Teknik Pengumpulan Data METODE PENELITIAN

47 3 Melakukan pengamatan tindakan bersama observer menggunakan pedoman observasi. 4 Memonitoring dampak penerapan peta pikiran dalam pembelajaran IPA terhadapa minat belajar siswa. d. Refleksi 1 Hasil observasi dan catatan lapangan dikaji kembali bersama guru. 2 Melakukan diskusi dengan guru kelas serta menganalisis kekurangan dan keberhasilan tindakan. 3 Menganalisis hasil tes siswa. 4 Hasil refleksi dijadikan bahan acuan untuk rencana tindakan selanjutnya. 5 Guru memberikan masukan dan bersama dengan peneliti memperbaiaki langkah-langkah yang akan dilaksakan pada siklus selanjutnya. 2. Siklus II Apabila hasil dari siklus I belum memenuhi kriteria keberhasilan, maka akan dilanjutkan dengan siklus II. Rencana tindakan siklus II akan disusun sesudah siklus 1 terlaksana, karena pada siklus ini tindakan disesuaikan dengan hasil refleksi pada siklus sebelumnya

E. Teknik Pengumpulan Data

Teknik pengumpulan data merupakan suatu cara yang digunakan untuk mengumpulkan data guna memperoleh keterangan secara lengkap. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini adalah Observasi, angket, dan tes. 48 1. Observasi Sugiyono 2011: 203 menyatakan observasi merupakan teknik pengumpulan data yang spesifik karena tidak terbatas pada orang tetapi juga pada objek alam lainnya. Observasi yang bernilai apabilak dlaksanakan dengan penuh minat, teliti, bersifat objektif, tepat, dan lengkap. Suharsimi Arikunto 2006: 229 mengemukakan dalam menggunakan metode observasi cara yang paling efektif adalah melengkapinya dengan format atau blangko pengamatan sesuai instrumen. Observasi dibagi menjadi dua komponen yang meliputi observasi sistematis dan observasi non sistematis. Observasi sistematis adalah observasi yang dilakukan menggunakan pedoman pengamatan selama proses penelitian berlangsung. Sedangkan observasi non sistematis adalah observasi yang dilakukan dengan spontan, tanpa menggunakan pedoman pengamatan. Dalam penelitian ini pelaksanaan observasi dilaksanakan langsung di kelas VSD N Balangan 1. Peneliti mengamati atau mengobservasi segala aktivitas yang terjadi selama proses tindakan berlangsung. Dalam penelitian ini yang diamati adalah keterlaksanaan kegiatan pembelajaran yang dilaksanakan oleh guru, dan aktivitass siswa selama mengikuti pelajaran. 2. Skala Sukmadinata 2010:225 menyatakan bahwa, skala merupakan teknik pengumpulan data yang bersifat mengukur dan diperoleh hasil dalam bentuk angka. Skala tidak memiliki jawaban benar-salah, tetapi respon dalam satu 49 rentang yag menunjukkan posisi responden. Skala dalam penelitian ini terdiri dari pernyataan-pernyataan tertulis yang digunakan untuk memperoleh informasi dari responden. 3. Tes Tes adalah sederetan pertanyaan atau latihan serta alat lainnya yang digunakan untuk mengukur keterampilan, pengetahuan intelegensi, kemampuan atau bakat yang dimiliki oleh individu atau kelompok Suharsimi Arikunto, 2006: 150. Adapun jenis tes dalam penelitian ini adalah tes kemampuan kognitif berupa soal objektif pilihan ganda dan uraian.

F. Instrumen Penelitian

Dokumen yang terkait

PENERAPAN METODE MIND MAPPING UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR PKN SISWA KELAS IVB SD NEGERI 10 METRO TIMUR

17 168 90

PENERAPAN METODE MIND MAPPING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PKn POKOK BAHASAN SISTEM PEMERINTAHAN Penerapan Metode Mind Mapping Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Pkn Pokok Bahasan Sistem Pemerintahan Kelas IV Semester 2 SD Negeri 2 Bugisan Tahun Pelaja

0 1 14

PENERAPAN METODE MIND MAPPING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PKn POKOK BAHASAN SISTEM PEMERINTAHAN Penerapan Metode Mind Mapping Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Pkn Pokok Bahasan Sistem Pemerintahan Kelas IV Semester 2 SD Negeri 2 Bugisan Tahun Pelaja

0 1 12

MENINGKATKAN MINAT BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA MELALUI METODE MIND MAPPING DI KELAS V SD NEGERI 026606 BINJAI BARAT T.A 2012/2013.

0 1 18

PENERAPAN MODEL MIND MAPPING PADA PEMBELAJARAN MENGARANG UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR Penerapan Model Mind Mapping Pada Pembelajaran Mengarang Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Pada Siswa Kelas IPP SD Negeri 02 Jenawi Karanganyar Tahu

0 1 14

PENERAPAN MODEL MIND MAPPING PADA PEMBELAJARAN MENGARANG UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR Penerapan Model Mind Mapping Pada Pembelajaran Mengarang Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Pada Siswa Kelas IPP SD Negeri 02 Jenawi Karanganyar Tahu

0 1 11

PENERAPAN METODE MIND MAPPING DALAM UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS V SD NEGERI 1 KARANGSARI PENGASIH KULON PROGO.

1 11 204

PENINGKATAN KONSENTRASI DAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI PENERAPAN METODE MIND MAPPING SISWA KELAS V SD NEGERI JOMBLANGAN BANGUNTAPAN BANTUL.

0 0 197

PENGARUH PENERAPAN METODE MIND MAPPING TERHADAP HASIL BELAJAR BAHASA INDONESIA SISWA SD KELAS 3

0 0 14

Penerapan Metode Mind Mapping untuk Meningkatkan Hasil Belajar PKn Pada Siswa Kelas IX SMPN 1 Kalidawir

0 0 12