Faktor-faktor yang mempengaruhi Hasil Belajar

menambah wawasan. d. Biasakan agar peserta didik berusaha menghafal setiap hari sedikit demi sedikit. e. Senantiasa menjaga kesehatan agar dapat belajar dengan baik. f. Gunakan waktu rekreasi dengan sebaik-baiknya, terutama untuk menghilangkan kelelahan. g. Untuk mempersiapkan dan mengikutipelajaran yang harus melakukanpersiapan sebelumnya.

D. Pendidikan Agama Islam

1. Pengertian Pendidikan Agama Islam

Pendidikan Agama Islam adalah suatu bidang dan asuhan yang diberikan kepada siswa dalam pertumbuhan jasmani dan rohani untuk mencapai kedewasaan sesuai dengan ajaran agama Islam sejahterah hidupnya baik didunia maupun diakherat. Pendidikan agama Islam adalah usaha sadar untuk menyiapkan siswa dalam meyakini, memahami, menghayati, dan mengamalkan, Agama Islam melalui bimbingan, pengajaran, atau latihan dengan memperhatika tuntutan untuk menghormati agama lain untuk mewujudkan persatuan nasional. Pendidikan agama Islam adalah usaha sadar generasi tua untuk mengalihkan pengalaman, pengetahuan, kecakapan, dan keterampilan kepada generasi muda agar kelak menjadi manusia bertaqwa kepada Allah SWT. Esensi pendidikan yaitu adanya proses transfer nilai, pengetahuan dan keterampilan dari generasi tua kpada generasi muda agar generasi mampu hidup. Oleh karena itu ketika disebut pendidikan Islam, maka akan mencakup dua hal, yaitu mendidika siswa untuk berprilaku sesuai dengan niali-nilai atau akhlaq Islam dan mendidik siswa untuk mempelajari materi ajaran Islam.

2. Dasar-dasar Pelaksanaan PAI

Menurut H. Ramayulis dasar Islam ialah “firman Allah dan sunnah Rosullulah SAW, kalau pendidikan itu ibarat bangunan maka isi Al-Quran dan Hadits yang menjadi fundamennya”. Sedangkan didalam Al-Qur’an surah Al- Bagarah ayat 2 yang berbunyi: كل بتكۡل ه ۛهيف ۛبۡير ال ٗ نيقَتمۡلِل ى ٢ Artinya: Kitab Al Quran Ini tidak ada keraguan padanya; petunjuk bagi mereka yang bertaqwa. Q.S. Al-Bagarah: 2 60 Dasar yang dipergunakan dalam melaksanakan pendidikan agama Islam antara lain adalah dasar religius. Dasar relegius merupakan dasar-dasar agama Islam yang diambil dari Al- Qur’an dan Al-Hadits yang merupakan pegangan pokok serta petunjuk bagi umat Islam dalam melaksanakan ajaran agamanya. Hal ini tercantum dalam Al-Quran dalam Surah Ali Imran Ayat 104 yang berbunyi: 60 Departemen Agama RI, Al- Qur’an dan Terjemahannya, Bandung: PT. Sygma Examedia Arkanleema, 2009, h. 2.                 Artinya: Dan hendaklah ada di antara kamu segolongan umat yang menyeru kepada kebajikan, menyuruh kepada yang maruf dan mencegah dari yang munkar, merekalah orang-orang yang beruntung. Q.S. Ali Imran: 104 61

3. Fungsi dan Tujuan Pendidikan Agama Islam

a. Fungsi pendidikan agama Islam kurikulum pendidikan agama Islam untuk sekolah atau madrasah berfungsi untuk: 1 Pengembangan, yaitu meningkatkan keimanan dan ketakwaan peserta didik kepada Allah SWT yang telah ditanamkan dalam lingkungan keluarga. 2 Penanaman nilai, sebagai pedoman hidup untuk mencari kebahagiaan hidup didunia dan akherat. 3 Penyesuaian mental, yaitu untuk menyesuaikan diri dengan lingkungannya baik lingkungan fisik atau sosial yang dapat mengubah lingkungan sesuai dengan ajaran Islam. 4 Perbaikan, yaitu memperbaiki kesalahan-kesalahan, kekurangan dan kelemahan peserta didik dalam meyakini, pemahaman dan 61 Ibid, h. 63.