Laporan Perubahan Modal Laporan Arus Kas

Tabel 2.3 Bank Asia Laporan Perubahan Posisis Keuangan Per 31 Desember 2004 LAPORAN PERUBAHAN POSISI KEUANGAN periode yang berakhir tanggal 31 Desember KEWAJIBAN DAN EKUITAS KEWAJIBAN kewajiban segera X simpanan nasabah bukan bank X pihak yang memiliki hubungan istimewa X pihak ketiga X simpanan dari bank lain X simpanan ketiga X hutang pajak X surat berharga yang diterbitkan X pinjaman yang diterima X beban yang harus dibayar x kewajiban lain-lain x JUMLAH KEWAJIBAN x EKUITAS modal saham X tambahan modal disetor X selisih penilaian kembali X selisih transaksi perubahan ekuitas anak perusahaan X saldo rugi X JUMLAH EKUITAS x JUMLAH KEWAJIBAN DAN EKUITAS x Sumber : Moh. Ramly Faud

2.2.2.4. Laporan Perubahan Modal

Disamping penyusunan neraca dan laporan laba rugi, pada periode akuntansi biasanya juga disusun laporan yang menunjukkan sebab-sebab perubahan modal perusahaan. Perusahaan dengan bentuk perseroan, perubahan modalnya ditunjukkan didalam laporan laba tidak dibagi retained earning. Di dalam laporan ini ditunjukkan laba tidak dibagi awal periode, ditambah dengan laba seperti yang tercantum di dalam laporan perhitungan laba rugi dan dikurangidengan deviden yang diumumkan selama periode yang bersangkutan. Karena laporan laba rugi dapat disusun dengan cara all inclusive atau current operating performance, maka disusun laporan laba rugi tidak dibagi juga kan berbeda, tergantung pada laporan perhitungan laba rugi. Menurut Badriwan 2000 : 39 apabila laporan perhitungan laba rugi disusun dengan cara all inclusive maka di dalam laporan laba tidak dibagi hanya menunjukkan : a. Saldo awal tidak dibagi awal periode b. Ditambah laba neto dan elemen-elemen luar biasa c. Ditambah atau dikurangi koreksi kesalahan d. Dikurangi deviden yang diumumkan Apabila laporan perhitungan laba rugi disusun dengan cara current operating performance maka elemen-elemen luar biasa akan Nampak dalam laporan laba tidak dibagi. Tabel 2.4 Bank Asia Laporan Perubahan Modal Per 31 Desember 2004 Kas X investasi jangka pendek X giro pada Bank Indonesia X giro padaBank lain-lain X penyisihan kerugian X utang pajak X utang biaya X Jumlah X kenaikan berkurangnya modal X Sumber : Moh. Ramly Faud

2.2.2.5. Laporan Arus Kas

Menurut SAK 2009 : 37 Informasi arus kas memberikan dasar bagi pengguna laporan keuangan untuk menilai kemampuan entitas dalam menghasilkan kas dan setara kas dan kebutuhan entitas dalam menggunakan arus kas tersebut. Seperti yang telah disebutkan dimuka, FASB dalam Statement Nomor 95 tahun 1988 meminta dibuatnya laporan arus kas sebagai pengganti laporan perubahan posisi keuangn. PAI 1984 masih tetap meminta dibuatnya laporan perubahan posisi keuangan. Untuk membantu kas seperti dalam SFAS 95. Menurut Baridwan 2000 : 43 tujuan utama laporan aliran kas adalah untuk menyajikan informasi relevan tentang penerimaan dan pengeluaran kas suatu perusahaan selama suatu periode. Untuk mencapai tujuan ini, aliran kas diklasifikasikan dalam tiga kelompok yang berbeda yaitu penerimaan dan pengeluaran kas yang berasal dari kegiatan investasi, pembelanjaan financing, dan kegiatan usaha. Tabel 2.5 Bank Asia Laporan Arus Kas Per 31 Desember 2004 Arus Kas dari Aktivitas Operasi Penerimaan bunga dan komisi xxx Pembayaran bunga xxx Pembayaran pihutang yang telah dihapus xxx Pembayaran kas pada karyawan dan pemasok xxx Laba operasi sebelum perubahan dalam aktiva operasi xxx Kenaikan Penurunan dalam Aktiva Operasi : Dana jangka pendek xxx Deposito untuk tujuan pengendalian moneter Xxx Dana uang muka untuk langganan Xxx Kenaikan bersih dalam piutang kartu kredit Xxx Surat berharga jangka pendek yang diperjual belikan Xxx Kenaikan penurunan dalam Hutang Operasi : Deposito dari pelanggan Xxx Sertifikat deposito yang diperjual belikan Xxx Kas bersih dari aktivitas operasi sebelum pajak penghasilan Xxx Pajak penghasilan Xxx Arus kas bersih dari aktivitas operasi Xxx Arus Kas dari Aktivitas Investasi Pelepasan anak perusahaan Y Xxx Dividen yang diterima Xxx Bunga yang diterima Xxx Hasil penjualan surat berharga yang tidak diperjual belikan Xxx Pembelian surat berharga yang tidak diperjual belikan Xxx Pembelian tanah, bangunan dan peralatan Xxx Arus kas bersih yang dipergunakan dalam aktivitas investasi Xxx Arus Kas dari Aktivitas Pendanaan Penerbitan modal pinjaman Xxx Penerbitan saham prioritas oleh anak perusahaan Xxx Pembayaran kembali pinjaman jangka panjang Xxx Penurunan bersih pinjaman lain Xxx Pembayaran dividen Xxx Arus kas bersih dari aktivitas pendanaan Xxx Pengaruh perubahan kurs valuta kas dan setara kas Xxx Kenaikan bersih kas dan setara kas Xxx Kas dan setara kas pada awal periode Xxx Kas dan setara kas pada akhir periode Xxx Sumber : Moh. Ramly Faud Untuk menyusun laporan aliran kas, perusahaan dapat menggunkan metode langsung atau tidak langsung. FASB mendorong digunakannya metode langsung untuk menyusun laporan aliran kas. Selain menggunakan cara langsung, laporan aliran kas dapat juga disusun dengan menggunakan cara tidak langsung. Dalam cara ini laporan aliran kas disusun dalam tiga kelompok seperti diatas, untuk kelompok kas dari kegiatan usaha, bentuknya sama seperti rekonsiliasi di atas, kemudian didikuti dua kelompok lainnya yang isi dan bentuknya sama seperti contoh yang disusun dengan menggunakan cara langsung. Dengan demikian, cara langsung untuk menyusun laporan aliran kas dpat menyajikan informasi yang lebih lengkap dibandingkan cara tidak langsung.

