS XI DI SMK MA’ARIF 2 PIYUNGAN.

0 3 215

PENGEMBANGAN BUKU AJAR “MENGGAMBAR PROPORSI TUBUH: TIPE NATURAL” PADA PEMBELAJARAN MATA DIKLAT MENGGAMBAR BUSANA DI SMKN 1 GEGERBITUNG SUKABUMI JAWA BARAT.

0 2 184

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MENGGAMBAR PROPORSI TUBUH WANITA MENGGUNAKAN MACROMEDIA FLASH PADA MATA PELAJARAN MENGGAMBAR BUSANA DI SMK PIRI 2 YOGYAKARTA.

1 3 250

PENGEMBANGAN CD PEMBELAJARAN PEMBUATAN PROPORSI TUBUH ANAK USIA 10-13 TAHUN PADA MATA PELAJARAN MENGGAMBAR BUSANA SISWA KELAS XI DI SMK PERWARI TASIKMALAYA.

0 0 195

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MENGGAMBAR PROPORSI TUBUH MENGGUNAKAN MACROMEDIA FLASH UNTUK SISWA X BUSANA SMK MUHAMMADIYAH 1 IMOGIRI.

0 0 179

PENGEMBANGAN MODUL PENYELESAIAN PEMBUATAN GAMBAR BUSANA PADA MATA PELAJARAN MENGGAMBAR BUSANA SISWA KELAS X DI SMK NEGERI 1 PANDAK.

38 504 304