Pemantauan Harga oleh Bank Indonesia Palembang

Perkembangan Inflasi Kota Palembang Kajian Ekonomi Regional Propinsi Sumatera Selatan Triwulan I 2009 45 Berdasarkan hasil survei konsumen yang dilaksanakan setiap bulan oleh KBI Palembang, terdapat pergerakan yang searah antara laju inflasi bulanan dengan jumlah konsumen yang memprediksikan kenaikan harga pada 3 bulan yang akan datang dengan laju inflasi bulanan. Hal ini merupakan salah satu indikator bahwa masyarakat masih bersikap adaptif dalam pembentukan ekspektasinya 2 .

2.3. Pemantauan Harga oleh Bank Indonesia Palembang

Hasil Survei Pemantauan Harga SPH yang dilakukan KBI Palembang secara umum dapat disimpulkan bahwa terjadi tendensi penurunan harga barangkomoditas sebesar 0,81 dibandingkan posisi triwulan sebelumnya. Seperti akhir tahun 2008, tendensi perubahan harga yang rendah masih terjadi di triwulan I 2009, mengikuti masih rendahnya harga komoditas di pasar internasional. Secara bulanan, kecenderungan penurunan harga komoditas juga terjadi pada bulan Januari dan Maret 2009 yakni untuk daging ayam, bawang merah dan cabe merah. Pada bulan Februari 2009, sebagian besar komoditas yang dipantau mengalami kenaikan harga. Grafik 2.12 Pergerakan Tingkat Harga Bulanan sesuai SPH - 10,000 20,000 30,000 40,000 50,000 60,000 70,000 80,000 90,000 Feb Mar Apr Mei Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec Jan Feb Mar 2008 2009 Rup ia h K g Beras Daging Ayam Daging Sapi Bawang Merah Cabe Merah Minyak Goreng Rata-rata Harga Secara Umum Sumber : SPH KBI Palembang 2 Hal ini dikenal sebagai adaptive expectation, dimana ekspektasi inflasi pada suatu periode dibentuk berdasarkan inflasi periode sebelumnya. Perkembangan Inflasi Kota Palembang Kajian Ekonomi Regional Propinsi Sumatera Selatan Triwulan I 2009 46 Bila dibandingkan triwulan sebelumnya qtq, harga beras mengalami peningkatan masing-masing sebesar 6,42 di Pasar Cinde dan sebesar 0,96 di Pasar Lemabang. Kemudian harga minyak goreng mengalami penurunan sebesar 11,27 di Pasar Cinde dan sebesar 23,33 di Pasar Lemabang. Grafik 2.13 Pergerakan Harga Beras di Pasar Cinde dan Pasar Lemabang RupiahKg Grafik 2.14 Pergerakan Harga Minyak Goreng di Pasar Cinde dan Pasar Lemabang RupiahKg Pasar Cinde - 1,000 2,000 3,000 4,000 5,000 6,000 7,000 8,000 Mar Ap r Ma y Ju n Ju l Au g Sep Oc t No v De c Ja n Fe b Mar 2008 2009 Sumber : SPH KBI Palembang Pasar Lemabang - 1,000 2,000 3,000 4,000 5,000 6,000 7,000 8,000 Mar Ap r Ma y Ju n Ju l Au g Sep Oc t No v De c Ja n Fe b Mar 2008 2009 Sumber : SPH KBI Palembang Pasar Cinde - 2,000 4,000 6,000 8,000 10,000 12,000 14,000 Mar Ap r May Ju n Ju l Au g Sep Oc t No v De c Ja n Fe b Mar 2008 2009 Sumber : SPH KBI Palembang Pasar Lemabang - 2,000 4,000 6,000 8,000 10,000 12,000 14,000 16,000 Mar Ap r May Jun Ju l Au g Sep Oc t No v De c Ja n Fe b Mar 2008 2009 Sumber : SPH KBI Palembang Perkembangan Inflasi Kota Palembang Kajian Ekonomi Regional Propinsi Sumatera Selatan Triwulan I 2009 47 Di kedua pasar tersebut, harga daging sapi mengalami peningkatan secara triwulanan sebesar 14,33 di Pasar Cinde dan sebesar 0,44 di Pasar Lemabang. Namun, pada dua bulan terakhir harga daging sapi di kedua pasar tersebut cenderung stabil. Grafik 2.15 Pergerakan Harga Daging Sapi di Pasar Cinde dan Pasar Lemabang Rupiahkg Grafik 2.16 Pergerakan Harga Emas di Pasar Cinde dan Pasar Lemabang RupiahGram Pasar Cinde - 10,000 20,000 30,000 40,000 50,000 60,000 70,000 Mar Ap r Ma y Ju n Ju l Au g Sep Oc t No v De c Ja n Fe b Mar 2008 2009 Sumber : SPH KBI Palembang Pasar Lemabang - 10,000 20,000 30,000 40,000 50,000 60,000 70,000 Ma r Ap r May Jun Ju l Au g Se p Oc t No v Dec Ja n Fe b Ma r 2008 2009 Sumber : SPH KBI Palembang Pasar Cinde - 50,000 100,000 150,000 200,000 250,000 300,000 350,000 Mar Ap r May Ju n Ju l Au g Sep Oc t No v De c Ja n Fe b Mar 2008 2009 Sumber : SPH KBI Palembang Pasar Lemabang - 50,000 100,000 150,000 200,000 250,000 300,000 Mar Ap r May Ju n Ju l Au g Sep Oc t No v De c Ja n Fe b Mar 2008 2009 Sumber : SPH KBI Palembang Perkembangan Inflasi Kota Palembang Kajian Ekonomi Regional Propinsi Sumatera Selatan Triwulan I 2009 48 Hasil SPH juga menunjukkan sedikit peningkatan harga emas di Pasar Cinde dan Pasar Lemabang pada periode Desember 2008 sampai dengan Maret 2009. Harga emas cenderung mengalami lonjakan cukup tinggi pada bulan Februari 2009, namun kemudian kembali ke perubahan normalnya pada bulan Maret 2009. Hasil SPH yang dilakukan oleh KBI Palembang secara independen di Kota Palembang menunjukkan pola pergerakan harga yang cukup konvergen dengan hasil survei inflasi yang dilakukan secara bulanan oleh BPS. Hal ini menunjukkan bahwa hasil SPH Kota Palembang dapat dijadikan sebagai salah satu referensi dalam memperkirakan perkembangan inflasi di kota Palembang. Grafik 2.17 Pergerakan Inflasi Bulanan dan Tingkat Harga sesuai SPH di Kota Palembang Mar 2008 – Mar 2009 -1 1 2 3 4 Ma r Ap r Me i Ju n Ju l Ag u st Se p t Ok t No v De s Jan Fe b Ma r 2008 2009 Pe rs en 4 2 - 2 4 6 8 Pe rs en Inflasi BPS, Bulanan Axis Kiri Inflasi SPH, Bulanan Axis Kanan Keterangan : Data dan informasi diolah dari BPS Propinsi Sumatera Selatan dan SPH Bank Indonesia Palembang

3.1. Kondisi Umum