Pegawai sebanyak 132 orang, dan jumlah pegawai non administratif sebanyak 101 orang.
4.1.2. Visi dan Misi Yayasan Pendidikan Harapan Medan
4.1.2.1.Visi Yayasan Pendidikan Harapan Medan Sebagai pusat pendidikan dan pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi
di Sumatera Utara, yang mampu menghasilkan generasi muda yang beriman, berilmu, dan beramal serta memiliki rasa kebangsaan Indonesia yang tinggi.
4.1.2.2.Misi Yayasan Pendidikan Harapan Medan Menyiapkan generasi muda untuk menjadi manusia susila yang berketuhanan
Yang Maha Esa, berilmu, serta mempunyai keinsyafan bertanggung jawab terhadap usaha mewujudkan sesuatu masyarakat sejahtera berdasarkan ajaran PANCASILA,
membantu pemerintah dalam melaksanakanmempertinggi mutu pendidikan, pengajaran dan pengembangan ilmu pengetahuan di dalam usaha membentuk
Indonesia seutuhnya.
4.1.3. Struktur Organisasi Yayasan Pendidikan Harapan Medan
Pada umumnya setiap perusahaan mempunyai struktur organisasi yang berbeda menurut kegiatan usahanya. Struktur organisasi merupakan faktor yang
memegang peranan penting sebagai petunjuk dalam pembagian tugas dan tanggung jawab dari tiap bagian, serta diperlukan untuk mencegah terjadinya kesalahan-
kesalahan dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawab dari tiap bagian. Selain itu struktur organisasi dapat berfungsi sebagai upaya untuk mencapai lancarnya kegiatan
perusahaan.
p d f Machine
A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease
Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the
“ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now
Universitas Sumatera Utara
Sumber: Yayasan Pendidikan Harapan Medan Data Diolah.
Gambar 4.1. Struktur Organisasi Yayasan Pendidikan Harapan Medan 4.1.4.
Tugas Yayasan Pendidikan Harapan Medan Yayasan Pendidikan Harapan Medan mempunyai tugas untuk memberikan
pelayanan di bidang pendidikan dan menghasilkan generasi muda yang beriman, berilmu, dan beramal serta memiliki rasa kebangsaan Indonesia yang tinggi.
Ketua Umum
Ketua I Ketua II
Ketua III
Sekretaris I Bendahara I
Sekretaris II Bendahara II
Kepala Sekolah
TK Kepala
Sekolah SD
Kepala Sekolah
SMP Kepala
Sekolah SMU
Ketua STBA
Ketua STIE
Ketua STTH
p d f Machine
A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease
Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the
“ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now
Universitas Sumatera Utara
4.1.5. Fungsi Yayasan Pendidikan Harapan Medan