Penilaian Standar Kompetensi : Kompetensi Dasar Indikator: Tujuan Pembelajaran Materi Ajar Terlampi dalam bahan ajar Motode dan pendekatan pembelajaran Langkah-langkah Pembelajaran Kegiatan awal

Kegiatan awal 5 menit o Salam pembuka o Memeriksa kehadiran siswa o Memerika PR, mencatat siswa yang tidak mengerjakan. Kegiatan Inti 1. Eksplorasi  Guru mengarahkan pengertian redoks  Guru membagi lembar kerja soal Redoks cara BO  Siswa mengerjakan lembar kerja Redoks cara BO

2. Elaborasi

 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk membaca dan menganalisis informasi yang diapat.  Siswa merangkum materi yang baru saja dipelajari.  Siswa untuk membacakan hasil rangkumannya.

3. Konfirmasi

 Guru memberikan umpan balik positif dan penguatan terhadap informasi-informasi yang didapat oleh siswa.  Siswa melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman belajar yang telah dilakukan. Kegiatan Penutup  Guru beserta siswa menyimpulkan pelajaran  Guru menutup akhir pertemuan dengan mengingatkan siswa untuk mempelajari lagi materi yang baru saja dipelajari dan belajar untuk materi selanjutnya.

VIII. Media dan sumber belajar

Media : Papan tulis Sumber Belajar: a. LKS b. Buku kimia SMA kelas XII IPA semester 1 : Purba,Michael.2007.Kimia untuk SMA Kelas XII. Jakarta: Erlangga.

IX. Penilaian

a. Penilaian Kognitif Prosedur: Tertulis Jenis tagihan : tugas dan soal evaluasi Instrumen: lembar tes kognitif dalam bentuk isian singkat dan uraian b. Penilaian afektif Prosedur : observangsi langsung Instrumen: Lembar Pengamatan Kepala Sekolah Achmad Jaenudin, S.Pd NIY 201877 Kajen, 29 Agustus 2015 Guru Mapel Risqiatun Nikmah, S.Pd NPP 315002105 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Satuan Pendidikan : SMA PGRI 2 KAJEN Mata Pelajaran : Kimia Kelassemester : XII1 Materi Pokok : Penyetaraan Reaksi Redoks melalui setengah reaksi Alokasi Waktu : 2 x 45 menit Pertemuan : Ke-9

I. Standar Kompetensi :

2. Menerapkan konsep reaksi oksidasi-reduksi dan elektrokimia dalam teknologi dan kehidupan sehari-hari

II. Kompetensi Dasar

2.1 Menerapkan konsep reaksi oksidasi-reduksi dalam sistem elektrokimia yang melibatkan energi listrik dan kegunaannya dalam mencegah korosi dan dalam industri

III. Indikator:

2.1.1 Menyetarakan reaksi redoks dengan cara setengah reaksi ion elektron

IV. Tujuan Pembelajaran

1. Siswa dapat menentukan bilangan oksidasi 2. Siswa dapat menyetarakan reaksi redoks dengan cara setengah reaksi

V. Materi Ajar Terlampi dalam bahan ajar

VI. Motode dan pendekatan pembelajaran

Model pembelajaran; kooperatif tipe STAD Metode pembelajaran: a. Penugasan b. Diskusi Kelompok c. Latihan soal

VII. Langkah-langkah Pembelajaran Kegiatan awal

o Salam pembuka o Memeriksa kehadiran siswa o Memerika PR, mencatat siswa yang tidak mengerjakan. Kegiatan Inti 1. Eksplorasi Dalam kegiatan elaborasi, guru:  Guru mengarahkan pengertian persamaan redoks melalui setengah reaksi  Siswa mencari tahu tentang tahapan menyetarakan reaksi dengan cara metode setengah ion  Guru membagi lembar kerja soal Redoks reaksi  Siswa iswa mengerjakan lembar kerja Redoks cara ½ reaksi

2. Elaborasi

 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk membaca dan menganalisis informasi yang diapat.  Siswa merangkum materi yang baru saja dipelajari.  Siswa untuk membacakan hasil rangkumannya.

3. Konfirmasi

 Guru memberikan umpan balik positif dan penguatan terhadap informasi-informasi yang didapat oleh siswa.  Siswa melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman belajar yang telah dilakukan. Kegiatan Penutup  Guru beserta siswa menyimpulkan pelajaran  Guru menutup akhir pertemuan dengan mengingatkan siswa untuk mempelajari lagi materi yang baru saja dipelajari dan belajar untuk materi selanjutnya.

VIII. Media dan sumber belajar