Kegiatan Akhir Tindakan I

56 dalam proses pembelajaran, sehingga belum mencapai skor maksimal 4. Pada pertemuan ke-2 siklus I ada tujuh butir amatan yang sudah terlihat maksimal, sehingga mencapai skor maksimal 4. Butir-butir amatan yang belum mencapai skor maksimal adalah sebagai berikut 1 Siswa semangat dalam pembelajaran dikelas 2 Tidak ramai dikelas Kondisi yang ada dalam kelas saat KBM berlangsung 3 Mengerjakan latihan dengan teliti Pada pertemuan ke-3 siklus I ada dua butir amatan metode pembelajaran dengan penguatanreward yang belum terlihat maksimal dalam proses pembelajaran, sehingga belum mencapai skor maksimal 4. Pada pertemuan ke-3 siklus I ada delapan butir amatan yang sudah terlihat maksimal, sehingga mencapai skor maksimal 4. Butir-butir amatan yang belum mencapai skor maksimal adalah sebagai berikut 1 Siswa semangat dalam pembelajaran dikelas 2 Mengerjakan latihan dengan teliti 5 7

2. Hasil Belajar Siswa

Berikut daftar hasil belajar siswa pada postes siklus I Tabel.6 Daftar Post Tes Siklus I Berdasarkan tabel di atas diperoleh rata-rata nilai pada siklus I yaitu: No. Kode Siswa Nilai Nilai Siklus I Pertemuan 1 Pertemuan 2 Pertemuan 3 Pertemuan 4 1 MR 60 70 60 70 65 2 TA 60 70 60 70 65 3 FAS 60 60 60 70 62,5 4 RAM 70 80 80 80 77,5 5 ES 60 60 70 70 65 6 RJ 80 80 90 90 85 7 MS 90 85 90 100 91,25 8 HCBD 80 70 80 80 77,5 9 FA 70 60 60 70 65 10 RBAP 70 60 70 70 67,5 11 ADK 60 60 70 60 62,5 12 EL 70 70 80 80 75 13 AP 80 80 90 80 82,5 14 MAA 70 70 60 70 67,5 15 MJ 80 80 70 90 80 16 NP 80 90 80 90 85 17 NR 70 80 80 80 77,5 18 NY 80 70 70 80 75 19 IS 90 80 80 90 85 20 ASAK 70 60 70 70 67,5 21 KAM 100 90 100 90 95 22 RNS 90 90 80 90 87,5 23 FAH 70 70 80 70 72,5 24 MY 70 70 70 80 72,5 25 SL 60 70 70 80 70 26 OVP 80 60 70 70 70 27 ZNH 70 80 70 80 75 28 FY 80 70 70 80 75 29 ES 70 80 70 70 72,5 30 AAA 70 70 80 80 75 Jumlah Nilai 2460 2425 2470 2610 2491.25 Nilai Tertinggi 100 90 100 100 95 Nilai Terendah 60 60 60 60 62.5 MX = ∑X = 2491,25 = 75.49 N 33 Berdasarkan rata-rata nilai pada siklus I dapat diamati bahwa ada peningkatan hasil belajar pada siklus I dibanding hasil belajar sebelum diadakan tindakan siklus I. Adapun pencapaian hasil belajar setelah