Distribusi Proporsi Ibu Yang Mengalami Keracunan Kehamilan Berdasarkan Mediko Obstetri

5.2.3. Distribusi Proporsi Ibu Yang Mengalami Keracunan Kehamilan Berdasarkan Mediko Obstetri

Hasil penelitian tentang karakteristik ibu yang mengalami keracunan kehamilan rawat inap di RSUD Dr. Pirngadi tahun 2009-2011, diperoleh distribusi keracunan kehamilan berdasarkan Mediko obstetri adalah sebagai berikut : Tabel 5.3. Distribusi Proporsi Ibu Yang Mengalami Keracunan Kehamilan Yang Dirawat Inap Berdasarkan Mediko Obstetri di RSUD Dr. Pirngadi Medan Tahun 2009-2011 No Mediko Obstetri F Proporsi 1 Paritas Nullipara Primipara Multipara Grandemultipara 44 24 30 3 43,57 23,76 29,70 2,97 Jumlah 101 100 2 Usia Kehamilan 20-37 minggu prematurus 37 minggu aterm 24 77 23,76 76,24 Jumlah 101 100 3 Riwayat kehamilan buruk sebelumnya Perdarahan Abortus Preeklampsiaeklampsia Tidak ada 2 13 2 84 1,98 12,87 1,98 83,17 Jumlah 101 100 Berdasarkan tabel 5.3. diketahui karakteristik ibu yang mengalami keracunan kehamilan berdasarkan mediko obstetri adalah sebagai berikut : paritas yang terbanyak adalah nullipara yaitu sebanyak 44 orang 43,57, dan yang paling sedikit adalah paritas grandemultipara yaitu sebanyak 3 orang 2,97. Usia kehamilan terbanyak adalah usia kehamilan 37 minggu yaitu sebanyak 77 orang 76,24, kemudian usia kehamilan 20-37 minggu sebanyak 24 orang 23,76. Ibu yang tidak pernah mengalami kehamilan buruk sebelumnya adalah terbanyak yaitu sebanyak 84 Universitas Sumatera Utara orang 83,17, kemudian yang mengalami abortus sebanyak 13 orang 12,87 dan yang paling sedikit adalah ibu yang pernah mengalami perdarahan dan eklampsia yang masing-masing sebanyak 2 orang 1,98. 5.2.4. Distribusi Proporsi Ibu Yang Mengalami Keracunan Kehamilan Berdasarkan Jenis Keracunan Kehamilan Hasil penelitian tentang karakteristik ibu yang mengalami keracunan kehamilan rawat inap di RSUD Dr. Pirngadi tahun 2009-2011, diperoleh distribusi keracunan kehamilan berdasarkan jenis keracunan kehamilan adalah sebagai berikut : Tabel 5.4. Distribusi Proporsi Ibu Yang Mengalami Keracunan Kehamilan Yang Dirawat Inap Berdasarkan Jenis Keracunan Kehamilan di RSUD Dr. Pirngadi Medan Tahun 2009-2011 No Jenis Keracunan Kehamilan f Proporsi 1 2 Preeklampsia Eklampsia 68 33 67,33 32,67 Jumlah 101 100 Berdasarkan tabel 5.4. dapat diketahui karakteristik ibu yang mengalami keracunan kehamilan berdasarkan jenis keracunan kehamilan yang terbanyak adalah yang ibu yang mengalami preeklampsia yaitu sebanyak 68 orang 67,33. Universitas Sumatera Utara

5.2.5. Lama Rawatan Rata-Rata Ibu Yang Mengalami Keracunan Kehamilan