Kriteria Pemilihan Media Pembelajaran Media Powerpoint

2.1.4.5 Kriteria Pemilihan Media Pembelajaran

Pemilihan mediayang akan digunakan dalam pembelajaran di kelas merupakan pertimbangan yang utama. Keterkaitan antara media pembelajaran dengan tujuan, materi, metode, dan kondisi pembelajar harus menjadi perhatian yang utama untuk memilih dan menggunakan media dalam proses pembelajaran di kelas. Sebab media tidak dapat berdiri sendiri tapi terkait dan terdapat timbale balik dengan empat aspek tersebut. Maka pemilihan media pembelajaran menurut Daryanto 2012:6 harus sesuai dengan: 1. tujuan pembelajaran, 2. bahan pelajaran, 3. metode mengajar, 4. tersedia alat yang dibutuhkan, 5. pribadi pengajar, 6. minat dan kemampuan pembelajar, 7. situasi pengajaran yang sedang berlangsung.

2.1.4.6 Media Powerpoint

Powerpoint merupakan salah satu media pembelajaran yang bisa berbasis visual, maupun audio-visual. Selain itu Powerpoint dapat juga digolongkan menjadi media berbasis multimedia. Disebut dengan multimedia karena media Powerpoint ini menggunakan kombinasi dari berbagai media antara lain media audio, video, komputer, grafis, dan lain sebagainya Kustandi dan Sutjipto 2011:78. Powerpoint merupakan sebuah software yang dikeluarkan oleh perusahaan microsoft . Program ini cenderung lebih mudah untuk dipelajari oleh kalangan pendidik khususnya guru karena program ini cenderung tidak rumit dalam mengoperasikannya. Program Powerpoint ini juga cukup popular karena sebagian besar komputer yang ada di sekolah-sekolah sudah diinstal microsoft office yang didalamnya terdapat program microsoft Powerpoint. Sehingga guru atau pendidik tidak kesusahan untuk menggunakannya Daryanto 2010:69. Program ini memilki kemampuan yang sangat baik dalam menyajikan sebuah materi presentasi dan sudah banyak digunakan dalam dunia pendidikan. Penggunaan media ini dikalangan pamong belajar sendiri masih menjadi sebuah hal yang menarik perhatian Daryanto dalam Kusuma 2013:45. Jadi dapat peneliti simpulkan bahwa Powerpoint adalah sebuah program keluaran perusahaan Microsoft berbasis multimedia yang digunakan untuk menyajikan sebuah materi presentasi. Media Powerpoint dalam penelitian ini memasukkan berbagai unsur yang berupa foto; uraian materi mengenai pengertian, sejarah, lambang, fungsi, jenis, dan berbagai materi lainnya tentang koperasi; dan juga latihan soal.

2.1.5 Kualitas Pembelajaran

Dokumen yang terkait

Penggunaan Model Pembelajaran Snowball Throwing Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar IPS Pada Siswa Kelas VIII-4 Di SMP PGRI 1 Ciputat

1 4 249

Peningkatan hasil belajar Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) melalui penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Snowball 0hrowing pada siswa kelas III MI Hidayatul Athfal Depok

0 10 0

PENERAPAN MODEL SNOWBALL THROWING BERBANTUAN MEDIA VIDEO PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS SISWA KELAS IVA SDN TAWANGMAS 01 KOTA SEMARANG

0 8 379

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL SNOWBALL THROWING BERBANTUAN MEDIA AUDIOVISUAL PADA SISWA KELAS IVC SDN KALIBANTENG KIDUL 01 KOTA SEMARANG

5 26 325

PENERAPAN MODEL MIND MAPPING BERBANTUAN MEDIA VISUAL UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS SISWA KELAS IV SDN KANDRI 01 KOTA SEMARANG

3 15 216

PENERAPAN MODEL SNOWBALL THROWING DENGAN MEDIA TTS UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS SISWA PADA PEMBELAJARAN IPA KELAS IV SDN GUNUNGPATI 03 SEMARANG

0 11 292

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN SNOWBALL THROWING UNTUK MENNINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS PADA SISWA KELAS V SDN KALIBANTENG KIDUL 01 KOTA SEMARANG

2 8 309

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN SNOWBALL THROWING DALAM MENINGKATKAN KECERDASAN INTERPERSONAL SISWA MATA Penerapan Strategi Pembelajaran Snowball Throwing Dalam Meningkatkan Kecerdasan Interpersonal Siswa Mata Pelajaran IPS Kelas IV SD Negeri Karangasem

0 1 11

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE SNOWBALL THROWING DALAM PEMBELAJARAN IPS DI KELAS IV SD.

0 0 26

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN SNOWBALL THROWING UNTUK MENNINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS PADA SISWA KELAS V SDN KALIBANTENG KIDUL 01 KOTA SEMARANG.

0 0 1