2.2.3. Tujuan Sifat Dan Keterbatasan Laporan Keuangan

2.2.3.1 Tujuan Laporan Keuangan

Menurut PAPI 2008 : 5. Tujuan laporan keuangan adalah untuk memberikan informasi tentang posisi keuangan,kinerja, perubahan ekuitas, arus kas dan informasi lainnya yang bermanfaat bagi pengguna laporan dalam rangka membuat keputusan ekonomi serta menunjukkan pertanggungjawaban manajemen atas penggunaan sumber daya yang dipercayakan kepada mereka. Menurut SAK 2009 : 5. Tujuan laporan keuangan adalah memberikan informasi mengenai posisi keuangan, kinerja keuangan, dan arus kas entitas yang bermanfaat bagi sebagian besar kalangan pengguna laporan dalam pembuatan keputusan ekonomi.Pembahasan mengenai tujuan laporan keuangan, umumnya menganggap bahwa laporan keuangan dipersiapkan untuk para pemakai yang tidak kenal atau calon pemegang

Dokumen yang terkait

Pengaruh Pertumbuhan Penjualan, Likuiditas, Profitabilitas, dan Working Capital Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Otomotif Dan Komponen yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2010-2013

0 20 113

Analisis rasio camel dalam memprediksi kondisi kebangkrutan pada lembaga perbankan yang go public di Indonesia periode 2002-2006

2 8 120

ANALISIS RASIO CAMELS (Capital, Assets, Management, Earning, ANALISIS RASIO CAMELS (Capital, Assets, Management,Earning, Liquidity, dan Sensitivity to Market Risk) UNTUK MENILAI TINGKAT KESEHATAN PERBANKAN (Studi Empiris pada Bank Go Public 2007-2008).

0 1 14

PENDAHULUAN ANALISIS RASIO CAMELS (Capital, Assets, Management,Earning, Liquidity, dan Sensitivity to Market Risk) UNTUK MENILAI TINGKAT KESEHATAN PERBANKAN (Studi Empiris pada Bank Go Public 2007-2008).

0 0 10

ANALISIS RASIO CAMEL UNTUK MENILAI KESEHATAN BANK (Studi Empiris pada Bank Go Public yang Terdaftar di BEI).

0 2 8

Analisis Capital, Asset, Management, Earning dan Liquidity untuk Memprediksi Kebangkrutan Bank yang Terdaftar di Bursa Efek Jakarta.

0 1 135

ANALISIS RASIO CAMEL (CAPITAL, ASSETS, MANAGEMENT, EARNING, DAN LIQUIDITY) DALAM MEMPREDIKSI KESEHATAN UNTUK MENILAI KEMUNGKINAN KEBANGKRUTAN BANK YANG GO PUBLIK DI BURSA EFEK INDONESIA SKRIPSI

0 0 22

ANALISIS TINGKAT KESEHATAN BANKDENGAN MENGGUNAKAN METODE CAMEL (CAPITAL, ASSETS, MANAGEMENT, EARNING, LIQUIDITY) PADA BANK-BANK BUMN YANG LISTING DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2009 – 2014

0 0 136

ANALISIS RASIO CAMEL TERHADAP PREDIKSI KEBANGKRUTAN PADA BANK UMUM YANG TELAH GO PUBLIC DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 16

PENGARUH RASIO CAPITAL, ASSET, MANAGEMENT, EARNING DAN LIQUIDITY (CAMEL) TERHADAP RETURN ON ASSETS (ROA) PADA PERUSAHAAN PERBANKAN DI INDONESIA

0 0 18