Metode Pengumpulan Data Pengolahan Data

permasalahan yang diteliti. Kerangka konseptual yang digunakan dalam penelitian ini dapat dilihat pada Gambar 4.2. : Masalah : Adanya produk Crumb Rubber yang melebihi standard toleransi spesifikasi mutu yang ditetapkan kadar kotoran, kadar abu, kadar zat menguap dan kadar PRI Proses identifikasi : 1. Menghitung normalitas data 2. Menghitung nilai X rata-rata 3. Menghitung nilai R rentang 4. Menghitung garis sentral X dan R dari jumlah rata-rata 5. Menghitung batas kendali peta X dan R untuk masing-masing karakteristik data 6. Menggambarkan peta kendali X dan R untuk masing-masing karakterikstik 7. Membuat peta revisi bila ada data di luar batas kendali 8. Menghitung indeks kapabilitas proses 9. Menganalisa sebab data yang berada diluar batas kendali 10.Analisa terhadap faktor yang mempengaruhi kualitas 11.Usulan perbaikan sesuai dengan analisa perbaikan kualitas Tujuan : Mendapatkan produk berkualitas baik yang dapat memenuhi kebutuhan dan keinginan pelanggan Gambar 4.2. Kerangka Konseptual

BAB V PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

5.1. Pengumpulan Data

5.1.1. Metode Pengumpulan Data

Dalam suatu penelitian, data merupakan kunci untuk menyelesaikan permasalahan yang dihadapi, dan metode pengumpulan data sangat berpengaruh untuk mendapatkan data yang benar. Adapun data yang telah diperoleh dalam penelitian ini melalui beberapa metode pengumpulan data yaitu : 1. Data historis Mencatat nilai batas normal dan hasil pengukuran terhadap kadar abu, kadar kotoran, kadar zat menguap dan kadar PRI pada produk SIR 20. 2. Studi kepustakaan Mempelajari teori-teori tentang hal-hal yang berhubungan dengan cara pemecahan masalah. Adapun data nilai batas normal kadar kotoran, kadar abu, kadar zat menguap dan PRI adalah sebagai berikut : 1. Kadar kotoran : Max 0,20 2. Kadar abu : Max 1,00 3. Kadar zat menguap : Max 0,80 4. PRI : Min 50 Dalam hal ini perusahaan melakukan pengambilan sampel untuk pemeriksaan syarat mutu untuk mewakili produk. Pengambilan sampel dilakukan setiap 9 bale selama proses produksi berlangsung.

5.2. Data Hasil Pengujian

Data yang digunakan dalam penelitian adalah hasil pegujian kualitas crumb rubber dengan syarat mutu kadar kotoran, kadar abu, kadar zat menguap dan PRI pada laboratorium PT. Brisgestone Sumatra Rubber Estate dari tanggal 4 Juli 2011 hingga 10 Juli 2011. Data hasil pengujian kadar kotoran, kadar abu, kadar zat menguap dan PRI dapat dilihat pada tabel 5.1. Tabel 5.1. Data Hasil Pengujian kadar kotoran, kadar abu, kadar zat menguap dan PRI No Tanggal Data Kadar Kotoran Data Kadar Abu Data Kadar Zat Menguap PRI 1 4 Juli 0.116 0.64 0.29 80 2 0.126 0.63 0.29 81 3 0.123 0.62 0.29 79 4 0.12 0.63 0.29 80 5 0.11 0.63 0.29 81 6 0.101 0.64 0.29 81 7 5 Juli 0.1 0.64 0.29 81 8 0.094 0.65 0.29 81 9 0.089 0.66 0.27 79 10 0.097 0.65 0.27 80 11 0.092 0.64 0.27 79 12 0.102 1.03 0.27 79 13 6 Juli 0.095 0.65 0.28 78 14 0.1 0.64 0.28 79 15 0.22 0.63 0.28 79 16 0.103 0.64 0.28 80 17 0.106 1.35 0.27 79 18 0.109 0.65 0.27 79 Tabel 5.1. Data Hasil Pengujian kadar kotoran, kadar abu, kadar zat menguap dan PRI Lanjutan No Tanggal Data Kadar Kotoran Data Kadar Abu Data Kadar Zat Menguap PRI 19 7 Juli 0.104 0.63 0.27 80 20 0.113 0.64 0.27 79 21 0.106 0.65 0.29 80 22 0.11 0.66 0.29 81 23 0.101 0.64 0.29 80 24 0.23 1.14 0.29 81 25 8 Juli 0.109 0.5 0.27 81 26 0.102 0.66 0.27 81 27 0.113 0.66 0.27 81 28 0.107 0.68 0.27 81 29 0.115 0.66 0.29 81 30 0.109 0.65 0.29 81 31 9 Juli 0.102 0.68 0.29 81 32 0.108 0.67 0.29 82 33 0.113 0.69 0.26 81 34 0.101 0.68 0.26 81 35 0.108 0.65 0.26 80 36 0.105 0.66 0.26 81 37 10 Juli 0.102 1.25 0.27 81 38 0.098 0.66 0.27 80 39 0.101 0.65 0.27 81 40 0.22 0.66 0.27 81 41 0.117 0.67 0.26 81 42 0.117 0.66 0.26 81

5.2. Uji Kecukupan Data

Untuk mengetahui jumlah data minimal yang dibutuhkan untuk penelitian, digunakan uji kecukupan data. Untuk uji kecukupan data dengan tingkat kepercayaan 99 dan tingkat ketelitian 5 digunakan rumus : ∑ ∑ ∑ − = x x X N N x 2 2 60