Uji Signifikan Parsial Uji-t Uji Determinasi R

2. Uji Signifikan Parsial Uji-t

Uji Signifikan parsial dilakukan untuk menguji setiap variabel X apakah mempunyai pengaruh yang positif dan signifikan terhadap variabel tidak bebas Y. Ada pun bentuk pengujiannya sebagai berikut: 1 Ho : bi = 0 Artinya variabel bebas yaitu X 1 , X 2 , X 3 , X 4, X 5, X 6, X 7 berupa variabel produk, harga, promosi, tempat, orang, proses, dan bukti fisik, secara parsial tidak berpengaruh positif terhadap variabel terikat Y yaitu keputusan nasabah untuk tabungan seulanga 2 Hi : bi ≠ 0 Artinya variabel bebas yaitu X 1 , X 2 , X 3 , X 4, X 5, X 6, X 7 berupa variabel produk, harga, promosi, tempat, orang, proses, dan bukti fisik, secara parsial berpengaruh positif terhadap variabel terikat Y yaitu keputusan nasabah untuk tabungan seulanga. Dengan menggunakan tingkat signifikan α 5 dan derajat kebebasan n-2, kemudian dibandingkan dengan t hitung yang diperoleh untuk menguji signifikansi pengaruh. Kriteria Pengambilan Keputusan KPK yaitu: Ho diterima jika t hitung t tabel α = 5 Ho ditolak jika t hitung t tabel α = 5 Universitas Sumatera Utara

3. Uji Determinasi R

2 Pengujian kontribusi pengaruh dari variabel bebas yaitu X 1 , X 2 , X 3 , X 4, X 5, X 6, X 7 berupa variabel produk, harga, promosi, tempat, orang, proses, dan bukti fisik, terhadap variabel terikat yaitu peningkatan jumlah tabungan nasabah Y, dapat dilihat dari koefisien determinasi berganda R 2 dimana 0 R 2 1. Selanjutnya, dengan membandingkan besarnya nilai R 2 untuk masing-masing variabel bebas X yaitu X 1 , X 2 , X 3 , X 4, X 5, X 6, X 7 berupa variabel produk, harga, promosi, tempat, orang, proses, dan bukti fisik, dapat diketahui faktor terpenting atau dominan yang menentukan pengaruhnya terhadap keputusan nasabah pada jasa perbankan PT. Bank BPD Aceh Cabang Medan. Hal ini menunjukkan jika R 2 semakin besar mendekati satu maka pengaruh variabel bebas X terhadap variabel terikat Y adalah semakin kuat besar. Sebaliknya jika R 2 semakin kecil mendekati nol maka pengaruh variabel bebas X terhadap variabel terikat Y semakin lemah kecil. Universitas Sumatera Utara

BAB II URAIAN TEORITIS

A. Penelitian Terdahulu

Denson Ronaldo Malau 2009 Malakukan penelitian dengan judul ”Pengaruh Strategi Pemasaran Dalam Meningkatkan Minat Konsumen Pada Jasa Asuransi PT. JAMSOSTEK Persero Cabang Belawan Medan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh Strategi Pemasaran Dalam Meningkatkan Minat Konsumen Pada Jasa Asuransi PT. JAMSOSTEK Persero Cabang Belawan Medan. Tehnik pengambilan sampel ditentukan dengan purposive sampling dengan membagikan kuesioner pada nasabah yang berusia 17 tahun keatas dan merupakan nasabah PT. JAMSOSOTEK Persero Cabang Belawan Medan minimal setahun. Metode analisis yang dipergunakan adalah metode analisis deskriptif, metode analisis statistik yang terdiri dari analisis regresi linier berganda, pengujian signifikan simultan Uji F, pengujian signifikan parsial Uji-t dan pengujian koefisien determinasi R 2 . Hasil penelitian ini menunjukkan adanya pengaruh yang positif dan signifikan hanya variabel Promotion X 3 terhadap minat konsumen pada jasa asuransi PT. JAMSOSTEK Persero Cabang Belawan Medan. Sedangkan variabel product X 1 , pricing X 2 , place X 4 , people X 5 dan customer service X 6 tidak berpengaruh signifikan terhadap minat konsumen pada jasa asuransi PT. JAMSOSTEK Persero Cabang Belawan. Universitas Sumatera Utara