Merasakan Keluhan Kesehatan Keluhan kesehatan Mulai Merasakan Keluhan Kesehatan

4.2.4. Karakteristik Kesehatan

a. Merasakan Keluhan Kesehatan

Berdasarkan data yang dikumpulkan maka diperoleh data tentang apakah responden merasakan keluhan kesehatan adalah sebagai berikut : Tabel 4.8 Distribusi Responden Berdasarkan Merasakan Keluhan Kesehatan Yang Berkaitan Dengan Pemakaian Air Di Desa Tanjung Bunga Kecamatan Pangururan Tahun 2010. No Merasakan Keluhan kesehatan Jumlah orang Persentase 1 Ya 67 83,8 2 Tidak 13 16,3 Total 80 100 Tabel 4.8. menunjukkan bahwa ada sekitar 67 orang 83,8 yang mengalami keluhan kesehatan dan yang tidak mengalami keluhan kesehatan sebanyak 13 orang 16,3.

b. Keluhan kesehatan

Berdasarkan data yang dikumpulkan maka diperoleh data tentang keluhan kesehatan responden adalah sebagai berikut : Tabel 4.9 Distribusi Responden Tentang Keluhan Kesehatan Yang Berkaitan Dengan Pemakaian Air Dengan Jenis Penyakit Di Desa Tanjung Bunga Kecamatan Pangururan Tahun 2010. No Keluhan kesehatan Jumlahorang Persentase 1 Kulit gatal dan merah-merah Ya 35 43,8 Tidak 45 56,3 Jumlah 80 100 2 Diare Ya 4 5 Tidak 76 95 Jumlah 80 100 Universitas Sumatera Utara 3 Mata merah dan gatal Ya 65 81,3 Tidak 15 18,3 Jumlah 80 100 4 Lainnya, sebutkan.… Ya Tidak 80 100 Jumlah 80 100 Tabel 4.9. menunjukkan bahwa ada sekitar 35 orang 43,8 yang mengalami kulit gatal dan merah-merah dan 45 orang 56,3 yang tidak mengalami kulit gatal dan merah-merah. Responden yang mengalami diare sebanyak 4 orang 5 dan yang tidak mengalami diare sebanyak 76 orang 95. Responden yang mengalami mata merah dan gatal sebanyak 65 orang 81,3 dan yang tidak mengalami mata merah dan gatal 15 orang 18,3. Dan 80 orang 100 responden tidak mengalami keluhan kesehatan yang lain.

c. Mulai Merasakan Keluhan Kesehatan

Berdasarkan data yang dikumpulkan maka diperoleh data tentang kapan responden mulai merasakan keluhan kesehatan adalah sebagai berikut : Tabel 4.10 Distribusi Responden Berdasarkan Mulai Merasakan Keluhan Kesehatan Di Desa Tanjung Bunga Kecamatan Pangururan Tahun 2010. No Mulai merasakan keluhan kesehatan Jumlah orang Persentase 1 Saat menggunakan air danau 26 32,5 2 Sesudah menggunakan air danau 41 51,3 Total 67 83,8 Tabel 4.10. menunjukkan bahwa ada sekitar 26 orang 32,5 yang mengalami keluhan kesehatan saat menggunakan air danau dan 41 orang 51,3 yang mengalami Universitas Sumatera Utara keluhan kesehatan sesudah menggunakan air danau. 13 orang 16,3 tidak menggunakan air danau. d. Anggota Keluarga Yang Merasakan Keluhan Kesehatan Berdasarkan data yang dikumpulkan maka diperoleh data tentang anggota keluarga yang merasakan keluhan kesehatan adalah sebagai berikut : Tabel 4.11 Distribusi Responden Berdasarkan Anggota Keluarga Yang Merasakan Keluhan Kesehatan Di Desa Tanjung Bunga Kecamatan Pangururan Tahun 2010 No Anggota keluarga yang merasakan keluhan kesehatan Jumlah orang Persentase 1 Istrisuami 25 31,3 2 Anak 42 52,5 3 Anggota keluarga yang lain Total 67 83,8 Tabel 4.11. menunjukkan bahwa responden berdasarkan anggota keluarga yang merasakan keluhan kesehatan yaitu istrisuami ada sebanyak 25 orang 31,3, anak sebanyak 42 orang 52,5 dan tidak ada anggota keluarga yang lain yang mengalami keluhan kesehatan. 13 orang 16,3 tidak menggunakan air danau.

e. Melakukan Pengobatan Terhadap Keluhan Kesehatan