Siklus II Hasil Penelitian

maksimal oleh kelompoknya. Pembagian tugas yang tidak merata oleh ketua kelompok serta adanya pembiaran terhadap anggota kelompok yang tidak mendapatkan kegiatan menjadi dasar bagi peneliti untuk mengatakan bahwa kerjasama diantara para siswa ketika pelaksanaan siklus I belum berjalan dengan baik, sehingga diperlukan perbaikan terhadap pelaksanaannya pada tindakan berikutnya.

2. Siklus II

A. Prestasi 1 Penilaian rata-rata kelas Dengan: X = nilai rata-rata ∑X = jumlah semua nilai siswa ∑N = Jumlah siswa X = Tabel 4.4: Hasil Evaluasi Siklus II NO NAMA NILAI KETUNTASAN YA TIDAK 1 ALN 40 V 2 ALF 68 V 3 DMR 92 V 4 DKI 44 V 5 ELIS 60 V 6 HAY 72 V 7 KRS 68 V 8 LIA 76 V 9 RHMT 76 V 10 SULT 76 V 11 TIO 80 V 12 WAH 72 V 13 WAS 72 V 14 WIK 44 V Rata-rata 94014=67,14

2 Penilaian untuk Ketuntasan Belajar

P = = 78, 57 Berdasarkan hasil evaluasi pada siklus II, nilai rata-rata yang diperoleh siswa kelas V pada mata pelajaran matematika P = adalah 67, 14 dengan persentase nilai siswa yang mencapai KKM sebanyak 78, 57. Data tersebut menunjukkan bahwa terjadi peningkatan terhadap prestasi belajar matematika pada siswa kelas V. Dimana sebelum dilakukan tindakan penelitian, presentase nilai siswa yang mencapai KKM sebanyak 57, 14. Sedangkan setelah dilakukan tindakan pada siklus II, nilai siswa yang mencapai KKM naik menjadi 78, 57. Dengan demikian, tindakan yang dilakukan pada siklus II terbukti mampu meningkatkan prestasi belajar matematika siswa kelas V. sehingga siklus dihentikan pada siklus II dikarenakan tercapainya target yang ditetapkan oleh peneliti yaitu 70. B. Kerjasama 1 Kuesioner Pada tanggal 26 April 2013 selain memberikan tes tertulis kepada siswa, peneliti juga menyebarkan kuesioner guna mengukur tingkat kerjasama diantara setelah dilakukan tindakan terhadap para siswa. Kuesioner tersebut diisi oleh 14 orang siswa kelas V. Berdasarkan kuesioner yang disebarkan, diperoleh data tingkat kerjasama antar siswa kelas V sebagai berikut. Tabel 4.5: Tingkat Kerjasama antar Siswa Siklus II NO NAMA SKOR PEROLEHAN KRITERIA 1 ALN 183 Kerjasama Sangat kuat 2 ALF 196 Kerjasama Sangat kuat 3 DMR 200 Kerjasama Sangat kuat 4 DKI 211 Kerjasama Sangat kuat 5 ELIS 226 Kerjasama Sangat kuat 6 HAY 198 Kerjasama Sangat kuat 7 KRS 174 Kerjasama kuat 8 LIA 188 Kerjasama Sangat kuat 9 RHMT 180 Kerjasama Sangat kuat 10 SULT 182 Kerjasama Sangat kuat 11 TIO 191 Kerjasama Sangat kuat 12 WAH 186 Kerjasama Sangat kuat 13 WAS 174 Kerjasama kuat 14 WIK 197 Kerjasama Sangat kuat TOTAL SKOR 2689 Rata-rata kerjasama antar siswa = = 192.07143 192 76,8 Berdasarkan data di atas, diketahui bahwa total skor kuesioner kerjasama yang diperoleh siswa kelas V pada siklus II adalah 2689 dari 14 orang siswa yang mengisi. Sedangkan rata-rata kerjasama yang terjadi diantara para siswa mencapai

192, dan termasuk dalam kriteria kerjasama sangat kuat