Variabel Penelitian Rancangan Penelitian

commit to user 59 Kedua kelompok eksperimen diberi perlakuan yang berbeda tetapi seimbang karena keduanya menggunakan model pembelajaran kooperatif. Untuk kelompok eksperimen pertama kelas VIIIC diberi perlakuan dengan model pembelajaran kooperatif Jigsaw sedangkan untuk kelompok eksperimen kedua kelas VIIIB diberi perlakuan dengan model pembelajaran kooperatif Snowballing. Penelitian ini juga meninjau motivasi belajar siswa dan kemampuan memori.

D. Variabel Penelitian

1. Variabel Bebas Variabel bebas dalam penelitian ini adalah model pembelajaran kooperatif. a. Definisi operasional: Model pembelajaran kooperatif adalah suatu sikap atau perilaku bersama dalam bekerja atau membantu diantara sesama dalam struktur kerja sama yang teratur dalam kelompok, yang terdiri dari dua orang atau lebih dan keberhasilan kerja sangat dipengaruhi oleh keterlibatan dari setiap anggota kelompok itu sendiri. b. Skala pengukuran: nominal, yang terdiri dari Jigsaw dan Snowballing. c. Indikator: 1 Jigsaw : proses pembelajaran menggunakan teknik kelompok awal dan kelompok ahli. 2 Snowballing : proses pembelajaran menggunakan teknik berpikir- berpasangan dengan jumlah anggota kelompok semakin banyak. 2. Variabel Moderator commit to user 60 Variabel moderator dalam penelitian ini ada dua yaitu motivasi belajar dan kemampuan memori siswa. a. Motivasi belajar 1 Definisi operasional: Motivasi belajar adalah daya penggerak psikis dari dalam diri seseorang untuk dapat melakukan kegiatan belajar dan menambah keterampilan, pengalaman. 2 Skala pengukuran: ordinal, yang terdiri dari tinggi dan rendah 3 Indikator: skor angket motivasi belajar siswa. b. Kemampuan memori siswa 1 Definisi operasional: Kemampuan memori adalah kemampuan menyimpan, mengingat, dan mengulang kembali informasi yang berisi pengalaman masa lampau, pengetahuan, dan informasi. 2 Skala pengukuran: ordinal, yang terdiri dari tinggi dan rendah. 3 Indikator: skor tes kemampuan memori siswa. 3. Variabel Terikat Variabel bebas dalam penelitian ini adalah prestasi belajar. a. Definisi operasional: Prestasi adalah hasil yang diperoleh siswa karena adanya aktivitas belajar yang telah dilakukan. b. Skala pengukuran: ordinal c. Indikator: nilai prestasi belajar IPA siswa kelas VIII B dan VIII C commit to user 61

E. Rancangan Penelitian

Penelitian ini bersifat eksperimental, dengan desain rancangan faktorial 2x2x2 dengan perlakuan sebagai berikut: 1. Model pembelajaran : Jigsaw A 1 dan Snowballing A 2 2. Motivasi belajar : motivasi belajar rendah B 1 dan motivasi belajar tinggi B 2 3. Kemampuan memori : kemampuan memori rendah C 1 dan kemampuan memori tinggi C 2 Berkaitan hal tersebut maka rancangan penelitian dapat disajikan dalam desain factorial 2x2x2 dengan teknik analisis varian ANAVA seperti dalam tabel berikut : Tabel 3.2 Rancangan Penelitian Model Pembelajaran A Jigsaw A 1 Snowballing A 2 Motivasi Belajar Rendah B 1 Kemampuan Memori Rendah C 1 A 1 B 1 C 1 A 2 B 1 C 1 Kemampuan Memori Tinggi C 2 A 1 B 1 C 2 A 2 B 1 C 2 Motivasi Belajar Tinggi B 2 Kemampuan Memori Rendah C 1 A 1 B 2 C 1 A 2 B 2 C 1 Kemampuan Memori Tinggi C 2 A 1 B 2 C 2 A 2 B 2 C 2 commit to user 62 Keterangan : A 1 B 1 C 1 : Kelompok siswa yang bermotivasi rendah dan kemampuan memori rendah yang diberi model pembelajaran Jigsaw. A 1 B 1 C 2 : Kelompok siswa yang bermotivasi rendah dan kemampuan memori tinggi yang diberi model pembelajaran Jigsaw. A 2 B 1 C 1 : Kelompok siswa yang bermotivasi rendah dan kemampuan memori rendah yang diberi model pembelajaran Snowballing . A 2 B 1 C 2 : Kelompok siswa yang bermotivasi rendah dan kemampuan memori tinggi yang diberi model pembelajaran Snowballing. A 1 B 2 C 1 : Kelompok siswa yang bermotivasi tinggi dan kemampuan memori rendah yang diberi model pembelajaran Jigsaw. A 1 B 2 C 2 : Kelompok siswa yang bermotivasi tinggi dan kemampuan memori tinggi yang diberi model pembelajaran Jigsaw. A 2 B 2 C 1 : Kelompok siswa yang bermotivasi tinggi dan kemampuan memori rendah yang diberi model pembelajaran Snowballing . A 2 B 2 C 2 : Kelompok siswa yang bermotivasi tinggi dan kemampuan memori tinggi yang diberi model pembelajaran Snowballing.

F. Langkah-Langkah Penelitian

Dokumen yang terkait

PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN MODEL KOOPERATIF TIPE JIGSAW DAN DIRECT INSTRUCTION BERBANTUAN KOMPUTER DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR SISWA

0 65 322

PEMBELAJARAN BIOLOGI DENGAN JIGSAW MELALUI HIPERMEDIA DAN MODUL DITINJAU DARI KEMAMPUAN MEMORI DAN INTERAKSI SOSIAL SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR

1 20 197

PEMBELAJARAN BIOLOGI DENGAN QUANTUM LEARNING MELALUI KOMPUTER DAN MODUL DITINJAU DARI GAYA BELAJAR DAN KEMAMPUAN MEMORI SISWA

0 6 149

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING ( PBL ) DAN JIGSAW TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA Pengaruh Model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dan Jigsaw Terhadap Hasil Belajar Matematika Ditinjau Dari Motivasi Belajar Siswa (Pen

0 2 17

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING ( PBL ) DAN JIGSAW TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA Pengaruh Model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dan Jigsaw Terhadap Hasil Belajar Matematika Ditinjau Dari Motivasi Belajar Siswa (Peneliti

0 4 18

PEMBELAJARAN BIOLOGI MODEL JIGSAW II DAN STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR DAN KREATIVITAS SISWA

2 29 216

Pembelajaran fisika dengan media satket dan media interaktif ditinjau dari motivasi belajar dan gaya belajar siswa saiful

0 9 137

Pembelajaran Ipa Model Tutor Sebaya Dengan Peta Konsep Dan Modul Ditinjau Dari Gaya Belajar Dan Motivasi Belajar Siswa SUKEMI S831002033

4 11 135

Penerapan Laboratorium Riil dan Virtuil pada Pembelajaran Biologi Ditinjau dari Gaya Belajar dan Kemampuan Memori Siswa JOKO W

12 28 123

PERBEDAAN PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD DAN TIPE JIGSAW TERHADAP HASIL BELAJAR FISIKA DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR SISWA

1 2 13